ISI

Askolani Wajibkan Pejabat Eslon II Tinggal di Kota Pangkalan Balai


25-September-2018, 19:23


BANYUASIN — Bupati Banyuasin H Askolani SH, MH dan Wakil Bupati H Slamet Somosentono SH memberi contoh kepada seluruh Kepala Dinas dengan tinggal dan menempati rumah dinas.

Dan hal yang sama diwajibkan kepada seluruh pejabat Eselon II di lingkup Pemkab Banyuasin untuk tinggal di Kota Pangkalan Balai, Banyuasin dengan menempati rumah dinas dan fasilitas lainnya serta siap mentaati jam kerja bersama ASN sesuai ketentuan berlaku.

Hal tersebut disampaikan Bupati Banyuasin H. Askolani, SH, MH usai penandatangan fakta integritas yang dilakukan Sekda, para Asisten, Kepala OPD dan Direktur AKN Banyuasin dihadapan Bupati dan Wabup yang bertempat di Gues House Rumah Dinas Bupati Banyuasin, Selasa (25/09).

Dikatakan Askolani bahwa mulai hari ini seluruh Eselon II menandatangani komitmen yang tertuang dalam naskah fakta integritas. Salah satunya, Siap untuk tinggal di Kota Pangkalan Balai dengan menempati Rumah Dinas dan fasilitas lainnya serta siap mentaati jam kerja bersama ASN sesuai ketentuan berlaku.

“Selain itu, mereka juga harus siap melaksanakan tugas dan tanggungjawab dengan bekerja keras, kerja cerdas dan kerja ikhlas disertai dengan sikap transparan, jujur, adil dan objektif,” ujar Askolani.

Askolani juga menegaskan kepada para pejabat Eslon III agar tidak melakukan tindakan melawan hukum KKN, tidak menerima pemberian secara langsung maupun tidak langsung yakni berupa suap, hadiah dan bantuan lainnya yang melanggar ketentuan hukum.

“Sedikitnya ada 11 Poin yang harus diikuti dan taati para Kepala OPD, ini semua bentuk komitmen kami untuk membangun Banyuasin Bangkit Adil dan Sejahtera, “katanya.

Dan apabila dilanggar tegas Suami Hj. Haryati ini, tentu ada sanksi tegas sesuai dengan aturan yang ada dan sebaliknya yang patuh dan berhasil tentu ada penghargaan yang akan diterima entah itu promosi jabatan atau penghargaan dalam bentuk lainnya. ” Yang tidak sanggup, saya sudah siapkan materai 6000, “tandasnya. (Adam)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

BANYU ASIN 28-April-2024, 12:04

PJ BUPATI BANYUASIN TANDA TANGANI MoU DENGAN PT BANK PANIN DUBAI SYARIAH 

PALEMBANG - 27-April-2024, 20:16

Kapolda Tinjau Dua Lokasi Pembuatan Sumur Bor Bantuan POLRI 

BANYU ASIN 27-April-2024, 20:13

HJ DIANA BASIR SIAP MAJU CALON WAKIL BUPATI BANYUASIN 

MUBA - 27-April-2024, 18:20

Terpilih Aklamasi, Akhmad Toyibir dan Mohammad Reza Nahkodai IKAPTK Muba 2024-2029 

LAHAT - 27-April-2024, 18:15

Kalapas Pimpin Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-60 Kemenkumham RI 

JAKARTA - 27-April-2024, 18:13

Jadi Calon Bupati Lahat 2024-2029, YM Banjir Dukungan Masyarakat Lahat di Perantauan 

MUBA - 27-April-2024, 16:24

Sandi Fahlepi : Tanggap Darurat Perbaiki Jalan Agar Bisa Segera di Lintasi Oleh Masyarakat 

OKU - 27-April-2024, 16:14

PLN UP3 Lahat Gelar Apel Gebyar Bakti Penyulang di PLN ULP Baturaja.

BANYU ASIN 26-April-2024, 20:26

HJ DIANA. BASIR CALON WAKIL BUPATI BANYUASIN 

MUBA - 26-April-2024, 20:19

Pemkab Muba Siapkan Solusi Terbaik Pasca Peralihan MEP ke PLN 

OKU - 26-April-2024, 18:11

3 Tersangka Bandar Narkoba Di grebek Saat Berada Di Gubuk Desa Durian

PALEMBANG - 26-April-2024, 15:55

Perkembangan Kasus Debt Collector Ini Penjelasan Polda Sumsel 

LAHAT - 26-April-2024, 15:54

Mulai Tokoh Tokoh Kikim Area, IKKS dan IJKA Seruhkan Dukungan Untuk YM 

LAHAT - 26-April-2024, 14:48

Tenggelam Didesa Kuba, Ditemukan Dijembatan Desa Nanjungan Merapi Timur 

MUBA - 26-April-2024, 14:23

Pj Bupati Muba Sandi Fahlepi besok Sabtu Tinjau jalan rusak di Jirak jaya 

JAKARTA - 26-April-2024, 14:22

YUS MAULANA BERTEMU PENGURUS IKSS JAKARTA

PALEMBANG - 26-April-2024, 12:40

HOLDA Serius, sudah ambil Formulir calon Gubernur Sumsel di tiga Partai 

LAHAT - 26-April-2024, 12:17

Pemkab Muba Terima LHP Tahun Anggaran 2023 

PALEMBANG - 25-April-2024, 16:34

Kapolda Sumsel MoU Dengan Kementerian Pertanian Secara Daring 

LAHAT - 25-April-2024, 16:33

Lagi. YM Bantu Warga Yang Tertimpa Musibah 

MUBA - 25-April-2024, 13:29

Mau Jadi Petani Milenial ?, Pemkab Muba Siapkan 80 Kuota Kuliah Pertanian Gratis di Yogyakarta 

BANYU ASIN 25-April-2024, 13:18

PEMKAB BANYUASIN PERINGATI HARI OTONOMI DAERAH KE 28 

MUBA - 25-April-2024, 11:34

Kucurkan Rp18,3 Miliar, Dua Ruas Jalan di Jirak Jaya Bakal Diperbaiki 

JAWA TIMUR - 25-April-2024, 11:32

Hadiri Peringatan Hari Otonomi Daerah ke XXVII, Ini Kata Pj Bupati Muba H Sandi Fahlepi 

OKU - 25-April-2024, 11:02

Pemeriksaan Mendadak Oleh Sie Dokkes Kepada Anggota dan ASN Polres OKU

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE