ISI

Koramil 405/01 Tebing Tinggi Bersama Polres Empat Lawang Lakukan Razia Masker

Walaupun bukan hukuman yang menyulitkan bagi masyarakat, tetapi tetap melaksanakan hukuman di tempat

16-September-2020, 17:26


Empatlawang — Mencegah Pandemi Corona Virus Desease (Covid-19), di wilayah hukum Polres Empat Lawang, Giat Operasi Yustisi, Senin (14/9/2020). Polres Emapat Lawang, bersama Kodim 0405 Lahat giat dilaksanakan penertiban masker di daerah pasar Pulo Mas Pasar Tebing Tinggi, Kabupaten Emapat Lawang.

Penertiban ini di pimpin oleh
Dandim 0405 Lahat Letkol Kav Shawaf Al Amin S,E yang diwakili oleh Danramil 405/01 Tebing Tinggi, Kapten Inf Mulyadi, Kapolres AKBP. Wahyu S.I.K yang di Wakili oleh Kabag Ops Polres Empatlawang. Kompol Amir Jon SH didampingi Oleh Kapolsek Tebing Tinggi Kompol Hardiman SH.MH. Kasat Pol PP Suan Amri S.sos. langsung ketitik sasaran penertiban denga penguna jalan raya, pedagan dipasar.

Dalam pengarahan Kabag Ops, Kompol
Amir Jon SH mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan tindakan yang telah diperintahkan oleh Gubernur dan melaksanakan Perbup Kabupaten Empatlawang

“Razia masker ini tidak lagi berupa sosialisasi, akan tetapi akan berupa tindakan. Jika ada warga yang tidak memakai masker, tolong untuk dicatat namanya dan berikan peringatan, Jika tidak, akan diberi sanksi dengan hukuman ringan. Namun walaupun bukan hukuman yang menyulitkan bagi masyarakat, tetapi tetap melaksanakan hukuman di tempat.” jelas Kompol
Amir Jon

Sementara Dandim 0405/Lahat Letkol Kav Shawaf Al Amin S, E diwakili Danramil 405/01 Tebing Tinggi Kapten Inf Mulyadi memberkikan pengarahan, kegiatan razia masker ini langsung dilaksanakan dengan menyisir sejumlah lokasi di pasar, jalan raya serta tempat-tempat keramaian di sejumnlah kawasan dalam Kota Empatlawang.

“Razia masker ini berdampak positif, karena terlihat masyarakat yang berada di pasar dan di tempat keramaian semuanya menggunakan masker, dan kami pesankan kepada masyarakat harus Patuhin Protokol Kesehatan yang diberikan oleh pemerintah,” kata Kapten Mulyadi

Lip. AdE

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUBA - 26-April-2024, 14:23

Pj Bupati Muba Sandi Fahlepi besok Sabtu Tinjau jalan rusak di Jirak jaya 

JAKARTA - 26-April-2024, 14:22

YUS MAULANA BERTEMU PENGURUS IKSS JAKARTA

PALEMBANG - 26-April-2024, 12:40

HOLDA Serius, sudah ambil Formulir calon Gubernur Sumsel di tiga Partai 

LAHAT - 26-April-2024, 12:17

Pemkab Muba Terima LHP Tahun Anggaran 2023 

PALEMBANG - 25-April-2024, 16:34

Kapolda Sumsel MoU Dengan Kementerian Pertanian Secara Daring 

LAHAT - 25-April-2024, 16:33

Lagi. YM Bantu Warga Yang Tertimpa Musibah 

MUBA - 25-April-2024, 13:29

Mau Jadi Petani Milenial ?, Pemkab Muba Siapkan 80 Kuota Kuliah Pertanian Gratis di Yogyakarta 

BANYU ASIN 25-April-2024, 13:18

PEMKAB BANYUASIN PERINGATI HARI OTONOMI DAERAH KE 28 

MUBA - 25-April-2024, 11:34

Kucurkan Rp18,3 Miliar, Dua Ruas Jalan di Jirak Jaya Bakal Diperbaiki 

JAWA TIMUR - 25-April-2024, 11:32

Hadiri Peringatan Hari Otonomi Daerah ke XXVII, Ini Kata Pj Bupati Muba H Sandi Fahlepi 

OKU - 25-April-2024, 11:02

Pemeriksaan Mendadak Oleh Sie Dokkes Kepada Anggota dan ASN Polres OKU

LAHAT - 24-April-2024, 21:16

Diduga Arus Pendek, Kelurahan Kota Baru Lahat Nyaris Jadi Lautan Api 

BANYU ASIN 24-April-2024, 21:00

PJ BUPATI BANYUASIN HADIRI DZIKIR TAUSIYAH 

MUBA - 24-April-2024, 17:32

Sekda Apriyadi : MTQ XXX di Muba, Sukses Tuan Rumah dan Prestasi 

BANYU ASIN 24-April-2024, 17:22

BAWASLU BANYUASIN BUKA PENDAFTARAN PANWASCAM KECAMATAN 

LAHAT - 24-April-2024, 14:40

Polres Lahat Klarifikasi Terkait Informasi Dugaan Penculikan Anak 

MUBA - 24-April-2024, 14:06

Sertijab, Apriyadi Siap Dukung Penuh Pj Bupati Muba Sandi Fahlepi 

PAGAR ALAM - 23-April-2024, 21:28

SELEKSI PENERIMAAN POLRI TERPADU TA-2024 POLRES PAGAR ALAM TRANSPARAN DAN AKUNTABEL

PALEMBANG - 23-April-2024, 18:53

PJ BUPATI BANYUASIN HADIRI RAKOR PEMBERANTASAN KORUPSI 

OKU - 23-April-2024, 14:20

Pj Bupati OKU H Teddy Meilwansyah Hadir Dalam Rapat Paripurna DPRD Kabupaten OKU Ke-V

MUBA - 23-April-2024, 13:33

Sekda Muba Hadiri Acara Pelepasan Siswa-siswi kelas XII SMA Negeri 1 Sekayu 

MUBA - 23-April-2024, 12:16

Mendesak, Muba Siapkan Rp60 Miliar Atasi Kerusakan Infrastruktur Dampak Bencana Alam 

PALEMBANG - 23-April-2024, 12:15

Pj Bupati Muba Hadiri Acara Lepas Sambut Pangdam II/Sriwijaya 

LAHAT - 22-April-2024, 23:18

RAPAT PARIPURNA ISTIMEWA HUT KABUPATEN BANYUASIN KE-22

OKU - 22-April-2024, 19:34

Bayangkan… !!, 4 Bulan Gaji Tidak Dibayar, Karyawan Mitra Ogan Minta DPRD OKU Bantu Nasib Mereka

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE