ISI

Wabup Juarsah Terus Sosialisasikan Program Merakyat


31-May-2019, 23:36


Muara Enim – Wabup Muara Enim H. Juarsah, SH sampaikan kabar gembira kepada masyarakat di Kabupaten Muara Enim dimana kabar itu merupakan janji nya bersama Bupati Muara Enim Ir. H. Ahmad Yani, MM ketika masa kampanye untuk mensejahterakan masyarakat. Jumat (31/5).

Penyampaian itu disampaikan Wabup Muara Enim H. Juarsah, SH dihadapan masyarakat Desa Rami Pasai kecamatan Benakat ketika melaksanakan Agenda Safari Ramadhan di masjid Al Fajri yang Sebelum nya, kehadiran Wabup Muara Enim H. Juarsah, SH disambut baik oleh masyarakat yang langsung melaksanakan Buka Puasa Bersama dilanjutkan Sholat Magrib, Isya dan Tarawih berjamaah.

“Terimakasih Atas Sambutanya dari Kepala Desa Rami Pasai Sutarman dan Camat dalam kegiatan Safari Ramadhan pada hari ini di masjid Al fajri, Alhamdullilah dengan ridho Allah SWT kita semua Sampai di Ramadhan yang ke 26 Sebagai manusia sudah menjadi kewajiban kita untuk selalu bersyukur kepada Allah Ta’ala. Yakni berterimakasih atas segala nikmat yang telah kita peroleh.

“Untuk  cara bersyukur menurut islam bisa dilakukan dengan perbuatan, lisan ataupun qolbu. Dengan memperbanyak rasa syukur maka insyaAllah kenikmatan dan pahala akan berlipat ganda, salah satu  manfaat bersyukur kepada Allah yaitu ditambahkan Nikmat seseorang yang selalu senantiasa mengucap syukur dengan kondisi apapun, maka Allah akan menambahkan nikmatnya. Sebaliknya orang yang banyak mengeluh dan selalu iri dengan kehidupan orang lain maka ia hidupnya akan semakin menderita.

Allah Ta’ala berfirman dalam Al-Quran:

“Dan (ingatlah juga), tatkala Tuhanmu memaklumkan; “Sesungguhnya jika kamu bersyukur, pasti Kami akan menambah (nikmat) kepadamu, dan jika kamu mengingkari (nikmat-Ku), maka sesungguhnya azab-Ku sangat pedih”. (QS. Ibrahim : 7)”. Ucap Wabup Juarsah dalam sambutan nya dimana diketahui bahwa kegiatan safari ramadhan malam ini merupaka kegiatan terakhir.

Lanjutnya Wakil Bupati Kabupaten Muara Enim menyampaikan ” dalam kesempatan ini kami menginformasikan  Program-program  yang telah terealisasikan yang sempat kami janjikan pada saat kampanye kemarin Alhamdulillah sudah  terealisasi walaupun belum 100 %  adapun Program-program yang sudah terealisasi antaranya :

  1. Program Kesehatan
    -. Berobat Mudah dan Gratis melalui BPJS Kesehatan Kelas 3 dimana Iuran perbulannya dibayar oleh pemerintah Daerah sebesar Rp. 25.000/bulan dan Rp. 300.000/tahun .
    -. Pasilitas Ambulan pada saat ini sudah ada 49 Unit dan mudah-mudahan dalam 3 tahun kedepan Seluruh Desa di Kabupaten Muara Enim sudah tersedia pasilitas Mobil Ambulan.
    -. Program Reaksi Cepat dan tanggap
    -. Tenaga Medis yang langsung turun Ke rumah masyarakat.
  2. Program dalam Pendidikan berupa Bantuan Seragam Sekolah bagi siswa SD dan SMP terkhusus untuk anak kelas 1 dan akan menyusul untuk kelas yang lain nya, setelah itu Beasiswa untuk siswa Kurang mampu dan Berprestasi untuk tingkat SMA serta Beasiswa Bagi siswa yang kurang mampu dan Berprestasi untuk melanjutkan ketingkat perguruan tinggi dimana Program beasiswa ini merupakan program dari Gubernur Sumatera Selatan.
  3. Program Kemanusiaan, dimana insyaallah setelah hari raya Idul Fitri ini Pemerintah Daerah akan memberikan santunan Kematian Sebesar Rp. 2.500.000,-
  4. Pembangunan Infrastruktur yang sedang dijalankan pada saat ini ada pembangunan Jalan, Irigasi, Sekolah, Puskesmas dan masih banyak lagi program yang lain nya didalam mensejahterakan masyarakat.

“Pada kesempatan ini juga, kami menyampaikan salam dari Bapak Bupati Muara Enim Ir. H. Ahmat Yani, MM kepada seluruh Masyarakat Desa Rami Pasai Kecamatan Benakat, diketahui bahwa saat ini pak Bupati juga melaksanakan kegiatan safari ramdhan di Desa Teluk Kecamatan Kelekar”. Ungkapnya sembari mengahiri sambutan, dilanjutkan penyerahan bantuan dari Pemkab Muara Enim, Baznas Muara Enim dan Lain sebagai nya untuk Pengurus Masjid Dan Lain nya.

Turut Hadir, Staf Ahli pemda Muara Enim, Kepala Dinas BLH, Kesra, Bagian umum, Bazanas Muara Enim, Camat Benakat, Kapolsek dan para kades kecamatan benakat. (Ali).

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

PALEMBANG - 20-November-2024, 22:46

PLN UID S2JB Siaga Pilkada 2024: Pastikan Pasokan Listrik Andal untuk Pesta Demokrasi

OKU - 20-November-2024, 22:29

PLTU Baturaja Berikan Bantuan Pelebaran Jalan di RT.01 Sampai RT.06, Kades Terusan Mewakili Warga Ucapkan Terima Kasih

LAHAT - 20-November-2024, 18:58

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Lahat Tanam Jagung di Desa Bunga Mas dan Ikuti Launching Bersama Kapolri 

MUBA - 20-November-2024, 16:05

Pastikan Muba Tetap Kondusif, Satpol PP Gelar Rakor Linmas dan Kewaspadaan Dini 

LAHAT - 20-November-2024, 16:04

Paslon YM-BM Gelar Pesta Rakyat di Lapangan RD PJKA Bandar Agung 

BANYU ASIN 20-November-2024, 16:02

MOTOR PENGAWAI PEMKAB BANYUASIN DI GONDOL MALING 

LAHAT - 20-November-2024, 13:52

Polres Lahat Apel Gelar Pengamanan Depat Paslon ke-II Bupati/Wakil Bupati Lahat 

EMPAT LAWANG - 19-November-2024, 23:23

Tim Nakes Pobar Visit To Kalangan Sekaligus Buka Posko Kesehatan Gratis 

MUBA - 19-November-2024, 18:26

Pemkab Muba Siap Sukseskan Gelaran Porwada Sumsel ke IV 

JAKARTA - 19-November-2024, 12:59

Terus Perjuangkan Pengelolaan Legalitas Sumur Minyak, Pemkab Muba Sowan ke Kemenko Perekonomian 

LAHAT - 19-November-2024, 12:36

Tim Audit Itwasda Polda Sumsel Tahap II Aspek Pelaksanaan dan Pengendalian di Polres Lahat 

LAHAT - 19-November-2024, 12:35

Apel Pengawasan Pilkada Bawaslu oleh Kapolres Lahat 

LAHAT - 18-November-2024, 23:59

H-9 Jelang Pilkada, Diduga Timses Cik Ujang Sudah Mulai Bagi-bagi Duit 

MUBA - 18-November-2024, 21:41

Pemkab Musi Banyuasin Sambut Entry Meeting BPK Perwakilan Sumsel 

MUBA - 18-November-2024, 20:21

Pemkab Musi Banyuasin Sambut Entry Meeting BPK Perwakilan Sumsel 

OKU - 18-November-2024, 19:15

Ketua KPU Kabupaten OKU Bantah Tudingan Paslon YPN YESS, Berikut Pernyataan Resminya

OKU TIMUR 18-November-2024, 06:31

Hadiri Simulasi Pemungutan dan Perhitungan Suara di KPU, Ini pesan Pjs. Bupati OKU Timur 

OKU TIMUR 17-November-2024, 23:59

Dihadiri Pjs Bupati dan Kapolres OKU Timur, Perkumpulan Adat Bali OKU Timur Resmi Dikukuhkan 

BANYU ASIN 17-November-2024, 23:41

KPU BANYUASIN LAKSANAKAN KEGIATAN SIMULASI 

MUBA - 16-November-2024, 22:23

Kabupaten Muba Raih Penghargaan Zona Hijau dengan Opini Kualitas Tertinggi 

MUARA ENIM - 16-November-2024, 19:22

Babinsa Seleman Hadiri Bimtek Untuk Anggota KPPS Kecamatan Tanjung Agung 

LAHAT - 16-November-2024, 15:52

 Pj Bupati Lahat Hadiri Acara Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Cagub-Cawagub Serta Cabup dan Cawabup Lahat Digelar KPU

LAHAT - 16-November-2024, 14:30

Cabup Nomor Urut 1, Yulius Maulana ST Bantah Isu Akan Menutup Tambang Batubara 

LAHAT - 16-November-2024, 14:29

Kapolres Lahat Himbau Kepada Seluruh Masyarakat Jelang Debat Publik ke-2 Dapat Patuhi Aturan 

BANYU ASIN 15-November-2024, 23:42

KPU BANYUASIN GELAR SENAM SEHAT DAN SOSIALISASI MENSUKSESKAN PEMILIHAN 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE