ISI

Masuki Purna Bhakti, Seketaris Dinas Pendidikan Muara Enim Sampaikan Salam Perpisahan


31-July-2021, 09:37


Muara Enim, sriwijayaonline.com – Dinas Pendidkan dan Kebudayaan (Dikpenbud) Muara Enim, melepas Aparat Sipil Negara ( ASN ) untuk masa purna bakti, yang saat ini telah mengakhiri masa tugasnya sebagai  Sekretaris Dinas Pendidikan Kabupaten Muara Enim.

Hadir dalam acara tersebut, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, para kepala bidang, para kasi dan staf, serta sejumlah kepala sekolah di kabupaten Muara Enim. Jumat, (30/07).

Drs H Winarto MM, sebagai Sekretaris Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Muara Enim, dalam sambutan nya mengucapkan terima kasih kepada Kepala Dinas atas bimbingan dan pembinaan  selama bertugas.

” Terima kasih juga kepada rekan-rekan, semua Kabid, Kasi dan staff yang sudah mendukung dan memberi support untuk melaksanakan tugas, sehingga tugas yang saya emban selama di Dinas Pendidikan dapat berjalan dengan baik, itu berkat sinergisitas yang terjalin dengan solid dan kebersamaan, “ucapnya.

Perlu diketahui, lanjut nya, ” saya selama menjalankan tugas disini, tentunya banyak ucapan yang tidak saya sadari dalam bergaul ada yang kurang tepat atau bercanda gurau yang berlebihan, namun itupun tidak disengaja, saya atas nama pribadi dan keluarga, mohon untuk dimaafkan, selain itu juga tuturnya, walaupun saya sudah purna bhakti, tentu saja silaturahmi yang sudah  terjalin baik ini, jangan sampai terputus, bisa melalui komunikasi via telpon, wa dan lain-lain, silahkan untuk singgah ketempat kami, sehingga hubungan kekeluargaan kita tetap terjalin dengan baik, “Ujar nya.

Kemudian disampaikan perwakilan seluruh Kabid, Kasi dan Staf Dinas Pendidikan Kabupaten Muara Enim, Karmidi, SPd tentu saja kami sangat kehilangan sosok seperti pak winarto yang suka humor, tapi juga serius, sehingga sangat terasa bagi kami tempat berdikusi untuk mencari solusi, namun semua sudah ada aturan, karena semua ada batasnya, dan kami nanti juga seperti pak win kalau sudah masanya, kami pun merasa haru dengan melepaskan pak win untuk berpisah dalam arti sebagai ASN ini.

Kami juga terimakasih atas terjalinnya hubungan interaktif selama ini, telah memberikan petunjuk dan arahan kepada kami, kadang kami tersanjung dengan pujian pak win ketika diskusi itu mendapatkan penyelesaian yang baik.

Tentu saja kami merasa kadang ada ucapan yang tidak sesuai dengan etika atau kurang baik, maka atas nama pribadi dan staf Dinas Pendidikan, kami juga minta maaf yang setulus-tulusnya dari hati yang paling dalam, dan kami ucapkan selamat menikmati purna bhakti dan semoga kita tetap menjalin hubungan kekeluargaan dan silaturahmi, selalu ada komunikasi antar kita semua, imbuhnya.

Sementara Kepala Dinas Pendidikan, Irawan Supmidi SPd SNM MM mengatakan dengan berat hati untuk melepaskan Pak Winarto, walaupun saya bertugas disini baru beberapa bulan, namun sudah merasakan keharmonisan didalam instansi ini dengan penuh kehangatan dan kekeluargaan yang kental, dengan senyum canda penuh kedamaian kebersamaan yang kita jalin, sinergisitas, support serta inovasi dan kreatif untuk memberikan inspirasi dan imajinasi sehingga mendapatkan ide-ide yang baru untuk menyumbangkan demi kemajuan pendidikan yang merupakan amanah bagi kita.

Tugas Dinas Pendidikan sangatlah kompleks, untuk mencerdaskan anak bangsa dalam mencapai prestasi, baik akademik maupun non akademik, semua itu merupakan tugas kita bersama untuk mencari metode dalam memberikan sistem pembelajaran pendidikan yang terbaik bagi anak-anak sebagai generasi bangsa yang menggantikan kepemimipinan kelak.

Dalam kesempatan ini, saya dan juga staf Dinas Pendidikan hanya dapat mengiringi dengan doa, semoga pak win bisa menikmati masa-masa purna bkakti dengan sehat bersama keluarga, dan pesan kami hubungan yang sudah kita jalin dengan kebersamaan dan kekeluargaan ini, tetap kita jaga, terimakasih atas sumbangsihnya untuk pemerintah, khususnya Dinas Pendidikan Kabupaten Muara Enim, Ungkap nya.

(Ali).

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUBA - 16-May-2024, 15:18

Agus Fatoni : Expo HUT ke-44 Dekranas, Momen Majukan Produk Kerajinan UMKM 

BANYU ASIN 16-May-2024, 14:19

SATU DATA INDONESIA KABUPATEN BANYUASIN EVALUASI PELAKSANAAN DESA CANTIK 

OKU - 15-May-2024, 22:49

Komando Mahar Kabupaten OKU Siap Perjuangkan Mawardi Yahya menjadi Gubernur Sumsel

MUBA - 15-May-2024, 18:04

Cuaca Ekstrem Pemkab Muba Ingatkan Warga Waspada Banjir, Petir dan Longsor 

BANYU ASIN 15-May-2024, 16:57

SMA DI BANYUASIN IKUTI SELEKSI PASKIBRAKA TINGKAT PROVINSI 

BANYU ASIN 15-May-2024, 16:37

PEMDES PURWOSARI BANGUN JALAN USAHA TANI 

JAWA TENGAH - 15-May-2024, 16:36

PJ BUPATI BANYUASIN KUNJUNGI KANTOR DINAS DUKCAPIL SURAKARTA 

MUBA - 15-May-2024, 13:14

Dinkominfo Kolab Dengan BPS Segera Luncurkan Aplikasi MUBA SURVEY 

PALEMBANG - 15-May-2024, 13:13

Asisten III Setda Muba Hadiri Rapat Paripurna DPRD Peringatan Hari Jadi Provinsi Sumsel ke 78 

PALEMBANG - 15-May-2024, 10:32

Bantu Pengamanan dan Pengelolaan Aset, KAI Apresiasi Polda Sumsel dan Jajaran BPN Sumsel 

Lampung 14-May-2024, 22:58

Pemdes Pekon Muara Baru Kecamatan Kebun Tebu Salurkan BLT DD Tahap Dua TA 2024

PALEMBANG - 14-May-2024, 21:29

YM dan Arry Ikuti Fit And Proper Test ke DPW NasDem

MUBA - 14-May-2024, 21:12

Sambut Pesta Demokrasi, HMI Serasan Sekate Bakal Gelar Seminar Pilkada Damai 

LAHAT - 14-May-2024, 20:32

Kaloborasi PLN, Pj Bupati Pimpin Apel Gabungan Pemeliharaan Listrik 

PALEMBANG - 14-May-2024, 20:15

Bidhumas Polda Sumsel Terus Tingkatkan Hubungan Dengan Media 

LAHAT - 14-May-2024, 20:14

Baru Yulius Maulana Dipastikan Maju di Pilkada Lahat 2024 

LAHAT - 14-May-2024, 18:38

Kodim 0405/Lahat Lakukan Garjas Periodik 

BANYU ASIN 14-May-2024, 13:14

PJ BUPATI BANYUASIN KENDALIKAN INFLASI SERAHKAN BIBIT KE CAMAT SEBANYUASIN 

JOGYAKARTA 14-May-2024, 11:04

Kunjungi TP PKK Jatimulyo, Triana Sebut Studi Tiru Kegiatan B2SA 

JAKARTA - 14-May-2024, 11:02

Rakor Lintas Sektor, Pj Bupati Muba H Sandi Paparkan RDTR Kawasan Perkotaan Sungai Lilin 

PALEMBANG - 13-May-2024, 20:39

Kapolda Sumsel Buka Lapra Ops Sikat Musi 2024 

LAHAT - 13-May-2024, 19:59

Kejari Lahat MOU Bersama PDAM Tirta Lematang 

BANYU ASIN 13-May-2024, 18:40

CAPAI TARGET EVALUASI TRIWULAN III TAHUN 2024 PJ BUPATI BANYUASIN BERIKAN ARAHAN 

MUBA - 13-May-2024, 17:13

BRIN Lirik Model Pengentasan Kemiskinan di Muba 

LAHAT - 13-May-2024, 17:08

Yulius Maulana ST Ambil Formulir Pendaftaran Pencalonan Bupati ke-PPP 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE