ISI
Kapolres Empat Lawang : ” PSU Itu Pesta Rakyat Mari Kita Sambut Dengan Riang Gembira.
17-March-2025, 21:05

EMPAT LAWANG – Kapolres Empat Lawang AKBP Abdul Aziz Setiadi mengatakan bahwa dalam waktu dekat bulan depan tepatnya di tanggal 19 April 2025 Kabupaten Empat Lawang akan mengadakan momen besar dengan didasari adanya putusan dari Mahkamah Konstitusi untuk penyelenggaraan Pemungutan Suara Ulang (PSU) di Kabupaten Empat Lawang. Senin, 17/3.
“Kami selaku Kapolres Empat Lawang tentunya menghimbau dan mengajak kepada seluruh lapisan masyarakat Ayo kita bersama-sama mensukseskan jalannya PSU semoga Pemilukada 2025 dapat berjalan dengan tertib berjalan dengan aman dan damai semata-mata tujuannya agar dapat menciptakan pemimpin -pemimpin di Kabupaten Empat Lawang yang dapat membawa perubahan dan dapat membawa kebaikan serta kesejahteraan khususnya bagi masyarakat di Kabupaten Empat Lawang yang kita cintai.
Abdul Aziz juga mengharapkan dengan adanya PSU ini perbedaan boleh ada, karena ini hanya masalah politik saja.
” Tadi pagi saya sampaikan ke jajaran saya bahwa kali ini agak berat tugas kita bersama dalam rangka merubah mindset dan paradigma sebenarnya Pemilu itu adalah pesta demokrasi, namanya pesta itu merupakan tradisi kita bergembira, begitu pesta kalau kita melihat di media atau di Jawa atau di Jakarta ada TPS – TPS yang dalam kegiatan Pemilu ada yang pakai rumbai-rumbai pakai pernak-pernik ada beberapa pakai ondel-ondel atau baju tradisional bahkan pakai orgen tunggal yang namanya pesta ya seperti itu didaerah pesta seperti itu, pesta demokrasi perbedaan itu hanya dibilik suara.
Nah inilah yang perlu kita tanamkan ke masyarakat lanjut pria yang pernah bertugas di Polres Kota Waringin Timur Kalteng ini.
“Pemilihan itu bukan segalanya, bukan perang kemerdekaan apalagi 5 tahun sekali pasti ada karena kita negara demokrasi, bagaiman kita semua yang ada di sini bisa memberikan edukasi yang baik bagi masyarakat kita bagaimana bisa berdemokrasi yang baik demokrasi yang benar dan berdemokrasi bermartabat khususnya di kabupaten Empat Lawang ini intinya untuk menciptakan suasana kindusif dan damai, jadi Pemilu itu pesta rakyat Saya ulangi lagi saatnya kita bersenang-senang bergembira itu yang perlu kita tanamkan berkali-kali ke masyarakat kita bukan menjadi hal yang seolah pemilik itu hal yang meresahkan atau menakutkan bahkan menimbulkan kecemasan bukan itu harus kita tepis pelan-pelan itulah tugas kita bersama tidak hanya kami dari POLRI tidak hanya kami dari TNI seluruh lapisan masyarakat berperan kita rubah mindset kita kita rubah pola pikir kita rubah paradigma kita mari bersama-sama kita ciptakan pemilu yang aman pemilu yang damai dan bersih kita patahkan anggapan orang-orang luar, Saya yakin dan percaya kalau kita berkolaborasi kita bekerja sama yang baik jika kita itu dapat terwujud pelaksanaan PSU aman dan Damai.”pungkasnya.
Liputan : @de.l SO.4L
BERITA TERKINI
-
PALEMBANG - 23-March-2025, 12:03
PLN UID S2JB Paparkan Siaga Penuh Jaga Keandalan Listrik Idul Fitri 1446 H
Palembang – Jelang hari raya Idul Fitri 1446H, PLN Unit Induk Distribusi Sumatera Selatan, Jam
-
BANYU ASIN 23-March-2025, 11:24
BUPATI BANYUASIN CEK KESIAPAN TOL PALEMBANG BETUNG SIAP DI OPERASIONALKAN
BANYUASIN ,SO – Bupati Banyuasin Dr. H. Askolani, SH MH Wakil Bupati Banyuasin Netta Indian, SP, K
-
PAGAR ALAM - 23-March-2025, 09:12
MACET, JALAN LEMATANG INDAH TERTIMBUN LONGSOR
SRIWIJAYAONLINE.COM-PAGAR ALAM – Jalan lintas provinsi tepatnya ditikungan dekat tunggu ikan S
INVESTIGASI
-
Investigasi 14-September-2015, 22:52
KAJARI LAHAT : PENETAPAN TERSANGKA SIMPEG 2010 “TIDAK ADA TEBANG PILIH”
BANDAR JAYA = Issue yang menyatakan bahwa Kejaksaan Negeri Lahat tebang pilih dalam kasus Sistem Inf
BERITA SEBELUMNYA
MUBA - 20-March-2025, 14:37
Ayo Ciptakan Masa Depan Gemilang! Magang Kerja ke Jepang untuk Generasi Muda Muba
MUARA ENIM - 20-March-2025, 13:21
Pupuk Silaturrahmi, Babinsa Lebak Budi Komsos Dengan Warga Binaan
JAKARTA - 20-March-2025, 12:25
Tambah Jumlah SPKLU, PLN Antisipasi Lonjakan Pemudik Kendaraan Listrik saat Idulfitri 1446 H
LAHAT - 20-March-2025, 04:58
Ketua PDM Lahat Resmi Tutup Pesantren Kilat SD Muhammadiyah
MUARA ENIM - 19-March-2025, 23:31
Pemkab Muara Enim Gelar Safari Ramadhan Di Kecamatan Lawang Kidul
MUSI BANYUASIN 19-March-2025, 22:31
Pemkab Muba Gelar Sosialisasi Tata Kelola BUMD Untuk Cegah Tindak Pidana Korporasi
LAHAT - 19-March-2025, 21:50
Bupati dan Wabup Hadiri Acara Buka Bersama Polres Lahat Dengan Anak Yatim dan Media
BANYU ASIN 19-March-2025, 20:39
TINGKATKAN GIZI ANAK SGM EKSPLOR 10000 PAKET NUTRISI 32 KOTA
MUARA ENIM - 19-March-2025, 19:30
Kejari Muara Enim Periksa 3 Saksi Dugaan Tindak Pidana Korupsi Dana Hibah PMI
EMPAT LAWANG - 19-March-2025, 18:52
Unit Pidsus Polres Empat Lawang Bersama Disperindag Sidak Sejumlah SPBU
LAHAT - 19-March-2025, 18:40
Kejari Lahat Berhasil Selamatkan Keuangan Daerah Kabupaten Lahat
LAHAT - 19-March-2025, 15:59
Kegiatan Forum RKPD Ini Yang Disampaikan Bupati Lahat
BANYU ASIN 19-March-2025, 15:22
KETUA DPRD BANYUASIN KONFRENSI PRES
PALEMBANG - 19-March-2025, 14:58
Bupati H M Toha Terima Audiensi Jajaran KPP Pratama Sekayu
MUSI BANYUASIN 19-March-2025, 14:57
Kalahkan Firdaus, Intan Terpilih Jadi Ketua PWI Muba
LAHAT - 19-March-2025, 14:55
Polres Lahat Gelar Rakor Lintas Sektoral Ops Ketupat Musi 2025
MUSI BANYUASIN 19-March-2025, 12:24
Banjir Tak Surutkan Semangat, Pemkab Muba Siapkan Tempat Pengungsian untuk Warga Terdampak!
Bengkulu 19-March-2025, 11:27
PLN dan Pemprov Bengkulu Bersinergi Siapkan Infrastruktur Listrik Lebih Andal
PALEMBANG - 19-March-2025, 07:20
Bupati OKU Hadiri Rakor Forkopimda Sumsel, Sempat Sebelumnya Di Isukan Menghilang Dari OKU
OKU - 18-March-2025, 20:59
Dua SPBU Di Cek dan Diberi Himbauan Oleh Unit Pidsus Polres OKU
MUARA ENIM - 18-March-2025, 20:38
Saat Pimpin Rapat, Wabup Muara Enim Harapkan Dukungan Stakeholder Wujudkan Visi Misi MEMBARA
MUARA ENIM - 18-March-2025, 20:18
Gawat, Kejari Muara Enim Geledah Kantor Dan Rumah Bendahara PMI, Ada Apa?
LUBUK LINGGAU - 18-March-2025, 19:30
Melakukan Pembelaan Diri, Purwanto dan Darmaji Meminta agar Lepas Dari Tuntutan Hukum.
PALEMBANG - 18-March-2025, 19:29
Bupati Musi Banyuasin Hadiri Rakor Forkopimda Se-Sumsel di Palembang
LAHAT - 18-March-2025, 17:35
Unit Pidsus Polres Lahat Sidak Tera Pengecekan dan Monitoring di SPBU Lahat
MUBA - 20-March-2025, 14:37
Ayo Ciptakan Masa Depan Gemilang! Magang Kerja ke Jepang untuk Generasi Muda Muba
MUARA ENIM - 20-March-2025, 13:21
Pupuk Silaturrahmi, Babinsa Lebak Budi Komsos Dengan Warga Binaan
JAKARTA - 20-March-2025, 12:25
Tambah Jumlah SPKLU, PLN Antisipasi Lonjakan Pemudik Kendaraan Listrik saat Idulfitri 1446 H
LAHAT - 20-March-2025, 04:58
Ketua PDM Lahat Resmi Tutup Pesantren Kilat SD Muhammadiyah
MUARA ENIM - 19-March-2025, 23:31
Pemkab Muara Enim Gelar Safari Ramadhan Di Kecamatan Lawang Kidul
MUSI BANYUASIN 19-March-2025, 22:31
Pemkab Muba Gelar Sosialisasi Tata Kelola BUMD Untuk Cegah Tindak Pidana Korporasi
LAHAT - 19-March-2025, 21:50
Bupati dan Wabup Hadiri Acara Buka Bersama Polres Lahat Dengan Anak Yatim dan Media
BANYU ASIN 19-March-2025, 20:39
TINGKATKAN GIZI ANAK SGM EKSPLOR 10000 PAKET NUTRISI 32 KOTA
MUARA ENIM - 19-March-2025, 19:30
Kejari Muara Enim Periksa 3 Saksi Dugaan Tindak Pidana Korupsi Dana Hibah PMI
EMPAT LAWANG - 19-March-2025, 18:52
Unit Pidsus Polres Empat Lawang Bersama Disperindag Sidak Sejumlah SPBU
LAHAT - 19-March-2025, 18:40
Kejari Lahat Berhasil Selamatkan Keuangan Daerah Kabupaten Lahat
LAHAT - 19-March-2025, 15:59
Kegiatan Forum RKPD Ini Yang Disampaikan Bupati Lahat
BANYU ASIN 19-March-2025, 15:22
KETUA DPRD BANYUASIN KONFRENSI PRES
PALEMBANG - 19-March-2025, 14:58
Bupati H M Toha Terima Audiensi Jajaran KPP Pratama Sekayu
MUSI BANYUASIN 19-March-2025, 14:57
Kalahkan Firdaus, Intan Terpilih Jadi Ketua PWI Muba
LAHAT - 19-March-2025, 14:55
Polres Lahat Gelar Rakor Lintas Sektoral Ops Ketupat Musi 2025
MUSI BANYUASIN 19-March-2025, 12:24
Banjir Tak Surutkan Semangat, Pemkab Muba Siapkan Tempat Pengungsian untuk Warga Terdampak!
Bengkulu 19-March-2025, 11:27
PLN dan Pemprov Bengkulu Bersinergi Siapkan Infrastruktur Listrik Lebih Andal
PALEMBANG - 19-March-2025, 07:20
Bupati OKU Hadiri Rakor Forkopimda Sumsel, Sempat Sebelumnya Di Isukan Menghilang Dari OKU
OKU - 18-March-2025, 20:59
Dua SPBU Di Cek dan Diberi Himbauan Oleh Unit Pidsus Polres OKU
MUARA ENIM - 18-March-2025, 20:38
Saat Pimpin Rapat, Wabup Muara Enim Harapkan Dukungan Stakeholder Wujudkan Visi Misi MEMBARA
MUARA ENIM - 18-March-2025, 20:18
Gawat, Kejari Muara Enim Geledah Kantor Dan Rumah Bendahara PMI, Ada Apa?
LUBUK LINGGAU - 18-March-2025, 19:30
Melakukan Pembelaan Diri, Purwanto dan Darmaji Meminta agar Lepas Dari Tuntutan Hukum.
PALEMBANG - 18-March-2025, 19:29
Bupati Musi Banyuasin Hadiri Rakor Forkopimda Se-Sumsel di Palembang
LAHAT - 18-March-2025, 17:35
Unit Pidsus Polres Lahat Sidak Tera Pengecekan dan Monitoring di SPBU Lahat
CATATAN SRIWIJAYA
-
Catatan Sriwijaya 3-April-2024, 15:49
Niat Jahat dan Unsur Dengan Sengaja Dalam Pertangungjawaban Pidana
Oleh Burmansyahtia Darma, S.H
Advokat Pada Kantor Hukum BSD Lawyer
-
Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50
DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM
Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
APA dan SIAPA
-
Catatan Sriwijaya 12-August-2023, 23:10
Boim Balon Legislatif Muara Enim Dapil 5, Siap Sejahterakan Rakyat Lewat Golkar
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
-
MUARA ENIM - 15-April-2019, 14:33
Sutradara Cantik Film “Anak Kopi” Produksi Java creation Pemkab Muara Enim
Muara Enim, Sriwijayaonline.com - Banyak Usaha dan Dobrakan yang terus dilakukan oleh Bupati Muara E