ISI

DINAS PMD OKU ADAKAN (RAKOR) PENDAMPING DESA DAN PEMBAHASAN PROGRES


24-January-2018, 21:32


BATURAJA – Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) mengadakan rapat koordinasi membahas progres kegiatan Tahun 2018 bersama Pendamping Desa (PD), Pendamping Lokal Desa (PLD) dan Tenaga Ahli.

Acara tersebut langsung dihadiri oleh Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten OKU, Pihak Polres OKU, Camat se Kabupaten OKU, Dari Pajak Pratama, Tenaga Ahli (TA), Pendamping Desa (PD) dan Pendamping Lokal Desa (PLD) bertempat di Hotel Grand Kemuning Baturaja Rabu (24/1/2018).

Dalam kesempatan itu Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten OKU Ahmad Firdaus mengatakan kegiatan rapat koordinasi ini tujuannya untuk menyamakan persepsi bagaimana regulasi atau aturan-aturan kedepan agar pelaksanaan dana desa dapat terlaksana sesuai dengan yang kita harapkan.

“Sekecil mungkin kita menghindari penyimpangan-penyimpangan yang dilaksanakan oleh desa dalam hal penggunaan dana desa,” katanya.

Dia berharap dengan adanya dana desa yang disalurkan pemerintah pusat sehingga mulai dari tingkat pusat sampai desa dapat tumbuh jiwa partisipasi masyarakat, dan ekonomi masyarakat juga berkembang cepat dengan demikian tujuan pemerintah menempatkan dana desa bisa tersalur dengan baik. 

Sementara itu Kasat Reskrim Polres OKU AKP Alex Andrian dalam kesempatan itu menyampaikan, jika dirinya baru 5 bulan bertugas di Polres OKU sudah banyak permasalahan mengenai dana desa namun pihaknya akan melakukan tindakan persuasif dan preventif.

“Namun apabila ditemukan penyimpangan dana desa yang tidak bisa di benahi dan di bina maka akan kita binasakan,” tegasnya.

Kasat juga menambahkan, banyak kegiatan yang fiktif dibeberapa desa untuk itu jangan sesekali melakukan penyimpangan karena banyak dampak yang akan timbul terutama terhadap anak istri. Kami berharap jangan ada lagi permasalahan terhadap penggunaan dana desa.

“Sebagai wujud transparansi diminta kepada para kepala desa untuk memasang banner tentang kegiatan desa, tambahnya.

Ditempat yang sama, Tenaga Ahli Pemberdayaan Masyarakat Kabupaten Heri Setiawan mengutarakan,” kegiatan ini untuk pencapaian kinerja Pemerintah Desa terkait pelaksanaan dana desa tahun anggaran 2018 dan menyamakan persepsi terkait pendampingan di desa 

“Kita mendorong semua pihak agar bisa maksimal melaksanakan tugas dan fungsi pendampingan di desa,” ucapnya.

(Sup: OKU)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

OKU - 17-May-2024, 00:32

PT. SSP Kembali Berikan Bantuan Melalui Pemkab OKU Untuk Warga Terdampak Banjir.

JAWA TENGAH - 16-May-2024, 23:59

Pj Ketua TP PKK Muba Hadiri Malam Puncak HKG PKK ke-52 di Solo 

JAKARTA - 16-May-2024, 19:20

Genjot Percepatan Pengalihan PI 10 Persen Wilayah Kerja Jambi Merang, Pemkab Muba Audiensi Bersama Dirut PT Pertamina Hulu Energi 

LAHAT - 16-May-2024, 18:54

Masyarakat Enam Kecamatan Mengingkan Nopran Marjani Mencalonkan Cabup atau Cawabup 

PALEMBANG - 16-May-2024, 18:52

Rakor Bersama SKK Migas, Kapolda Sumsel Komitmen Tindak Tegas Illegal Drilling dan Illegal Refinery 

MUBA - 16-May-2024, 18:15

Datangi Muba, Kapolda Sumsel Komitmen Penegakan Hukum Penyalahgunaan Minyak Ilegal 

MUBA - 16-May-2024, 15:18

Agus Fatoni : Expo HUT ke-44 Dekranas, Momen Majukan Produk Kerajinan UMKM 

BANYU ASIN 16-May-2024, 14:19

SATU DATA INDONESIA KABUPATEN BANYUASIN EVALUASI PELAKSANAAN DESA CANTIK 

OKU - 15-May-2024, 22:49

Komando Mahar Kabupaten OKU Siap Perjuangkan Mawardi Yahya menjadi Gubernur Sumsel

MUBA - 15-May-2024, 18:04

Cuaca Ekstrem Pemkab Muba Ingatkan Warga Waspada Banjir, Petir dan Longsor 

BANYU ASIN 15-May-2024, 16:57

SMA DI BANYUASIN IKUTI SELEKSI PASKIBRAKA TINGKAT PROVINSI 

BANYU ASIN 15-May-2024, 16:37

PEMDES PURWOSARI BANGUN JALAN USAHA TANI 

JAWA TENGAH - 15-May-2024, 16:36

PJ BUPATI BANYUASIN KUNJUNGI KANTOR DINAS DUKCAPIL SURAKARTA 

MUBA - 15-May-2024, 13:14

Dinkominfo Kolab Dengan BPS Segera Luncurkan Aplikasi MUBA SURVEY 

PALEMBANG - 15-May-2024, 13:13

Asisten III Setda Muba Hadiri Rapat Paripurna DPRD Peringatan Hari Jadi Provinsi Sumsel ke 78 

PALEMBANG - 15-May-2024, 10:32

Bantu Pengamanan dan Pengelolaan Aset, KAI Apresiasi Polda Sumsel dan Jajaran BPN Sumsel 

Lampung 14-May-2024, 22:58

Pemdes Pekon Muara Baru Kecamatan Kebun Tebu Salurkan BLT DD Tahap Dua TA 2024

PALEMBANG - 14-May-2024, 21:29

YM dan Arry Ikuti Fit And Proper Test ke DPW NasDem

MUBA - 14-May-2024, 21:12

Sambut Pesta Demokrasi, HMI Serasan Sekate Bakal Gelar Seminar Pilkada Damai 

LAHAT - 14-May-2024, 20:32

Kaloborasi PLN, Pj Bupati Pimpin Apel Gabungan Pemeliharaan Listrik 

PALEMBANG - 14-May-2024, 20:15

Bidhumas Polda Sumsel Terus Tingkatkan Hubungan Dengan Media 

LAHAT - 14-May-2024, 20:14

Baru Yulius Maulana Dipastikan Maju di Pilkada Lahat 2024 

LAHAT - 14-May-2024, 18:38

Kodim 0405/Lahat Lakukan Garjas Periodik 

BANYU ASIN 14-May-2024, 13:14

PJ BUPATI BANYUASIN KENDALIKAN INFLASI SERAHKAN BIBIT KE CAMAT SEBANYUASIN 

JOGYAKARTA 14-May-2024, 11:04

Kunjungi TP PKK Jatimulyo, Triana Sebut Studi Tiru Kegiatan B2SA 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE