ISI

‘PEMBANTAI’ TUKANG BAKSO DIVONIS SEUMUR HIDUP


17-January-2017, 16:08


//// Terbukti Bersalah Membunuh Berencana

LAHAT – Setelah melalui beberapa tahapan pemeriksaan dan pembuktian di tingkatan penyidik, mulai dari Kepolisian, Jaksa hingga ke meja hijau Pengadilan Negeri (PN), akhirnya Selasa (17/1), dilaksanakan sidang putusan oleh Majelis Hakim, diketuai Agus Pancara SH MH, Verdian Martin SH dan Dicky Syarifudin SH MH, yang dihadiri langsung terdakwa tunggalnya, Suardi alias Suar (39), warga Desa Gedung Agung, Merapi Timur.

Setelah sebelumnya, pihak Jaksa Penuntut Umum (JPU) sempat mengajukan tuntutan dengan ancaman hukuman mati, kepada terdakwa, berdasarkan hasil pemeriksaan awal yang dianggap sudah memenuhi semua unsurnya.Namun, sejalan pembuktian dan pemeriksaan di pengadilan, majelis hakim memiliki beberapa kesimpulan meringankan, diantaranya niat utama terdakwa adalah mencuri, kemudian selama proses penyidikan dan pemeriksaan berkelakuan baik dan ada lainnya.

“Kepada terdakwa, majelis kemudian berkesimpulan, terbukti bersalah, sesuai Pasal 340 KUHP jo pasal 55 KUHP, karena telah melakukan tindak pidana, dengan bersama sama melakukan pembunuhan berencana, dengan hukuman pidana penjara kurungan seumur hidup, dikurangi masa tahanan sebelumnya,” pungkas Agus Pancara SH MH dalam putusannya

Sesaat setelah mendengarkan keputusan ataupun vonis dari majelis hakim ini sendiri, terdakwa didampingi penasehat hukumnya Anisah SH bersikap menerima dan siap menjalani hukuman yang dijatuhkan padanya, serta mengakui perbuatannya dan sekali lagi mengaku menyesal. Demikian pula dengan pihak JPU sendiri, bersikap sama, yaitu menerima semua keputusan yang ada, dan dalam waktu dekat akan segera melaksanakan eksekusi hukuman bagi terdakwa.

Anisah sendiri dibincangi usai sidang mengatakan, keputusan dan vonis hakim sendiri dianggapnya adalah tepat bagi kliennya sendiri. Dimana memang, secara sah dan meyakinkan kliennya terbukti bersalah, akan tetapi selama proses penyidikan dan juga sidang berjalan, perbuatannya ini diakuinya, serta juga bersikap baik dan kooperative.

“Kami menerima keputusan yang ada, dan dalam waktu dekat siap melaksanakan semuanya dengan rasa lapang dada,” tukas Anisah.(CEPY – LAHAT)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

OKU - 23-March-2025, 04:45

Jambret di Ciduk Polsek Baturaja Timur

MUARA ENIM - 22-March-2025, 21:56

Zoom Bersama Kejati Sumsel, Kejari Muara Enim Paparkan Terkait Upaya Restorative Justice

MUARA ENIM - 22-March-2025, 21:01

M Zen Sukri Resmi Nahkodai KONI Muara Enim, Ali : Pilihan Semua Cabor Tepat

PALEMBANG - 22-March-2025, 19:16

Gubernur Herman Deru Apresiasi Lomba Azan PWI Sumsel 

LAHAT - 22-March-2025, 18:53

Tingkatkan Keakraban, PT Priamanaya Grup Bagikan Bingkisan Kepada PWI Lahat

OKU - 22-March-2025, 18:08

Citimall Baturaja Berbagi Berkah Bersama Panti Asuhan Mustika dan An-Nur.

OKU TIMUR 22-March-2025, 14:26

Tutup Safari Ramadhan 1446 H, Bupati Enos Ajak Jaga Kebhinekaan

OKU TIMUR 22-March-2025, 14:25

Gratis!!! TP PKK & DWP OKU Timur Gelar Bazar Barang Layak Pakai

LAHAT - 22-March-2025, 12:37

Komitmen Kejari Lahat Menuntut Pelaku Predator Anak Dengan Hukuman Maksimal

MUARA ENIM - 22-March-2025, 11:07

Walau Puasa, Babinsa Penyandingan Terus Lakukan Interaksi Dengan Warga Binaan

MUARA ENIM - 22-March-2025, 01:02

Kapolres Muara Enim Pimpin Sertijab Dan Pelantikan 2 Kapolsek Dan Kasat Intelkam

MUARA ENIM - 21-March-2025, 23:37

Gawat, Dikabarkan Ruang ULP Kantor Bupati Muara Enim Malam Ini Hangus Terbakar

LAHAT - 21-March-2025, 23:05

PT.BA Rangkul Wartawan Lahat dengan Lomba Mancing

MUSI BANYUASIN 21-March-2025, 22:21

Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin Gelar Safari Ramadhan 1446 H di Babat Supat

LAHAT - 21-March-2025, 22:17

Polres Lahat Apel Gelar Pasukan Ops Ketupat Musi 2025

LAHAT - 21-March-2025, 22:07

Kapolres Lahat Pimpin Upacara Sertijab Kasat Res Narkoba

LAHAT - 21-March-2025, 22:06

Giliran Pupuk Subsidi Dimonitoring Unit Pidsus Polres Lahat Bersama Disperindag

JAWA TENGAH - 21-March-2025, 18:54

Menteri ESDM Pastikan Kesiapan SPKLU di Wilayah Jateng Sebagai Titik Krusial Mudik

OKU - 21-March-2025, 18:47

PLTU Baturaja Gelar Lomba Islami dan Bukber di Masjid Al-Hashyri.

PALEMBANG - 21-March-2025, 12:36

Sekda Provinsi Sumsel Drs. Edward Candra MH Pimpin Rapat Persiapan Cetak 100.000 Sultan Muda.

BANYU ASIN 21-March-2025, 11:21

SYAFARI RAMADHAN BUPATI BUPATI BANYUASIN RESMIKAN MASJID AL- AZHARI 

LAHAT - 21-March-2025, 06:15

Kepala SD Muhammadiyah Lahat Salurkan Donasi Kepada Pak Ali Mustaqmal

MUARA ENIM - 21-March-2025, 01:17

Peryanto : “Pemilihan Ketua KONI Muara Enim Berpotensi Aklamasi”

MUARA ENIM - 20-March-2025, 23:53

Ali : “Dipastikan M Zen Sukri Akan Terpilih Dan Mampu Bawa Koni Muara Enim Lebih Baik”

MUARA ENIM - 20-March-2025, 22:23

SATLANTAS POLRES MUARA ENIM TEBAR KEBAIKAN DI BULAN RAMADHAN LEWAT SAHUR ON THE ROAD

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE