ISI

31.400 BAYI DI LAHAT BAKAL IKUTI PIN


1-March-2016, 17:19


//// Pemkab Laksanakan di 484 Unit Pos PIN
Tersebar di 33 Puskesmas

Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) Kabupaten, dr H Rasyidi Amri MT MKM, didampingi Kepala Bidang (Kabid) Pengendalian Kesehatan, Ubaidillah SKM Mkes, melalui Kepala Seksi (Kasi) Pengendalian, Danang Sudiyantoro SKM menyebutkan, setidaknya 31.400 bayi berusia 0 – 59 bulan akan diberikan imunisasi polio serentak mulai 8 Maret-15 Maret, dalam program pekan imunisasi nasional (PIN).

“Sebanyak 33 puskesmas, data bayi yang bakal diimunisasi lebih kurang 31.400, jumlah Pos PIN mencapai 484 unit, petugas yang diturunkan seluruh dari puskesmas, bidan desa dan tenaga imunisasi dibantu kader posyandu,” ujarnya, ditemui di ruang kerjanya, Selasa (1/3).

Adapun tujuannya yaitu pemberian imunisasi polio kepada bayi 0 – 59 bulan, tidak lain untuk menghindari terjadinya penyakit lumpuh layu, dimana dilapangan, banyak sekali kasus ditemukan, ketika meranjak remaja, ada yang kakinya lunglai, bahkan besar sebelah.

“Semuanya demi pencegahan kedepannya, tertutama bagi anak-anak di Lahat,” pungkas Danang menambahkan.

Untuk itu, Danang menyebutkan, bagi ibu yang memiliki anak bayi usia 0 – 59 bulan untuk mendatangi pos PIN terdekat. Sedangkan bagi mereka yang tinggal di talang-talang jauh dari puskesmas, akan disweeping oleh petugas dan langsung turun serta memberikan suntikan vaksin polio.

“Target minimal mencapai 95 persen jumlah bayi yang mendapatkan imunisasi polio, sehingga secara nasional tidak ada lagi bayi terkena lumpuh layu,” ungkapnya.

Sementara itu, Kepala PKM Perumnas, Aryuni Astuti SKM menuturkan, pihaknya siap menjalankan tugas dalam pemberian imunisasi polio pada saatnya nanti, tentunya dengan mengerahkan seluruh petugas medis dan memaksimalkan jemput bola.

“Kita akan datangi satu persatu rumah warga yang masuk dalam kawasan kerja puskesmas Perumnas, sehingga tidak satupun yang luput, guna mendapatkan suntikan imunisasi polio,” tukasnya.(BB – LAHAT)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUBA - 22-April-2024, 18:58

Pemkab Muba Sediakan 40 Tenda Kuliner yang Bakal Ramaikan Kegiatan MTQ 2024 

LUBUK LINGGAU - 22-April-2024, 18:54

SULASTRI DI PUTUS BEBAS, SETELAH SEMPAT DITAHAN 10 BULAN

BANYU ASIN 22-April-2024, 15:05

PEMKAB BANYUASIN GELAR UPACARA HUT KABUPATEN BANYUASIN KE 22 

BANYU ASIN 22-April-2024, 14:56

HARI JADI KABUPATEN BANYUASIN KE 22 GELAR KOLABORATIF PERDANA 

MUBA - 22-April-2024, 14:50

Sandi Fahlevi Resmi Menjabat Pj Bupati Muba 

MUBA - 22-April-2024, 14:47

Bawakan Lagu Aisyah, Tri Suaka Bakal Meriahkan MTQ XXX di Muba 

LAHAT - 22-April-2024, 14:45

Team Broather Rudi Lahat Rebut 6 Piala di Event Zuffar Grasstrack Banyuasin 

LAHAT - 22-April-2024, 13:15

Polres Lahat, Polda Sumsel GO Bulanan 

BANYU ASIN 21-April-2024, 20:10

DUA ORANG WARGA DESA MERANTI DIDUGA KORBAN PEMBUNUHAN 

MUBA - 21-April-2024, 18:43

Pj Bupati H Apriyadi Mahmud Ajak Masyarakat Semarakkan MTQ ke 30 di Muba 

BANYU ASIN 21-April-2024, 10:43

Dr KONAR ZUBIR SH, MH SERAHKAN FORMULIR PENDAFTARAN BACALON BUPATI BANYUASIN 

LAHAT - 20-April-2024, 21:15

Tekan Jalur KA Maut, Pemkab Lahat Perketat Penjagaan 

LAHAT - 20-April-2024, 21:10

PJ Bupati Lahat Bersihkan Taman Ribang Kemambang

PAGAR ALAM - 20-April-2024, 12:55

MOBIL TERPEROSOK DI LIKUAN ENDIKAT, LALIN KENDARAAN MACET TOTAL

LAHAT - 19-April-2024, 20:37

Warga Kelurahan Sari Bungamas Sambangi Kediaman YM 

MUBA - 19-April-2024, 20:36

Kunjungi Kecamatan Sungai Keruh, Pj Bupati Muba Serahkan Berbagai Bantuan untuk Warga 

MUBA - 19-April-2024, 20:35

Tower Telkomsel On Air di Dua Desa Babat Supat, Warga Ucapkan Terima Kasih ke Pj Bupati Apriyadi Mahmud 

LAHAT - 19-April-2024, 17:48

Dukcapil Lahat, Warga Pseksu Keluhkan Pelayanan Pembuatan E-KTP 

OKU - 19-April-2024, 17:03

Kapolres OKU Pantau SiDokkes Polres OKU Yang Gelar Rikkes Berkala Tahun 2024

BANYU ASIN 19-April-2024, 13:31

PJ BUPATI BANYUASIN BUKA MUSRENBANG RPJPD 2024 

BANYU ASIN 19-April-2024, 13:15

RESES ANGGOTA DPRD BANYUASIN TAMPUNG USULAN MASYARAKAT 

PALEMBANG - 19-April-2024, 11:44

Kapolda Menerima Ka BNNP Sumsel Beserta Staff 

LAHAT - 18-April-2024, 21:50

Inginkan Perubahan, Masyarakat 7 Kecamatan Deklarasikan Dukung YM 

LAHAT - 18-April-2024, 21:33

Pj Bupati Lahat Gelar Silaturahmi dan Halal Bihalal Seluruh OPD dan ASN 

BANYU ASIN 18-April-2024, 21:17

RESES ANGGOTA DPRD BANYUASIN TAMPUNG USULAN MASYARAKAT 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE