ISI
Bupati Muara Enim, Hadiri Peringatan Hari Jadi Kabupaten OI Ke-17 Secara Virtual
8-January-2021, 14:37

Muara Enim, sriwijayaonline.com – Bupati Muara Enim H Juarsah SH didampingi Plt Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesra Emran Tabrani, Staf Ahli Pemerintahan Hukum dan Politik H Alfarizal serta Kadiskominfo Muara Enim Ardian Arifanardi turut hadir dalam acara peringatan hari jadi Kabupaten Ogan Ilir (OI) yang Ke-17 secara virtual, acara dilaksanalan kemarin Kamis (7/1/2021) dari Ruang Rapat Bupati Muara Enim.
Peringatan hari jadi ke-17 Bumi Caram Seguguk (Kebersamaan dan Gotong Royong) yang dilaksanakan dengan mengutamakan protokol kesehatan ini berlangsung dalam Rapat Paripurna DPRD Kabupaten OI yang Ke-I masa rapat tahun 2021 di Ruang Rapat Paripurna DPRD OI, dengan dihadiri langsung oleh Gubernur Sumatera Selatan H Herman Deru, Bupati OI H Ilyas Panji Alam, Ketua DPRD beserta seluruh anggota DPRD OI dan nampak hadir juga Bupati Terpilih OI periode 2021-2026 Panca Wijaya Akbar Mawardi-Ardani. Jumat (8/1/2021).
Seusai mengikuti jalannya acara Bupati Muara Enim tak lupa menyampaikan ucapan selamat serta sukses kepada Pemkab OI serta kepada seluruh masyarakat Bumi Cara Seguguk atas hari jadinya yang ke-17 tahun.
“Atas nama Pemerintah Kabupaten Muara Enim saya menyampaikan ucapan selamat dan sukses kepada Pemkab OI juga kepada seluruh masyarakat Bumi Cara Seguguk atas hari jadinya yang ke-17 tahun, semoga Kabupaten OI semakin maju dan jaya,” ucap Bupati.
Sementara itu, Bupati OI H Ilyas Panji Alam berharap di usia yang sudah 17 tahun ini semoga Kabupaten OI dan seluruh lapisan masyarakat Bumi Caram Seguguk dapat semakin maju dan sejahtera.
(Ali).
BERITA TERKINI
-
LAHAT - 16-February-2025, 21:37
Ali Warga Perum Rakha Angkat Bicara, Terkait Isyu PJ Kades Ulak Lebar Di Ganti
Lahat, Sriwijayaonline.com – Adanya Isyu yang berkembang terkait PJ Kades Ulak Lebar Deko akan
-
LAHAT - 16-February-2025, 20:01
Ketua KONI Lahat Langsung Tinjau Atlet Renang dan Pemanah Berikan Motivasi
LAHAT SRIWIJAYA ONLINE—–Guna untuk memberikan motivasi dan semangat para Atlet Renang da
-
JAKARTA - 16-February-2025, 19:21
Bupati dan Wakil Bupati Musi Banyuasin Terpilih H. M. Toha Tohet dan Kyai Rohman, Hadiri Pemeriksaan Kesehatan di Kemendagri
JAKARTA, SO – Hari Minggu, 16 Februari 2025, Bupati dan Wakil Bupati Musi Banyuasin (Muba) terpili
INVESTIGASI
-
Investigasi 14-September-2015, 22:52
KAJARI LAHAT : PENETAPAN TERSANGKA SIMPEG 2010 “TIDAK ADA TEBANG PILIH”
BANDAR JAYA = Issue yang menyatakan bahwa Kejaksaan Negeri Lahat tebang pilih dalam kasus Sistem Inf
BERITA SEBELUMNYA
PALEMBANG - 11-February-2025, 12:42
PLN UID S2JB Gelar Apel Peringatan Bulan K3 Nasional 2025: Komitmen Tingkatkan Kapasitas SDM untuk Keselamatan dan Produktivitas
MUBA - 11-February-2025, 12:28
H. Sandi Fahlepi Menutup Jabatan Dengan Kenangan dan Harapan
OKU - 10-February-2025, 22:14
PJ Bupati OKU Lantik 57 Pejabat Fungsional Dalam Lingkungan Pemerintahan Kabupaten OKU.
BANYU ASIN 10-February-2025, 20:19
RAPAT PARIPURNA PENETAPAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI TERPILIH
OKU TIMUR 10-February-2025, 18:10
Ketua TP PKK OKU Timur Tinjau dan Salurkan Bantuan Panti ODGJ Labuan Batin
LAHAT - 10-February-2025, 17:24
Polres Lahat Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Musi 2025
LAHAT - 10-February-2025, 17:23
Polres Lahat Press Confrence Ungkap Kasus Pembunuhan dan Curas
MUSI BANYUASIN 10-February-2025, 16:38
Pemkab Muba Sambut Hangat IKA Muba Kabupaten OKU, Bahas Silaturahmi dan Program Makan Bergizi Gratis
BANYU ASIN 10-February-2025, 14:07
PJ BUPATI BANYUASIN SERAHKAN 42 UNIT TR4 DARI KEMENTAN KE POKTAN
MUARA ENIM - 10-February-2025, 10:42
Tabligh Akbar di Lahat dan Tanjung Enim: Menjemput Ilmu, Meraih Berkah
MUSI BANYUASIN 9-February-2025, 20:23
Kapolres Muba Ucapkan Selamat Hari Pers Nasional 2025
LAHAT - 9-February-2025, 12:30
Ketua KONI Komitmen Akan Memprioritaskan Atlet Lokal
Opini 8-February-2025, 07:08
Dosen Fakultas Hukum UNSRI Nilai Dominus Litis Merusak Sistem Hukum di Indonesia
PALEMBANG - 7-February-2025, 22:32
PLN UID S2JB Gelar Donor Darah Massal Peringati Hari Kanker Sedunia dan Bulan K3 Nasional 2025
BANYU ASIN 7-February-2025, 21:39
KEJATI SUMSEL GELEDAH DINAS PUTR DUGAAN TINDAK PIDANA KORUPSI TAHUN ANGGARAN 2023
MUBA - 7-February-2025, 15:59
Susun Rancangan Awal RKPD Tahun 2026, Pemkab Bakal Wujudkan Program Untuk Kemajuan Muba
MUSI BANYUASIN 7-February-2025, 14:38
Bakal Tindak Tegas Agen Gas LPG 3 Kilogram yang ‘Nakal’ di Muba
BANYU ASIN 7-February-2025, 14:36
GELAR SENAM SEHAT BERSAMA PJ BUPATI BANYUASIN
BANYU ASIN 7-February-2025, 14:35
DINAS PUPR DAN ULP BANYUASIN DI GELEDAH KAJARI BANYUASIN
MUARA ENIM - 7-February-2025, 12:34
Kapten ARH Octavian Zulkarnain Apresiasi Capaian PT SBS Di HUT Ke 10
LAHAT - 6-February-2025, 23:06
Satresnarkoba Polres Lahat Kembali Ungkap Kasus Narkoba
MUARA ENIM - 6-February-2025, 21:22
Pemkab. Muara Enim dan Pertamina Gelar Operasi Pasar Elpiji Bersubsidi
PALEMBANG - 6-February-2025, 20:47
Kapolda Sumsel Irjen Andi Rian Djajadi : Saya Pastikan Rekrutmen Polri 2025 Yang Transparan Dan Akuntabel
BANYU ASIN 6-February-2025, 20:44
SEKDA BANYUASIN BUKA SOSIALISASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU POLSRI TAHUN 2025
PALEMBANG - 6-February-2025, 14:55
Kapolda Sumsel Tegaskan Masuk Polisi Gratis Tidak Bayar
CATATAN SRIWIJAYA
-
Catatan Sriwijaya 3-April-2024, 15:49
Niat Jahat dan Unsur Dengan Sengaja Dalam Pertangungjawaban Pidana
Oleh Burmansyahtia Darma, S.H
Advokat Pada Kantor Hukum BSD Lawyer
-
Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50
DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM
Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
APA dan SIAPA
-
Catatan Sriwijaya 12-August-2023, 23:10
Boim Balon Legislatif Muara Enim Dapil 5, Siap Sejahterakan Rakyat Lewat Golkar
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
-
MUARA ENIM - 15-April-2019, 14:33
Sutradara Cantik Film “Anak Kopi” Produksi Java creation Pemkab Muara Enim
Muara Enim, Sriwijayaonline.com - Banyak Usaha dan Dobrakan yang terus dilakukan oleh Bupati Muara E