ISI
Update COVID-19 Muba: Bertambah 5 Kasus Sembuh, 8 Positif
23-December-2020, 18:49

MUBA, SO – Gugus Tugas Penanganan COVID-19 Muba, Rabu (23/12/2020) mengkonfirmasi penambahan 5 kasus sembuh dan 8 terkonfirmasi positif COVID-19.
“Ada penambahan 5 kasus sembuh dan 8 positif per Rabu 23 Desember 2020,” ungkap Jubir Gugus Tugas Penanganan COVID-19 Muba, Seftiani Peratita SS MKes.
Sefti merinci, adapun penambahan kasus positif yakni diantaranya kasus 61 perempuan usia 40 tahun asal Sekayu, kasus 662 perempuan 27 tahun Batanghari Leko, kasus 663 perempuan 41 tahun Sungai Keruh, kasus 664 laki-laki 51 tahun Tungkal Jaya.
“Kemudian, kasus 665 laki-laki 53 tahun Tungkal Jaya, kasus 666 perempuan 40 tahun Sekayu, kasus 667 perempuan 41 tahun Sekayu, dan kasus 668 laki-laki 43 tahun Sekayu.
Diketahui, hingga 23 Desember ada 668 kasus diantaranya 595 kasus sembuh, 43 masih dirawat, dan 27 kasus meninggal dunia.
Sementara itu, berdasarkan data update Gugus Tugas Penanganan COVID-19 Muba 23 Desember 2020 tercatat ada sebanyak 426 ODP 411 selesai pemantauan masih dipantau 15 orang, 1.199 kontak erat 1.178 kontak selesai pemantauan 21 kontak erat yang masih dipantau, 183 PDP 1 proses pengawasan 162 selesai pengawasan.(bram)
BERITA TERKINI
-
LAHAT - 16-February-2025, 21:37
Ali Warga Perum Rakha Angkat Bicara, Terkait Isyu PJ Kades Ulak Lebar Di Ganti
Lahat, Sriwijayaonline.com – Adanya Isyu yang berkembang terkait PJ Kades Ulak Lebar Deko akan
-
LAHAT - 16-February-2025, 20:01
Ketua KONI Lahat Langsung Tinjau Atlet Renang dan Pemanah Berikan Motivasi
LAHAT SRIWIJAYA ONLINE—–Guna untuk memberikan motivasi dan semangat para Atlet Renang da
-
JAKARTA - 16-February-2025, 19:21
Bupati dan Wakil Bupati Musi Banyuasin Terpilih H. M. Toha Tohet dan Kyai Rohman, Hadiri Pemeriksaan Kesehatan di Kemendagri
JAKARTA, SO – Hari Minggu, 16 Februari 2025, Bupati dan Wakil Bupati Musi Banyuasin (Muba) terpili
INVESTIGASI
-
Investigasi 14-September-2015, 22:52
KAJARI LAHAT : PENETAPAN TERSANGKA SIMPEG 2010 “TIDAK ADA TEBANG PILIH”
BANDAR JAYA = Issue yang menyatakan bahwa Kejaksaan Negeri Lahat tebang pilih dalam kasus Sistem Inf
BERITA SEBELUMNYA
PALEMBANG - 11-February-2025, 12:42
PLN UID S2JB Gelar Apel Peringatan Bulan K3 Nasional 2025: Komitmen Tingkatkan Kapasitas SDM untuk Keselamatan dan Produktivitas
MUBA - 11-February-2025, 12:28
H. Sandi Fahlepi Menutup Jabatan Dengan Kenangan dan Harapan
OKU - 10-February-2025, 22:14
PJ Bupati OKU Lantik 57 Pejabat Fungsional Dalam Lingkungan Pemerintahan Kabupaten OKU.
BANYU ASIN 10-February-2025, 20:19
RAPAT PARIPURNA PENETAPAN BUPATI DAN WAKIL BUPATI TERPILIH
OKU TIMUR 10-February-2025, 18:10
Ketua TP PKK OKU Timur Tinjau dan Salurkan Bantuan Panti ODGJ Labuan Batin
LAHAT - 10-February-2025, 17:24
Polres Lahat Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Musi 2025
LAHAT - 10-February-2025, 17:23
Polres Lahat Press Confrence Ungkap Kasus Pembunuhan dan Curas
MUSI BANYUASIN 10-February-2025, 16:38
Pemkab Muba Sambut Hangat IKA Muba Kabupaten OKU, Bahas Silaturahmi dan Program Makan Bergizi Gratis
BANYU ASIN 10-February-2025, 14:07
PJ BUPATI BANYUASIN SERAHKAN 42 UNIT TR4 DARI KEMENTAN KE POKTAN
MUARA ENIM - 10-February-2025, 10:42
Tabligh Akbar di Lahat dan Tanjung Enim: Menjemput Ilmu, Meraih Berkah
MUSI BANYUASIN 9-February-2025, 20:23
Kapolres Muba Ucapkan Selamat Hari Pers Nasional 2025
LAHAT - 9-February-2025, 12:30
Ketua KONI Komitmen Akan Memprioritaskan Atlet Lokal
Opini 8-February-2025, 07:08
Dosen Fakultas Hukum UNSRI Nilai Dominus Litis Merusak Sistem Hukum di Indonesia
PALEMBANG - 7-February-2025, 22:32
PLN UID S2JB Gelar Donor Darah Massal Peringati Hari Kanker Sedunia dan Bulan K3 Nasional 2025
BANYU ASIN 7-February-2025, 21:39
KEJATI SUMSEL GELEDAH DINAS PUTR DUGAAN TINDAK PIDANA KORUPSI TAHUN ANGGARAN 2023
MUBA - 7-February-2025, 15:59
Susun Rancangan Awal RKPD Tahun 2026, Pemkab Bakal Wujudkan Program Untuk Kemajuan Muba
MUSI BANYUASIN 7-February-2025, 14:38
Bakal Tindak Tegas Agen Gas LPG 3 Kilogram yang ‘Nakal’ di Muba
BANYU ASIN 7-February-2025, 14:36
GELAR SENAM SEHAT BERSAMA PJ BUPATI BANYUASIN
BANYU ASIN 7-February-2025, 14:35
DINAS PUPR DAN ULP BANYUASIN DI GELEDAH KAJARI BANYUASIN
MUARA ENIM - 7-February-2025, 12:34
Kapten ARH Octavian Zulkarnain Apresiasi Capaian PT SBS Di HUT Ke 10
LAHAT - 6-February-2025, 23:06
Satresnarkoba Polres Lahat Kembali Ungkap Kasus Narkoba
MUARA ENIM - 6-February-2025, 21:22
Pemkab. Muara Enim dan Pertamina Gelar Operasi Pasar Elpiji Bersubsidi
PALEMBANG - 6-February-2025, 20:47
Kapolda Sumsel Irjen Andi Rian Djajadi : Saya Pastikan Rekrutmen Polri 2025 Yang Transparan Dan Akuntabel
BANYU ASIN 6-February-2025, 20:44
SEKDA BANYUASIN BUKA SOSIALISASI PENERIMAAN MAHASISWA BARU POLSRI TAHUN 2025
PALEMBANG - 6-February-2025, 14:55
Kapolda Sumsel Tegaskan Masuk Polisi Gratis Tidak Bayar
CATATAN SRIWIJAYA
-
Catatan Sriwijaya 3-April-2024, 15:49
Niat Jahat dan Unsur Dengan Sengaja Dalam Pertangungjawaban Pidana
Oleh Burmansyahtia Darma, S.H
Advokat Pada Kantor Hukum BSD Lawyer
-
Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50
DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM
Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
APA dan SIAPA
-
Catatan Sriwijaya 12-August-2023, 23:10
Boim Balon Legislatif Muara Enim Dapil 5, Siap Sejahterakan Rakyat Lewat Golkar
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
-
MUARA ENIM - 15-April-2019, 14:33
Sutradara Cantik Film “Anak Kopi” Produksi Java creation Pemkab Muara Enim
Muara Enim, Sriwijayaonline.com - Banyak Usaha dan Dobrakan yang terus dilakukan oleh Bupati Muara E