ISI

IKUT AJANG AMI AWARD, VIENNA “DEK SANGKE” MINTA DUKUNGAN MASYARAKAT SUMSEL


23-June-2016, 21:32


LAHAT- Vienna Fridiana penyanyi cantik dan Bisnis Women asal Sumatera Selatan ( Sumsel ) blasteran Lahat-Muara Enim yang memiliki usaha bisnis di bidang dekorasi dan galery budaya Indonesia dengan nama Vienna Gallery, kini makin memantapkan langkahnya dengan mengeluarkan album lagu daerah Sumsel.

Saat dibincangi melalui Medsos WA (WhatsApp) oleh LAHATONLINE.COM, Dara kelahiran Palembang ini mengungkapkan dirinya baru saja menghadiri acara Gatering pengurus baru AMI ( Anugerah Musik Indonesia) 2016 yang diketuai oleh Dwiki Darmawan, di Hardrock Cafe Jakarta (22/06/16). Ia juga ikut mendaftarkan diri sebagai peserta AMI Awards 2016 untuk kategori lagu daerah.

IMG-20160623-WA0023

Pelantun lagu “Seperti Dulu Lagi” ini menambahkan, maksud dan tujuannya ikut serta dalam pagelaran akbar AMI Award tidak lain agar lagu daerah Sumsel mendapatkan support dari masyarakat Indonesia khususnya masyarakat “wong kito galo” yang berada di seluruh penjuru tanah air. Selain itu tambah Vienna, Ia ingin mengangkat dan melestarikan seni dan budaya daerah Sumsel,” ujar pencipta lagu Cinta Indonesia yang juga pemilik bisnis property ini.

Lagu Dek Sangke lagu daerah Sumatera Selatan dari Vienna Fridiana ciptaan Samsudin Sholeh di aransemen oleh Tengku Syafick dengan musik Pop Urban / Pop Tradisional modern.
Untuk pemesanan CD Album Dek Sangke Sumsel area Kabupaten PALI-Muara Enim-Lahat hubungi Nomor kontak 0852 6710 9840 / 0852 7305 0234 ( Azizah, ST ). ( VOLIS )

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUBA - 22-April-2024, 18:58

Pemkab Muba Sediakan 40 Tenda Kuliner yang Bakal Ramaikan Kegiatan MTQ 2024 

LUBUK LINGGAU - 22-April-2024, 18:54

SULASTRI DI PUTUS BEBAS, SETELAH SEMPAT DITAHAN 10 BULAN

BANYU ASIN 22-April-2024, 15:05

PEMKAB BANYUASIN GELAR UPACARA HUT KABUPATEN BANYUASIN KE 22 

BANYU ASIN 22-April-2024, 14:56

HARI JADI KABUPATEN BANYUASIN KE 22 GELAR KOLABORATIF PERDANA 

MUBA - 22-April-2024, 14:50

Sandi Fahlevi Resmi Menjabat Pj Bupati Muba 

MUBA - 22-April-2024, 14:47

Bawakan Lagu Aisyah, Tri Suaka Bakal Meriahkan MTQ XXX di Muba 

LAHAT - 22-April-2024, 14:45

Team Broather Rudi Lahat Rebut 6 Piala di Event Zuffar Grasstrack Banyuasin 

LAHAT - 22-April-2024, 13:15

Polres Lahat, Polda Sumsel GO Bulanan 

BANYU ASIN 21-April-2024, 20:10

DUA ORANG WARGA DESA MERANTI DIDUGA KORBAN PEMBUNUHAN 

MUBA - 21-April-2024, 18:43

Pj Bupati H Apriyadi Mahmud Ajak Masyarakat Semarakkan MTQ ke 30 di Muba 

BANYU ASIN 21-April-2024, 10:43

Dr KONAR ZUBIR SH, MH SERAHKAN FORMULIR PENDAFTARAN BACALON BUPATI BANYUASIN 

LAHAT - 20-April-2024, 21:15

Tekan Jalur KA Maut, Pemkab Lahat Perketat Penjagaan 

LAHAT - 20-April-2024, 21:10

PJ Bupati Lahat Bersihkan Taman Ribang Kemambang

PAGAR ALAM - 20-April-2024, 12:55

MOBIL TERPEROSOK DI LIKUAN ENDIKAT, LALIN KENDARAAN MACET TOTAL

LAHAT - 19-April-2024, 20:37

Warga Kelurahan Sari Bungamas Sambangi Kediaman YM 

MUBA - 19-April-2024, 20:36

Kunjungi Kecamatan Sungai Keruh, Pj Bupati Muba Serahkan Berbagai Bantuan untuk Warga 

MUBA - 19-April-2024, 20:35

Tower Telkomsel On Air di Dua Desa Babat Supat, Warga Ucapkan Terima Kasih ke Pj Bupati Apriyadi Mahmud 

LAHAT - 19-April-2024, 17:48

Dukcapil Lahat, Warga Pseksu Keluhkan Pelayanan Pembuatan E-KTP 

OKU - 19-April-2024, 17:03

Kapolres OKU Pantau SiDokkes Polres OKU Yang Gelar Rikkes Berkala Tahun 2024

BANYU ASIN 19-April-2024, 13:31

PJ BUPATI BANYUASIN BUKA MUSRENBANG RPJPD 2024 

BANYU ASIN 19-April-2024, 13:15

RESES ANGGOTA DPRD BANYUASIN TAMPUNG USULAN MASYARAKAT 

PALEMBANG - 19-April-2024, 11:44

Kapolda Menerima Ka BNNP Sumsel Beserta Staff 

LAHAT - 18-April-2024, 21:50

Inginkan Perubahan, Masyarakat 7 Kecamatan Deklarasikan Dukung YM 

LAHAT - 18-April-2024, 21:33

Pj Bupati Lahat Gelar Silaturahmi dan Halal Bihalal Seluruh OPD dan ASN 

BANYU ASIN 18-April-2024, 21:17

RESES ANGGOTA DPRD BANYUASIN TAMPUNG USULAN MASYARAKAT 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE