ISI

KESAL TAK DINAFKAHI. EV OTAKI BUNUH SUAMINYA


21-July-2016, 17:23


//// Modus Karena Kesal Tak Dinafkahi 4 Tahun

TSK YD

TSK US

Entah apa yang ada di otak EV (38), seorang ibu rumah tangga sekaligus istri, yang tega menjadi ‘otak’ pembunuhan terhadap suaminya sendiri. Pasal yang dilontarkan pun begitu sepelenya, hanya dikarenakan rasa sakit hati, lantaran sang suami dikatakan tak memberi nafkah kepadanya selama 4 tahun belakangan. Bahkan, layaknya pembunuh profesional, EV sendiri membunuh suaminya, dengan menyewa sedikitnya 2 orang rekannya, masing-masing YD (eksekutor1) dan juga US (eksekutor 2).

Penangkapan dan pengungkapan kasus ini sendiri berkat kerja keras tim Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Lahat, dibawah pimpinan Kasat, AKP Arif Mansyur Sik. Dimana menurutnya, awalnya kasus ini bermula pada kejadian penemuan sesosok jasad pria, diketahui bernama Haniri (40), seorang petugas instalatir listrik pada Sabtu (12/6) lalu di kawasan jalan lintas Desa Wanaraya, Kikim Timur.

“Dari LP no : LP/A- 02/VI/2016/SS/RES LHT / Sektor kimbar, petugas kemudian melakukan upaya penyelidikan. Sampai akhirnya mengarah ke dugaan perbuatan pembunuhan berencana dan juga para pelakunya,” ungkap Arif.

Dilanjutkannya, dari penelusuran dilapangan, ditambah keterangan saksi-saksi yang ada, akhirnya dikemukakanlah bahwa justru istrinya sendiri, EV ada dibalik perbuatan mematikan yang ada. Bahkan, EV sendiri baru bisa diamankan saat diketahui keberadaannya tengah di provinsi Riau, di kostan suaminya yang baru, pada Sabtu (16/7) lalu.

Setelah diamankan petugas, akhirnya EV mengakui perbuatannya, yang kemudian juga mengaku dalam pembunuhan yang ada, bukan dirinya pelaku utama, melainkan memanfaatkan bantuan kedua rekannya, masing-masing YD, yang dibekuk pada Senin (18/7), di bilangan Jalan Veteran, Palembang.

“Kemudian, petugas melanjutkan penangkapan kepada tersangka US, di kawasan Kikim Barat, juga pada hari yang sama. Keduanya sendiri sempat mencoba melarikan diri saat hendak diamankan, hingga petugas mesti menembak kaki keduanya, YD di kaki kiri, dan US di kaki kanannya,” beber Arif lagi.

Saat ditanya mengenai modus atau dasar sampai EV tega menghabisi nyawa suaminya sendiri adalah dikarenakan rasa kesal dan kecewa terhadap suaminya, yang tidak memberikan nafkah lahir dan bathin selama 4 tahun belakangan, sering disakiti secara fisik.

Lalu, pelaku befikiran sempit, hingga kemudian memanfaatkan 2 orang rekannya untuk merencanakan pembunuhan suaminya. Awalnya, YD menelpon korban, dan kemudian berpura-pura untuk memasang listrik di kediamannya di Kikim. Setelah janjian, YD yang juga sudah ditemani US kemudian mengajak korban kerumahnya untuk memasang instalasi listrik. Nah, pada saat di TKP, yang sepi, kedua pelaku langsung menyabet dan menikam korban dengan pisau yang memang sudah disiapkan sebelumnya, hingga korban meninggal.

“Saat ini ketiganya sudah kita amankan, dan kedepan bakal dijerat dengan pasal 340 KUHP pembunuhan berencana. Selain itu, kita juga amankan BB berupa 1 unit HP dan 1 unit sepeda motor, milik korban. Kemudian 1 HP Asus milik istri korban, yang merupakan panjar pembayaran pembunuhan, serta 1 bilah pisau yang digunakan pelaku dilapangannya,” ungkap Arif.(CEPOT – LAHAT)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

OI - 4-September-2024, 15:53

Polres Ogan Ilir Kerahkan 411 Personel Gabungan Amankan Konser

MUBA - 4-September-2024, 15:28

Tingkatkan Kewaspadaan, Sekda Muba H Apriyadi Imbau Perusahaan Untuk lebih Proaktif Lagi Jaga Konsesinya 

OKU - 4-September-2024, 13:26

Ditemukan Meninggal Tergeletak Di tanah Dengan Luka Bakar

JAWA BARAT - 4-September-2024, 12:18

PLTA Bengkok Jadi Bukti Perjalanan Panjang PLN Gunakan EBT Telah Beroperasi Lebih 100 Tahun

OKU - 4-September-2024, 12:07

Keluarga Besar Ponpes Darul Mubtadiin Lubuk Raja Do’a kan Teddy-Marjito Jadi Bupati OKU

BANYU ASIN 4-September-2024, 11:21

POLRES BANYUASIN MEMPERKUAT PENGAMANAN KANTOR BAWASLU 

LAHAT - 3-September-2024, 23:59

KJSS, LSM, dan Masyarakat Silaturahmi BZ dan Mantan Bupati Lahat 

LAHAT - 3-September-2024, 23:43

KJSS, LSM, dan Masyarakat Silaturahmi BZ dan Mantan Bupati Lahat

LAHAT - 3-September-2024, 18:51

Tiga Elit Politik Seruhkan Masyarakat Lahat Tahun Ini “Ngaleh Ase” 

LAHAT - 3-September-2024, 17:45

Tiga Elit Politik Seruhkan Masyarakat Lahat Tahun Ini “Ngaleh Ase” 

OKU - 3-September-2024, 16:06

Teddy – Marjito Bantu Keluarga Besar Pengajian Al-Hidayah

MUBA - 3-September-2024, 15:06

Pj Bupati H Sandi Jawab Pandangan Umum Fraksi-fraksi DPRD Muba 

MUBA - 3-September-2024, 14:40

PT. Jasa Raharja Dinilai Lamban, Berikan Santunan Korban Laka Lantas Belum Dibayarkan 

PAGAR ALAM - 3-September-2024, 06:41

Pol-PP Bersama Satreskrim Polres Pagaralam Tutup Aktivitas 2 Lokasi Kolam Renang”Cak Gundum Park dan Hotel Orchid”

PALEMBANG - 2-September-2024, 22:25

Kapolda Sumsel Buka Taklimat Awal Wasrik Irwil 1 Itwasum Polri Tahap II 

LAHAT - 2-September-2024, 22:24

Sijago Merah Lalap Dua Rumah dan Telan Satu Korban Jiwa 

OKU - 2-September-2024, 22:14

Zikir dan Do’a Bersama di Masjid As Sholihin Sukaraya, Warga dan Pengurus Masjid Berharap Teddy – Marjito Memimpin OKU.

OKU - 2-September-2024, 21:40

Dukungan Teddy – Marjito, Masyarakat Baturaja Permai Doa Bersama

OKU - 2-September-2024, 21:12

Kemelak Bindung Langit Menggelegar Teriakkan Bertaji Menang

LAHAT - 2-September-2024, 19:53

Kejari Lahat Terima Titipan Uang Dari YR Mantan Kepala Inspektorat Lahat 

LAHAT - 2-September-2024, 19:01

Demi Tingkatkan Kualitas Layanan, PLN ULP Lembayung Lakukan Pemeliharaan Jaringan.

JAMBI 2-September-2024, 18:57

PLN Layani Kebutuhan Daya 4.050.000 VA Untuk Dukung Aktivitas Pembelajaran Universitas Jambi

LAHAT - 2-September-2024, 17:25

PD-AMPG Lahat Siap Menangkan Pasangan BZ – WIN di Pilkada 2024 

MUBA - 2-September-2024, 15:34

Solidaritas MUBA: Donasi Rp 245 Juta untuk Meringankan Beban Palestina 

OKU - 1-September-2024, 21:30

Hj. Zwesty Karenia Teddy Meilwansyah Hadiri Resepsi Pernikahan di KPR, Ikut Semarakkan Tradisi Lelang Kue Bolu.

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE