ISI
Polres Lahat Siap Amankan Rapat Pleno Terbuka Penetapan Paslon Terpilih Bupati dan Wakil Bupati Lahat
5-February-2025, 09:04

LAHAT SRIWIJAYA ONLINE——Polres Lahat Polda Sumsel siap amankan rapat pleno terbuka penetapan pasangan calon (Paslon) terpilih Bupati Lahat dan Wakil Bupati Lahat oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Lahat.
Rapat pleno penetapan Paslon terpilih Bupati/Wakil Bupati Lahat oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU), Kabupaten Lahat tersebut, dilaksanakan di Hotel Santika Lahat, pada Rabu (05/02/2025).
Dalam pelaksanaan Rapat Pleno Penetapan Paslon Terpilih Polres Lahat telah melaksanakan pengamanan baik terbuka dan tertutup, serta personel gabungan Polres, Kodim 0405 Lahat, Satuan Pol-PP, dan Dishub Kabupaten Lahat.
Turut hadir dalam kegiatan ini, Kapolres Lahat AKBP God Parlasro S.Sinaga SH.SIK.MH, Ketua Pengadilan Negeri Lahat, Kepala Kejaksaan Negeri Lahat, Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Lahat, Sekda Lahat Chandra SH,MM, Kasdim 0405 Lahat, Komisioner KPU Kabupaten Lahat, Komisioner Bawaslu Lahat, serta tamu undangan lainnya.
“Untuk memberikan rasa aman dalam rangka rapat pleno penetapan Paslon terpilih Bupati/Wakil Bupati Lahat 2025-2030 mendatang, Polres Lahat mengerahkan 173 personil gabungan,” ujar Kapolres Lahat.
Personel gabungan ini, dikatakannya, Polres Lahat, Kodim 0405/Lahat, Satuan Pol-PP, dan Dishub Kabupaten Lahat, untuk menjaga keamanan dan ketertiban.
“Mereka bekerjasama dengan Polres dan Kodim 0405 Lahat untuk memastikan bahwa rapat pleno penetapan Paslon Terpilih berlangsung dengan aman dan lancar sesuai harapan kita bersama,” tegas Kapolres Lahat.
Lebih jauh, Kapolres Lahat menyampaikan, bahwa kegiatan pengamanan ini merupakan bagian dari upaya untuk menjaga keamanan, dan ketertiban dalam proses demokrasi.
Untuk itu, sambung Kapolres Lahat, menghimbau kepada masyarakat untuk terus mendukung proses Demokrasi yang berlangsung dengan aman dan damai.
“Dengan pengamanan yang ketat, rapat pleno penetapan paslon terpilih dapat berlangsung dengan lancar dan sukses. Hasil penetapan paslon terpilih ini akan menjadi langkah awal dalam proses pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Lahat,” tutupnya. (D1N)
BERITA TERKINI
-
LAHAT - 20-March-2025, 04:58
Ketua PDM Lahat Resmi Tutup Pesantren Kilat SD Muhammadiyah
Lahat, sriwijayaonline.com – Kegiatan Pesantren Kilat yang diselenggarakan oleh SD Muhammadiyah La
-
MUARA ENIM - 19-March-2025, 23:31
Pemkab Muara Enim Gelar Safari Ramadhan Di Kecamatan Lawang Kidul
Muara Enim – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Muara Enim Gelar acara Safari Ramadhan 1446 H di Au
-
MUSI BANYUASIN 19-March-2025, 22:31
Pemkab Muba Gelar Sosialisasi Tata Kelola BUMD Untuk Cegah Tindak Pidana Korporasi
MUBA, SO – Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) menggelar sosialisasi terkait pertanggungjaw
INVESTIGASI
-
Investigasi 14-September-2015, 22:52
KAJARI LAHAT : PENETAPAN TERSANGKA SIMPEG 2010 “TIDAK ADA TEBANG PILIH”
BANDAR JAYA = Issue yang menyatakan bahwa Kejaksaan Negeri Lahat tebang pilih dalam kasus Sistem Inf
BERITA SEBELUMNYA
JAKARTA - 17-March-2025, 18:50
Pelantikan CPNS Juni 2025 dan PPPK Oktober 2025
LAHAT - 17-March-2025, 18:48
Kejari Lahat Limpahkan Dua Berkas Perkara Dugaan Korupsi Dana Desa
MUSI BANYUASIN 17-March-2025, 16:07
Pemkab Muba Ikuti Rakor Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah dan Penandatanganan Nota Kesepahaman
MUSI BANYUASIN 17-March-2025, 15:59
DPRD Muba Gelar Rapat Paripurna Bahas LKPJ Pj Bupati Tahun Anggaran 2024
BANYU ASIN 17-March-2025, 15:50
ASKOLANI MAKAN BERGIZI GRATIS(MBG) DIPASTIKAN TERUS BERJALAN
LAHAT - 17-March-2025, 12:30
SAYANGI WARGA, KADER KESEHATAN RUTIN GELAR POSYANDU
BANYU ASIN 17-March-2025, 12:29
KOMITE SEKOLAH SD N 11 MUARA SUGIHAN PUNGUT IURAN KE WALI MURID
LAHAT - 16-March-2025, 22:04
Jalani Arahan Presiden RI, Bupati dan Wabup Lahat Tinjau Lokasi Sekolah Unggulan dan Sekolah Rakyat
MUARA ENIM - 16-March-2025, 20:03
WUJUDKAN MUDIK AMAN DAN NYAMAN, POLRES MUARA ENIM SOSIALISASIKAN HOTLINE MUDIK POLRI “110”
BANYU ASIN 15-March-2025, 21:20
HONORER SAT POL PP DAMKAR TERANCAM TIDAK TERIMA GAJI
BANYU ASIN 15-March-2025, 21:06
BUPATI BANYUASIN LAUCHING KEGIATAN PENYELAMATAN SUNBERDAYA PERIKANAN
BANYU ASIN 15-March-2025, 15:37
ASN BANYUASIN BAKAL TERIMA THR DAN TPP SIAP SAMBUT LEBARAN DENGAN GEMBIRA
OKU - 15-March-2025, 09:49
Sidak Pasar Pemantauan Harga dan Stok Bapokting Selama Bulan Suci Ramadhan 1446 H / 2025.
MUBA - 14-March-2025, 21:52
Kapolsek Merapi Barat Buka Bersama Sekaligus Berikan Bantuan Al-Quran ke YKK
MUBA - 14-March-2025, 20:45
Bupati Muba Meriahkan Safari Ramadhan di Desa Sereka
OKU TIMUR 14-March-2025, 19:22
Serentak Se-Sumsel, Bupati Enos Launching Gerak Cepat Perbaikan RTLH & Sanitasi
MUSI BANYUASIN 14-March-2025, 19:21
Kunjungan Bupati dan Wakil Bupati Muba ke Dinas Komunikasi dan Informatika
JAKARTA - 14-March-2025, 18:44
KPK Akan Panggil Ulang Legislator NasDem Fauzi Amro dan Charles Meikyansyah dalam Kasus Korupsi CSR BI
OKU SELATAN - 14-March-2025, 18:19
BPJS Ketenagakerjaan Bekerjasama dengan DPMPTSP OKU Selatan
PALEMBANG - 14-March-2025, 17:44
Pangdam II Sriwijaya Siap Dukung Program PWI Sumsel
BANYU ASIN 14-March-2025, 17:43
BUPATI BANYUASIN USULKAN PEMBANGUNAN JEMBATAN TANAH KERING
BANYU ASIN 14-March-2025, 17:42
PASTIKAN STOK AMAN WABUP NETTA TINJAU PASAR SUKAMORO
LAHAT - 14-March-2025, 12:55
Kapolres Lahat Anjangsana Personel Yang Menderita Sakit Menahun
BANYU ASIN 14-March-2025, 10:03
JALIN SINERGITAS SRIWIJAYA HIJAU LESTARI GROUP BUKA PUASA BERSAMA MEDIA DI BANYUASIN
EMPAT LAWANG - 13-March-2025, 23:41
Pj. Bupati Empat Lawang Taraweh Keliling di Saling OPD Pemkab Taraweh di Rumdin Bupati.
CATATAN SRIWIJAYA
-
Catatan Sriwijaya 3-April-2024, 15:49
Niat Jahat dan Unsur Dengan Sengaja Dalam Pertangungjawaban Pidana
Oleh Burmansyahtia Darma, S.H
Advokat Pada Kantor Hukum BSD Lawyer
-
Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50
DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM
Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
APA dan SIAPA
-
Catatan Sriwijaya 12-August-2023, 23:10
Boim Balon Legislatif Muara Enim Dapil 5, Siap Sejahterakan Rakyat Lewat Golkar
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
-
MUARA ENIM - 15-April-2019, 14:33
Sutradara Cantik Film “Anak Kopi” Produksi Java creation Pemkab Muara Enim
Muara Enim, Sriwijayaonline.com - Banyak Usaha dan Dobrakan yang terus dilakukan oleh Bupati Muara E