ISI

LAGI. ALEX TAK SUNGKAN PUJI PEMERINTAHAN LAHAT

//// Dalam Paripurna Istimewa HUT Lahat Ke-148 Perayaan Ke-XIX

20-May-2017, 16:43


Setibanya di bumi Seganti Setungguan, kemarin pagi (20/5), Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel), Ir H Alex Noerdin SH berkenan langsung menuju ke gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Lahat, didampingi bupati H Saifudin Aswari Rivai SE dan istri, Hj RR Sismartianti Aswari, Wabup, Marwan Mansyur SH MM dan segenap OPD serta Muspida lainnya, guna menghadiri Sidang Paripurna Istimewa dalam rangka Hari ulang Tahun (HUT) Lahat Ke-148 peringatan ke-XIX tahun ini.

Tak seperti biasanya, untuk Paripurna kali ini, dipimpin oleh Wakil Ketua DPRD Lahat, Drs Farhan Berza MM, karena Ketua berhalangan hadir. Menurutnya, Paripurna ini sendiri merupakan puncak peringatan HUT Lahat tahun ini, karena tepat 148 tahun lalu, kabupaten berjuluk Seganti Setungguan ini resmi berulang tahun.

“Hari ini, seluruh masyarakat Lahat tengah bergembira, dikarenakan tepat 148 tahun lalu, Lahat secara definitif resmi disahkan atau berulang tahun,” pungkasnya.

Dalam sambutannya, bupati Lahat yang sering disapa Kak Wari mengatakan, selama dirinya selama dirinya menjabat dan memimpin Lahat, jika berbicara suka duka tentu saja sangat banyak. Akan tetapi, semuanya dijalani dengan penuh keikhlasan, semuanya semata demi kepentingan masyarakat Lahat banyak.

“Banyak capaian sudah diraih, namun kami sadar masih banyak pula PR yang masih belum selesai. Jadi, dengan segala upaya, akan terus kami kerjakan dan juga tuntaskan, hingga ujung akhir jabatan kami nantinya,” tegas Aswari.

Sesuai visi dan misi sebelumnya, Aswari mengatakan, pemerintahan sendiri dalam menjalankan roda pembangunan terus berupaya menitik beratkan pembangunan disektor sektor vital, seperti infrastruktur, kesehatan, dan juga pendidikan, dan sejauh ini bisa dikatakan sudah mencapai 98 persen terealisasikan.

“Akses jalan sudah dan terus kita kerjakan di seluruh kawasan Lahat. Dibidang kesehatan, kita juga terus berupaya berbenah, memberikan fasilitas dan pelayanan terbaik, baik itu fisik atau juga tenaga medisnya, juga dengan sektor pendidikan, upaya memeratakan penyebaran tenaga didik hingga kepelosok juga terus dilakukan,” beber Aswari.

Terpisah, Gubernur Sumsel, Ir H alex Noerdin SH juga mengatakan, selama kepemimpinan Lahat dijabat Aswari, memang secara signifikan perubahan bisa dilihat dan dirasakan. Mulai dari sektor pelayanan, hingga ke pembangunan segala sektornya juga terus berbenah diri, demi Lahat yang lebih baik lagi.

“Kami selalu memantau perkembangan Lahat, dan sejauh ini kami bangga serta perlu memberikan apresiasi positif kepada pemerintahan Lahat, dalam hal ini dibawah kepemimpinan Aswari. Kami harap, hal ini bisa terus dipertahankan dan jika perlu ditingkatkan lagi kedepannya,” ujar Alex dalam pidatonya.(ADV / CEPY – LAHAT)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 27-April-2024, 18:15

Kalapas Pimpin Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-60 Kemenkumham RI 

JAKARTA - 27-April-2024, 18:13

Jadi Calon Bupati Lahat 2024-2029, YM Banjir Dukungan Masyarakat Lahat di Perantauan 

MUBA - 27-April-2024, 16:24

Sandi Fahlepi : Tanggap Darurat Perbaiki Jalan Agar Bisa Segera di Lintasi Oleh Masyarakat 

OKU - 27-April-2024, 16:14

PLN UP3 Lahat Gelar Apel Gebyar Bakti Penyulang di PLN ULP Baturaja.

BANYU ASIN 26-April-2024, 20:26

HJ DIANA. BASIR CALON WAKIL BUPATI BANYUASIN 

MUBA - 26-April-2024, 20:19

Pemkab Muba Siapkan Solusi Terbaik Pasca Peralihan MEP ke PLN 

OKU - 26-April-2024, 18:11

3 Tersangka Bandar Narkoba Di grebek Saat Berada Di Gubuk Desa Durian

PALEMBANG - 26-April-2024, 15:55

Perkembangan Kasus Debt Collector Ini Penjelasan Polda Sumsel 

LAHAT - 26-April-2024, 15:54

Mulai Tokoh Tokoh Kikim Area, IKKS dan IJKA Seruhkan Dukungan Untuk YM 

LAHAT - 26-April-2024, 14:48

Tenggelam Didesa Kuba, Ditemukan Dijembatan Desa Nanjungan Merapi Timur 

MUBA - 26-April-2024, 14:23

Pj Bupati Muba Sandi Fahlepi besok Sabtu Tinjau jalan rusak di Jirak jaya 

JAKARTA - 26-April-2024, 14:22

YUS MAULANA BERTEMU PENGURUS IKSS JAKARTA

PALEMBANG - 26-April-2024, 12:40

HOLDA Serius, sudah ambil Formulir calon Gubernur Sumsel di tiga Partai 

LAHAT - 26-April-2024, 12:17

Pemkab Muba Terima LHP Tahun Anggaran 2023 

PALEMBANG - 25-April-2024, 16:34

Kapolda Sumsel MoU Dengan Kementerian Pertanian Secara Daring 

LAHAT - 25-April-2024, 16:33

Lagi. YM Bantu Warga Yang Tertimpa Musibah 

MUBA - 25-April-2024, 13:29

Mau Jadi Petani Milenial ?, Pemkab Muba Siapkan 80 Kuota Kuliah Pertanian Gratis di Yogyakarta 

BANYU ASIN 25-April-2024, 13:18

PEMKAB BANYUASIN PERINGATI HARI OTONOMI DAERAH KE 28 

MUBA - 25-April-2024, 11:34

Kucurkan Rp18,3 Miliar, Dua Ruas Jalan di Jirak Jaya Bakal Diperbaiki 

JAWA TIMUR - 25-April-2024, 11:32

Hadiri Peringatan Hari Otonomi Daerah ke XXVII, Ini Kata Pj Bupati Muba H Sandi Fahlepi 

OKU - 25-April-2024, 11:02

Pemeriksaan Mendadak Oleh Sie Dokkes Kepada Anggota dan ASN Polres OKU

LAHAT - 24-April-2024, 21:16

Diduga Arus Pendek, Kelurahan Kota Baru Lahat Nyaris Jadi Lautan Api 

BANYU ASIN 24-April-2024, 21:00

PJ BUPATI BANYUASIN HADIRI DZIKIR TAUSIYAH 

MUBA - 24-April-2024, 17:32

Sekda Apriyadi : MTQ XXX di Muba, Sukses Tuan Rumah dan Prestasi 

BANYU ASIN 24-April-2024, 17:22

BAWASLU BANYUASIN BUKA PENDAFTARAN PANWASCAM KECAMATAN 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE