ISI

PRIA ‘BERKOKO’ DITEMUKAN GANTUNG DIRI


30-August-2015, 15:42


//// Diduga Masalah Pribadi Melatar Belakanginya

Warga Desa Sungai Laru, Kecamatan Kikim Tengah, atau tepatnya diarea parkiran depan rumah makan Putra Minang mendadak ‘geger’. Pasalnya, sekira Pukul 05.15 WIB, Minggu (30/8) kemarin, ditemukan sesosok tubuh pria setengah baya tewas tergantung disamping bak sebuah truck dengan kondisi lidah yang telah menjulur, menggunakan seutas tali tas warna hitam.

Informasi yang terhimpun, pria yang belakangan diketahui bernama Tohir (59), warga Kampung DK Sitata, Desa Tenogo, Kabupaten Pekalongan, Provinsi Jawa Tengah ini diduga tewas bunuh diri akibat terlalu banyak beban fikiran atau masalah pribadi yang ditanggungnya, hingga berujung pikiran pendek dan mengakhiri hidupnya diseutas tali.

Kapolsek Kikim Tengah, AKP Irwan Hasan SH, didampingi Kanit Reskrim, Aiptu Indra Utama membenarkan adanya penemuan mayat tersebut. Dimana sebelumnya, pihaknya mendapatkan telpon dari saksi disekitar rumah makan atau warga setempat, dan kemudian meluncur ke lokasi kejadian, didapatilah sosok jasad korban sudah menggantung.

”Mendapat informasi dari warga, kita langsung kerahkan anggota untuk menuju tempat kejadian peristiwa (TKP). Kemudian mayat korban kita evakuasi ke RSUD Lahat, guna kepentingan penyelidikan dan visum,” pungkas Irwan, saat ditemui di IGD RSUD Lahat kemarin.

Entah apa yang terlintas dipikiran kakek uzur yang datang hijrah ke Pulau Sumatera dengan menumpang truck yang disopiri oleh tetangganya sendiri ini, hingga ia rela mengakhiri hidupnya dengan cara menggantungkan leher menggunakan tali tas warna hitam disamping bak truck tersebut.

”Sepertinya korban terlalu banyak beban pikiran dan masalah hidup. Sebab, beberapa saat sebelum ditemukan tewas. Korban sempat minta dibunuh kepada orang-orang yang ada di RM Putra Minang itu,” terang Irwan lagi, menirukan keterangan beberapa saksi mata dilapangannya.

Setelah diperiksa oleh tim medis RSUD Lahat, dan tidak ditemukan tanda-tanda penganiayaan dan kekerasan. Mayat pria yang menggunakan baju koko warna maroon dan celana panjang berwarna coklat ini, kemudian akan diserahkan kepada pihak keluarganya di Desa Tenogo, Pekalongan, Jawa Tengah.

”Kita sudah menghubungi pihak keluarga korban. Setelah mengurus semua administrasinya, mayat korban kemuadian akan kita kirim dan serahkan kepada pihak keluarganya di Provinsi Jawa Tengah,” pungkas Irwan lagi.(CEPY – LAHAT)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

BANYU ASIN 25-April-2024, 13:18

PEMKAB BANYUASIN PERINGATI HARI OTONOMI DAERAH KE 28 

MUBA - 25-April-2024, 11:34

Kucurkan Rp18,3 Miliar, Dua Ruas Jalan di Jirak Jaya Bakal Diperbaiki 

JAWA TIMUR - 25-April-2024, 11:32

Hadiri Peringatan Hari Otonomi Daerah ke XXVII, Ini Kata Pj Bupati Muba H Sandi Fahlepi 

OKU - 25-April-2024, 11:02

Pemeriksaan Mendadak Oleh Sie Dokkes Kepada Anggota dan ASN Polres OKU

LAHAT - 24-April-2024, 21:16

Diduga Arus Pendek, Kelurahan Kota Baru Lahat Nyaris Jadi Lautan Api 

BANYU ASIN 24-April-2024, 21:00

PJ BUPATI BANYUASIN HADIRI DZIKIR TAUSIYAH 

MUBA - 24-April-2024, 17:32

Sekda Apriyadi : MTQ XXX di Muba, Sukses Tuan Rumah dan Prestasi 

BANYU ASIN 24-April-2024, 17:22

BAWASLU BANYUASIN BUKA PENDAFTARAN PANWASCAM KECAMATAN 

LAHAT - 24-April-2024, 14:40

Polres Lahat Klarifikasi Terkait Informasi Dugaan Penculikan Anak 

MUBA - 24-April-2024, 14:06

Sertijab, Apriyadi Siap Dukung Penuh Pj Bupati Muba Sandi Fahlepi 

PAGAR ALAM - 23-April-2024, 21:28

SELEKSI PENERIMAAN POLRI TERPADU TA-2024 POLRES PAGAR ALAM TRANSPARAN DAN AKUNTABEL

PALEMBANG - 23-April-2024, 18:53

PJ BUPATI BANYUASIN HADIRI RAKOR PEMBERANTASAN KORUPSI 

OKU - 23-April-2024, 14:20

Pj Bupati OKU H Teddy Meilwansyah Hadir Dalam Rapat Paripurna DPRD Kabupaten OKU Ke-V

MUBA - 23-April-2024, 13:33

Sekda Muba Hadiri Acara Pelepasan Siswa-siswi kelas XII SMA Negeri 1 Sekayu 

MUBA - 23-April-2024, 12:16

Mendesak, Muba Siapkan Rp60 Miliar Atasi Kerusakan Infrastruktur Dampak Bencana Alam 

PALEMBANG - 23-April-2024, 12:15

Pj Bupati Muba Hadiri Acara Lepas Sambut Pangdam II/Sriwijaya 

LAHAT - 22-April-2024, 23:18

RAPAT PARIPURNA ISTIMEWA HUT KABUPATEN BANYUASIN KE-22

OKU - 22-April-2024, 19:34

Bayangkan… !!, 4 Bulan Gaji Tidak Dibayar, Karyawan Mitra Ogan Minta DPRD OKU Bantu Nasib Mereka

OKU - 22-April-2024, 19:04

Ada Warga Ngamuk, Kapolsek SBR Langsung Ke Lokasi TKP

MUBA - 22-April-2024, 18:58

Pemkab Muba Sediakan 40 Tenda Kuliner yang Bakal Ramaikan Kegiatan MTQ 2024 

LUBUK LINGGAU - 22-April-2024, 18:54

SULASTRI DI PUTUS BEBAS, SETELAH SEMPAT DITAHAN 10 BULAN

BANYU ASIN 22-April-2024, 15:05

PEMKAB BANYUASIN GELAR UPACARA HUT KABUPATEN BANYUASIN KE 22 

BANYU ASIN 22-April-2024, 14:56

HARI JADI KABUPATEN BANYUASIN KE 22 GELAR KOLABORATIF PERDANA 

MUBA - 22-April-2024, 14:50

Sandi Fahlevi Resmi Menjabat Pj Bupati Muba 

MUBA - 22-April-2024, 14:47

Bawakan Lagu Aisyah, Tri Suaka Bakal Meriahkan MTQ XXX di Muba 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE