ISI

GERINDRA INCAR KURSI PIMPINAN DPR


13-March-2016, 15:07


//// Terus Lakukan Konsolidasi

Lakukan Pelantikan dan Pengukuhan Pengurus Gerindra Lahat

LAHAT – Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Kabupaten Lahat terpilih, Gaharu SE MM menegaskan, bahwasanya pada 2019 mendatang mengincar kursi pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD), tentunya dengan melahirkan anggota dewan lebih dari empat perwakilan di parlemen.

“Kader-kader Partai Gerindra merupakan yang terbaik, dimana dalam menghadapi pemilihan legislatif 2019 nanti Gerindra menargetkan lebih empat kursi, agar kursi pimpinan lahat diwarnai kader-kader partai,” katanya, Sabtu (12/3).

Ia menyebutkan, tentunya dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM), mulai di tingkat DPC dan PAC melakukan pendidikan politik, agar kader tahu arah perjuangan yang akan datang,” jelas Gaharu.

Gaharu menambahkan, kader-kader harus berjuang untuk memenangkan pemilihan calon gubernur (cagub) yakni, H Saifudin Aswari Rivai. Termasuk juga Gerindra wajib memperjuangkan calon bupati (cabup) Lahat akan datang.

“Semua program dan target bisa terlaksana, apabila semuanya spriti tinggi, selaku ketua DPC mengharapkan, baru dilantik bergerak cepat. Dalam menjalankan partai tidaklah mudah untuk memutuskan suatu permasalahan. Sehingga program yang dicanangkan dapat berjalan dengan baik, serta target tercapai sempurna baik itu, menuju pilgub dan pilbup,” pungkasnya.

Sementara itu, Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Gerindra Provinsi Sumsel, H Saifudin Aswari Rivai SE menyebutkan, selamata salah satu pelantikan DPC terbaik di sumsel, berlomba-lomba memperlihatkan Gerindra lebih baik dan bagus.

“Terbaik untuk partai, konsolidasi penting lakukan semaksimal mungkin, jangan hanya terdaftar namanya saja, melainkan bagaimana pengurus PAC dapat turun ditengah-tengah masyarakat,” paparnya.

Ia mengungkapkan, jangan sakiti hati masyarakat, dimana, partai besar dikarenakan masyarakat, berkompetisi secara sehat. Tidak melihat warna tapi kebersamaan, bisa jadi contoh diwilayah lain.

“Berkomitmen bersama-sama membangun kepentingan masyarakat Kabupaten Lahat, dan rekan-rekan fraksi partai Gerindra dari seluruh kabupaten/kota selamat datang dan memperlihatkan kekompakan dalam membesarkan partai,” tandasnya.

Terpisah, Ketua Penasehat Partai Gerindra Provinsi Sumsel, DR H Budiarto Marsul SE MM menuturkan, sangat siap dengan pelantikan terlebih lagi menghadapi pesta demokrasi menjelang pilgub Sumsel dan pilbup Kabupaten Lahat.

“Boleh berbeda partai, tapi secara pribadi harus keluarga, pun demikian dengan program, tapi harus satu dalam mensejahterakan masyarakat, rangakain konsolidasi dan memperkuat elemen, untuk memperdayakan serta membesarkan organisasi ini,” pungkasnya.

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 1-May-2024, 23:55

TERSANGKA NARKOBA TEWAS, KAPOLRES LAHAT OLAH TKP

LAHAT - 1-May-2024, 22:58

Ngadu ke Posko Jl Rusak, YM Cabup Lahat Langsung Kucurkan Bantuan Perbaikan

LAHAT - 1-May-2024, 22:57

Tomas Dari Desa Hingga Kecamatan Rame-Rame Dukung YM

MUBA - 1-May-2024, 20:27

Ratusan Kafilah MTQ XXX Sudah Tiba di Muba 

BANYU ASIN 1-May-2024, 11:08

TAK TERIMA ISTRI CETAK KTP MALA NGINAP DI HOTEL 

MUBA - 1-May-2024, 09:24

Jalan Talang Mandung Telah Diperbaiki, Warga Berterima kasih 

LAHAT - 1-May-2024, 08:00

 PT SMS Berikan Bantuan Alber Untuk Membuka Akses Jalan Ditiga Desa

LAHAT - 30-April-2024, 21:27

Polres Lahat, Polda Sumsel Team Asistensi ZI Mabes Polri 

LAHAT - 30-April-2024, 21:25

Kedatangan YM, Kaum Hawa Palembaja Berebut Berfoto Calon Bupati Lahat

LAHAT - 30-April-2024, 20:59

Hj. Lidyawati S.Hut, MM Akan Maju di Pilkada Muara Enim 

OKU - 30-April-2024, 20:46

Ormas Pemuda Pancasila Meminta Dengan Tegas Agar Dishub OKU Tertibkan Parkir dan Pungutan Yang Dianggap Ilegal dan Liar.

MUARA ENIM - 30-April-2024, 20:33

Lidyawati Cik Ujang “Bertarung” di Pilkada Muara Enim, Sudah Kembalikan Formulir ke PAN 

PALEMBANG - 30-April-2024, 19:16

Komplotan Pelaku Jual Beli Akun WhatsApp untuk Judi Online di Palembang Diringkus Subdit Siber Ditreskrimsus Polda Sumsel 

PALEMBANG - 30-April-2024, 15:59

Pj Bupati Sandi Fahlepi Hadiri Musrenbang RKPD Sumsel Tahun 2025 

MUBA - 30-April-2024, 13:16

Pemkab Muba Beri Kontribusi Besar untuk Warga Nahdlatul Ulama 

MUBA - 29-April-2024, 23:59

Pj Bupati Sandi Fahlepi dan Ribuan Warga Muba Nobar Timnas 

LAHAT - 29-April-2024, 23:45

Pendopoan Bupati Lahat Jadi Lautan Manusia Nobar Semifinal Piala Asia U 23

BANYU ASIN 29-April-2024, 21:40

PJ BUPATI BANYUASIN MELEPAS PESERTA JALAN SANTAI 

LAHAT - 29-April-2024, 21:37

Ratusan Massa Barisan Muda Lahat dan Front Pemuda Lahat Bangkit Geruduk Pemkab Lahat 

LAHAT - 29-April-2024, 20:59

Pelaku Curas DPO Antar Provinsi, Berhasil Diungkap Polsekta Lahat 

BANYU ASIN 29-April-2024, 20:25

HANI SYOPIAR RUSTAM TEBAR BENIH IKAN DI SUNGAI BOOM BERLIAN 

BANYU ASIN 29-April-2024, 20:23

Waw.!!! Hampir 1.000 Warga Dari Berbagai Kecamatan Nyatakan Dukungan Untuk YM 

OKU - 29-April-2024, 19:49

Selain Sosialisasi Manfaat Makan Ikan, 120 Paket Makanan Olahan Ikan Dibagikan Saat Acara GEMARIKAN Kabupaten OKU

MUBA - 29-April-2024, 19:23

Pj Bupati Sandi Fahlepi Ajak Birokrat Muba Tingkatkan Kolaborasi, Jauhi Kompetisi 

BANYU ASIN 29-April-2024, 15:19

Hj DIANA KUSMIlA AMBIL FORMULIR DI DPC PARTAI PAN 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE