ISI

Pemkab Muba Dukung Program BPJS


3-March-2021, 19:24


MUBA, SO – Pemkab Musi Banyuasin tercatat sebagai kabupaten yang menerapkan Universal Health Care ( UHC) nyaris seratus persen dari jumlah penduduk. Untuk penguatan jaminan kesehatan, digelar Pertemuan Forum Komunikasi Pemangku
Kepentingan Pendaftaran Perangkat Desa dan Non Aparatur
Sipil Negara (ASN) Kabupaten Musi Banyuasin Tahun 2021) di Ruang Rapat Randik, Rabu (3/32021).

Rapat dipimpin Bupati Musi Banyuasin Dr H Dodi Reza Alex Noerdin Lic Econ MBA diwakili Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Setda Muba H Yudi Herzandi SH MH, dan dihadiri Kepala Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatandan diikuti OPD terkait.

Kepala BPJS Kesehatan Cabang Palembang dr Muhammad Fakhiriza MH memaparkan perubahan nomenklatur peserta pada Perpres tahun 2020. Menurutnya, 2021 penerima bantuan iuran jaminan kesehatan (skema PBI tunggal) yaitu seluruh DTKS ditetapkan oleh Kemensos sebagai PBI (Non DTKS dikeluarkan dari kepesertaan PBI), PD Pemda yang termasuk DTKS seluruhnya beralih ke PBI JK per 1 Januari 2021.

Diterangkannya, progress pencapaian UHC dari jumlah penduduk 595.508 jiwa sudah mencapai 96,00%.

“Terkait dengan implementasi JKN KIS di Kabupaten Muba kami telah memberikan dashboard JKN. Dan yang merupakan mobile JKN dalam masa pandemi COVID-19,” ungkapnya.

Dia menyebut Kabupaten Muba juga termasuk kabupaten/kota yang telah Universal Health Coverage (UHC).
Selain itu, buruh harian lepas (BHL), dan perangkat desa wajib didaftarkan pada program BPJS Kesehatan.

“Kita juga sangat mengharapkan dukungan dari setiap OPD. Dukungan yang di harapkan
dengan cara mendaftarkan pekerja dan anggota keluarga 100% dan Buruh Harian Lepas (mengurangi beban APBD), menjadikan Kepesertaan JKN-KIS sebagai persyaratan layanan administrasi publik di berbagai lembaga/instansi diwilayah Kabupaten Muba,” terangnya.

Ia juga menekankan agar pendaftaran Kepala dan Perangkat Desa, Honorer Daerah (P3K) disertai Pemenuhan Anggaran luranya. Terakhir, Penerbitan Perkada mengenai kewajiban mendaftar menjadi peserta JKN-KIS serta peran instansi pemerintah dalam mendorong UHC 100%.

Menanggapi uraian Kepala BPJS, Bupati Dr H Dodi Reza Alex Noerdin Lic Econ MBA diwakili Asisten Bidang Pemerintah dan Kesejahteraan Rakyat menghimbau OPD yang tergabung dalam susunan organisasi tersebut, harus ikut membantu serta berpartisipasi dengan baik untuk mensukseskan program tersebut.

“Kita bersama-sama mendukung kegiatan BPJS ini. Dan upaya perbaikan serta perubahan harus kita lakukan. Alhamdulillah, bupati Muba sangat mendukung kegiatan BPJS ini,”terangnya.

Terakhir, Yudi Herzandi dengan tegas mengatakan forum komunikasi ini diselenggarakan untuk menjaga hubungan kemitraan dan komunikasi antara BPJS Kesehatan dengan para pihak pemangku kepentingan utama, serta mendiskusikan solusi dan merumuskan lanjutan rencana kerjasama yang strategis di Kabupaten Muba. “Untuk menyamakan persepsi serta mempermudah komunikasi komunikasi dan koordinasi antara satu dengan yang lain,”pungkasnya.(bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

JOGYAKARTA 14-May-2024, 11:04

Kunjungi TP PKK Jatimulyo, Triana Sebut Studi Tiru Kegiatan B2SA 

JAKARTA - 14-May-2024, 11:02

Rakor Lintas Sektor, Pj Bupati Muba H Sandi Paparkan RDTR Kawasan Perkotaan Sungai Lilin 

PALEMBANG - 13-May-2024, 20:39

Kapolda Sumsel Buka Lapra Ops Sikat Musi 2024 

LAHAT - 13-May-2024, 19:59

Kejari Lahat MOU Bersama PDAM Tirta Lematang 

BANYU ASIN 13-May-2024, 18:40

CAPAI TARGET EVALUASI TRIWULAN III TAHUN 2024 PJ BUPATI BANYUASIN BERIKAN ARAHAN 

MUBA - 13-May-2024, 17:13

BRIN Lirik Model Pengentasan Kemiskinan di Muba 

LAHAT - 13-May-2024, 17:08

Yulius Maulana ST Ambil Formulir Pendaftaran Pencalonan Bupati ke-PPP 

MUBA - 13-May-2024, 11:40

Kolab Pemkab Muba – PLN Percepatan Pengalihan Jaringan Listrik MEP Ke PLN 

Opini 13-May-2024, 06:38

Menakar Kesalahan Sufi 

LAHAT - 12-May-2024, 21:42

Band Radja Siap Hibur Masyarakat Dipuncak HUT Lahat ke-155 Tahun 2024 

PALEMBANG - 12-May-2024, 19:34

Jakarta Popsivo Polwan Raih Juara Paruh Musim Usai Kandaskan Livin Mandiri 3 Set Langsung 

LAHAT - 12-May-2024, 19:09

Gelar Lomba Kicau Mania, PJ Bupati Kenalkan Potensi Lahat 

MUBA - 12-May-2024, 19:08

Warga Desa Nusa Serasan Antusias Bersihkan Tanam Tumbuh Dekat Jaringan PLN 

LAHAT - 12-May-2024, 17:07

Drs.H.Chozali Hanan Doakan YM Jadi Bupati Lahat 2024 – 2029 

OKU - 11-May-2024, 22:56

HMI Cabang Baturaja Galang Dana Bersama Aliansi Mahasiswa Unbara, Bentuk Kepedulian Pada Korban Terdampak Banjir di OKU.

LAHAT - 11-May-2024, 22:53

Diduga Arus Pendek Listrik, Hanguskan Pondok Anto Pagar Agung

PALEMBANG - 11-May-2024, 21:09

Ratusan Klub Motor ‘Terpanggil’ Ikut Patroli Bersama Kapolda Sumsel Jaga Kamtibmas di Kota Palembang 

LAHAT - 11-May-2024, 20:39

Empat Pelaku Curanmor Berikut BB Berhasil Disikat Polsek Merapi Barat 

LAHAT - 11-May-2024, 19:52

Linangan Air Mata Iringi YM Saat Mejenguk Warga Sakit Struk 

BANYU ASIN 11-May-2024, 18:39

KAFILAH BANYUASIN RAIH PRESTASI 

PALEMBANG - 11-May-2024, 14:36

NFY Fanny Akan Dilantik Mawardi Yahya, Fanny Komandoi 17 Kabupaten Kota dan 241 Kecamatan Serta Ribuan Desa Di Sumsel

OKU - 11-May-2024, 08:48

KAI Divre IV Tanjungkarang Berikan Bantuan Melalui Pemkab OKU Untuk Warga Terdampak Banjir.

LAHAT - 10-May-2024, 23:23

Polres Lahat, Polda Sumsel Terus Buruh Pelaku Pembunuh Junaidi

LAHAT - 10-May-2024, 19:45

OPD Lahat Bergotong Royong Persiapan Launching Plazat Lematang Pusat Kuliner Lahat 

LAHAT - 10-May-2024, 19:42

YM Sosok Pemimpin Inspiratif dan Peduli Rakyat Kecil 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE