ISI

HUT ke-10 Tungkal Jaya Muba, Bupati Dodi Reza Beri Banyak Hadiah


16-January-2021, 17:40


MUBA, SO – Bupati Musi Banyuasin Dr H Dodi Reza Alex Noerdin menghadiri peringatan Hari Ulang Tahun ke-10 Kecamatan Tungkal Jaya di Lapangan Bola Kaki Desa Berojaya Timur, Sabtu (16/1/2021).

Pada acara tersebut, Bupati Muba mengucapkan selamat Ulang Tahun kepada Kecamatan Tungkal Jaya yang ke-10.

Ia menyampaikan bertepatan dengan hari spesial itu akan memberikan kado yang spesial juga bagi masyarakat Tungkal Jaya, salah satunya akan menyelesaikan pembangunan jalan penghubung desa sekitar 15 km sehingga tuntas 23 km, yang telah selesai ditingkatkan 4,1 km tahun 2020 dan 3,5 km pada tahun sebelumnya.

“Untuk tahun 2021 ini peningkatan jalan tersebut kita lanjutkan lagi supaya tersambung dari ujung Pandan Sari ke ruas jalan nasional Sungai Lilin dan Jambi,” katanya.

Kado selanjutnya Bupati akan mendorong usulan peremajaan kebun sawit rakyat ke pemerintah pusat, dimana telah diusulkan masyarakat Tungkal Jaya seluas 30.000 hektar.

“Tahun depan ada kado lagi, kita akan nyambungkan jaringan gas rumah tangga sebanyak 3000 jaringan, untuk meringankan beban ibu-ibu,” ujar Dodi.

“Banyak yang nanti akan kita bangun, salah satu juga untuk dua tahun kedepan salah satunya menyambungkan jalan strategis Kabupaten (Jalan Segitiga Emas Muba) ke Jalan Tol Trans Sumatera, nanti kita mintakan exit tolnya masuk di Kecamatan Tungkal jaya,” sambungnya.

Sementara Camat Tungkal Jaya Sugeng Riadi mengucapkan terima kasih kepada Bupati Muba atas program-programnya terkait hilirisasi industri karet dan sawit, seperti aspal karet dan bensin sawit, sehingga harga jual dua komoditas tersebut meningkat.

“Alhamdulillah sekarang petani sawit dan karet bisa menikmati dengan harga yang baik,” ucap Sugeng.

Camat Tungkal ini juga bersyukur karena saat ini masyarakat sudah bisa kembali menikmati infrastruktur jalan yang bagus.

“Kami dari unsur Forkopimcam disini kompak. Kami kompak karena bangga dengan Pak Bupati yang peduli dengan kami,” pungkasnya.

Dalam kegiatan ini dilakukan pula penyerahan bantuan oleh Bupati Muba berupa bantuan dari BAZNAS Muba untuk kelompok ternak itik di Desa Sinar Harapan, Desa Sri Mulyo, dan kelompok ternak itik Desa Banjar Jaya, masing-masing dua kelompok dengan bantuan sebesar Rp 10 juta. Bantuan sembako kepad santri Pesantren Darul Hikmah, Pesantren Mifa Furohman, bantuan untuk Masjid Al-Hidayah Tungkal jaya, dan bantuan meteran listrik gratis untuk Pesantren Hidayatul Zuamah Tungkal Jaya, serta bantuan Dinsos Muba berupa sembako sebanayk 15 paket diterima kaum disabilitas dan lansia.

Acara turut dihadiri Sekda Muba Drs H Apriyadi MSi, Ketua DPRD Muba Sugondo bersama bersama para anggota DPRD diantaranya Edi Pramono, Afifni Junaidi, Edi Haryanto, M Isa, dan Firman Akbar, serta Para Asisten, dan Jajaran Kepala Perangkat Daerah Kabupaten Muba.

Setelah acara Bupati Muba Dr H Dodi Reza Alex Noerdin juga melakukan peninjauan Trafo baru PT Mep untuk Kecamatan Tungkal Jaya yang diharapkan dapat mengatasi dan meminimalisir gangguan listrik di Kecamatan Tungkal Jaya.(bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

BANYU ASIN 14-May-2024, 13:14

PJ BUPATI BANYUASIN KENDALIKAN INFLASI SERAHKAN BIBIT KE CAMAT SEBANYUASIN 

JOGYAKARTA 14-May-2024, 11:04

Kunjungi TP PKK Jatimulyo, Triana Sebut Studi Tiru Kegiatan B2SA 

JAKARTA - 14-May-2024, 11:02

Rakor Lintas Sektor, Pj Bupati Muba H Sandi Paparkan RDTR Kawasan Perkotaan Sungai Lilin 

PALEMBANG - 13-May-2024, 20:39

Kapolda Sumsel Buka Lapra Ops Sikat Musi 2024 

LAHAT - 13-May-2024, 19:59

Kejari Lahat MOU Bersama PDAM Tirta Lematang 

BANYU ASIN 13-May-2024, 18:40

CAPAI TARGET EVALUASI TRIWULAN III TAHUN 2024 PJ BUPATI BANYUASIN BERIKAN ARAHAN 

MUBA - 13-May-2024, 17:13

BRIN Lirik Model Pengentasan Kemiskinan di Muba 

LAHAT - 13-May-2024, 17:08

Yulius Maulana ST Ambil Formulir Pendaftaran Pencalonan Bupati ke-PPP 

MUBA - 13-May-2024, 11:40

Kolab Pemkab Muba – PLN Percepatan Pengalihan Jaringan Listrik MEP Ke PLN 

Opini 13-May-2024, 06:38

Menakar Kesalahan Sufi 

LAHAT - 12-May-2024, 21:42

Band Radja Siap Hibur Masyarakat Dipuncak HUT Lahat ke-155 Tahun 2024 

PALEMBANG - 12-May-2024, 19:34

Jakarta Popsivo Polwan Raih Juara Paruh Musim Usai Kandaskan Livin Mandiri 3 Set Langsung 

LAHAT - 12-May-2024, 19:09

Gelar Lomba Kicau Mania, PJ Bupati Kenalkan Potensi Lahat 

MUBA - 12-May-2024, 19:08

Warga Desa Nusa Serasan Antusias Bersihkan Tanam Tumbuh Dekat Jaringan PLN 

LAHAT - 12-May-2024, 17:07

Drs.H.Chozali Hanan Doakan YM Jadi Bupati Lahat 2024 – 2029 

OKU - 11-May-2024, 22:56

HMI Cabang Baturaja Galang Dana Bersama Aliansi Mahasiswa Unbara, Bentuk Kepedulian Pada Korban Terdampak Banjir di OKU.

LAHAT - 11-May-2024, 22:53

Diduga Arus Pendek Listrik, Hanguskan Pondok Anto Pagar Agung

PALEMBANG - 11-May-2024, 21:09

Ratusan Klub Motor ‘Terpanggil’ Ikut Patroli Bersama Kapolda Sumsel Jaga Kamtibmas di Kota Palembang 

LAHAT - 11-May-2024, 20:39

Empat Pelaku Curanmor Berikut BB Berhasil Disikat Polsek Merapi Barat 

LAHAT - 11-May-2024, 19:52

Linangan Air Mata Iringi YM Saat Mejenguk Warga Sakit Struk 

BANYU ASIN 11-May-2024, 18:39

KAFILAH BANYUASIN RAIH PRESTASI 

PALEMBANG - 11-May-2024, 14:36

NFY Fanny Akan Dilantik Mawardi Yahya, Fanny Komandoi 17 Kabupaten Kota dan 241 Kecamatan Serta Ribuan Desa Di Sumsel

OKU - 11-May-2024, 08:48

KAI Divre IV Tanjungkarang Berikan Bantuan Melalui Pemkab OKU Untuk Warga Terdampak Banjir.

LAHAT - 10-May-2024, 23:23

Polres Lahat, Polda Sumsel Terus Buruh Pelaku Pembunuh Junaidi

LAHAT - 10-May-2024, 19:45

OPD Lahat Bergotong Royong Persiapan Launching Plazat Lematang Pusat Kuliner Lahat 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE