ISI

SANDERSON : “PARKIR LAHAT SEBAIKNYA DI SWASTAKAN”


6-August-2016, 12:23


//// Demi Alasan Profesionalitas dan Pemasukan Jelas

Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) Lahat meminta Pemkab Lahat agar kedepannya pengelolaan Parkir segera diserahkan ke pihak ketiga atau diswastakan saja. Hal itu dilakukan dalam rangka menciptakan ketertiban, dan membuka peluang usaha bagi masyarakat luas.

Disamping itu, menurut Ketua YLKI Lahay, Sanderson Syafei kepada pewarta kemarin, juga demi mengejar target Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari sektor Retribusi Pengeloaan Parkir dan tugas dan fungsi dari pengelola parkir adalah untuk menciptakan ketertiban dan keamanan di lahan parkir.

“Kami yakin, dengan dikelola swasta, maksimalitasnya bisa diwujudkan. Konsumen membayar retribusi parkir bukan untuk menyewa lahan parkir, melainkan untuk memperoleh keamanan atas kendaraannya, namun selama ini pihak pengelola parkir mengalihkan tanggung jawab mengenai keamanan kendaraan kepada pemilik kendaraan,” beber Sanderson.

Hal ini sendiri bisa dilihat Ini dari klausula baku yang terdapat di karcis parkir, dan bahkan disetiap kejadian, mulai dari hilang helm atau bahkan hilang motor, konsumen benar-benar merana.

“Dilihat dari sisi ini, jelas masyarakat atau konsumen jelas dirugikan. Hal inilah yang secepatnya mesti dicarikan solusinya,” pungkas Sanderson lagi.

Sanderson melanjutkan, dirinya yang belum lama ini menemui Sekda Lahat, Nasrun Aswari SE MM dan Kepala Dinas PPKAD Lahat Bapak H Haryanto sudah menyampaikan maksud dan rencananya tersebut. Dirinya menilai, sektor perparkiran di daerah perkotaan perlu pembenahan menyeluruh, karena sejauh ini dianggap masih belum dikelola dengan baik. Sementara potensi perparkiran sangat menjanjikan untuk penerimaan PAD.

“Harapan saya dengan segera diumumkan lelang kegiatan pengelolaan parkir di Tahun 2016, untuk wilayah Kota Lahat, maka pengelolaannya lebih baik lagi, selain itu menghindari dugaan-dugaan keberpihakan Dishubkominfo dalam pengelolaan parkir ini. Artinya siapapun yang memenuhi syarat, pihak ketiga yang mendapatkan pengelolaan parkir ini, maka hendaknya bekerja dengan sungguh-sungguh,”katanya.

Menurutnya lagi, khusus Kota Lahat. Potensi dari pengelolaan parkir ini cukup baik namun diduga masih banyak terjadi kebocoran dimana wilayah parkir makin banyak namun faktanya setoran ke Pemda Lahat tidak meningkat justru menurun, untuk saat ini seperti bulan Mei hanya sekitar Rp 39 juta dan bulan Juli sebesar Rp 38 juta, berarti jauh dari target hasil uji petik sebelumnya saat masih dikelola Dinas PPKAD Lahat, dan untuk memaksimalkan sumber PAD, maka perlu penataan mengurangi kebocoran-kebocoran.

“Untuk penataan yang lebih profesional, makanya kita harus segera terapkan pengelola parkir wajib menyediakan pakaian petugas parkir, dimana ruang kerjanya itu ada di lokasi parkir tepi jalan umum, tidak termasuk jalan nasional, atau jalan lintas”katanya.

Sementara itu untuk pengelolaan parkir di Mall-Mall atau Minimarket pengelolaannya langsung melalui pajak. Pengelola parkir hanya membayar pajak, dan menyerahkan langsung ke PPKAD Lahat.

“Parkiraan khusus diperkotaan tepi jalan umum itu menjadi ranah dari pihak ketiga yang mendapatkan pekerjaan pengelolaan parkir resmi dari Pemda Lahat, sementara untuk yang di mall-mal itu langsung disetor ke rekening daerah. Untuk retribusi parkir jalan umum jika ini sudah diterapkan dengan sungguh-sungguh, Insya Allah bisa tercapai target 100 persen,”katanya. (BOIM/CEPY – LAHAT)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

OKU - 5-September-2024, 19:33

Diduga Konsleting Kabel Listrik Mesin Sanyo, Satu Bangunan Hangus Terbakar

JAKARTA - 5-September-2024, 16:17

Pj Bupati Muba Pimpin Rakor Percepatan Pembangunan Jembatan P6 Lalan 

PALEMBANG - 5-September-2024, 15:26

Kantor Gubernur Sumsel Digeruduk Puluhan Masyarakat, Minta Elen Setiadi Copot Sekda OKU

MUSI BANYUASIN 5-September-2024, 13:46

KEBOCORAN PIPA DIDUGA UNSUR KESENGAJAAN , 3 DIAMANKAN , DILOKASI DIWILAYA KERJA SKK MIGAS 

BANYU ASIN 5-September-2024, 13:06

PJ BUPATI BANYUASIN KONDUSIFITAS PILKADA JADI PRIORITAS 

PALEMBANG - 4-September-2024, 23:59

2 X 24 Jam, Polisi Ungkap Kasus Pembunuhan Korban Perempuan Berbaju Futsal 

OKU - 4-September-2024, 22:23

Teddy Meilwansyah Disambut Hangat Tim PBB Bertaji Lubuk Raja

LAHAT - 4-September-2024, 21:20

Polres Lahat Kawal dan Amankan Unras PERS Lahat Bersatu 

LAHAT - 4-September-2024, 20:26

Enam Organisasi Wartawan Gelar Aksi Demo Depan Gedung DPRD Lahat 

BANYU ASIN 4-September-2024, 20:09

PJ BUPATI BANYUASIN MASYARAKAT MANFAATKAN PERKARANGAN RUMAH 

OI - 4-September-2024, 15:53

Polres Ogan Ilir Kerahkan 411 Personel Gabungan Amankan Konser

MUBA - 4-September-2024, 15:28

Tingkatkan Kewaspadaan, Sekda Muba H Apriyadi Imbau Perusahaan Untuk lebih Proaktif Lagi Jaga Konsesinya 

OKU - 4-September-2024, 13:26

Ditemukan Meninggal Tergeletak Di tanah Dengan Luka Bakar

JAWA BARAT - 4-September-2024, 12:18

PLTA Bengkok Jadi Bukti Perjalanan Panjang PLN Gunakan EBT Telah Beroperasi Lebih 100 Tahun

OKU - 4-September-2024, 12:07

Keluarga Besar Ponpes Darul Mubtadiin Lubuk Raja Do’a kan Teddy-Marjito Jadi Bupati OKU

BANYU ASIN 4-September-2024, 11:21

POLRES BANYUASIN MEMPERKUAT PENGAMANAN KANTOR BAWASLU 

LAHAT - 3-September-2024, 23:59

KJSS, LSM, dan Masyarakat Silaturahmi BZ dan Mantan Bupati Lahat 

LAHAT - 3-September-2024, 23:43

KJSS, LSM, dan Masyarakat Silaturahmi BZ dan Mantan Bupati Lahat

LAHAT - 3-September-2024, 18:51

Tiga Elit Politik Seruhkan Masyarakat Lahat Tahun Ini “Ngaleh Ase” 

LAHAT - 3-September-2024, 17:45

Tiga Elit Politik Seruhkan Masyarakat Lahat Tahun Ini “Ngaleh Ase” 

OKU - 3-September-2024, 16:06

Teddy – Marjito Bantu Keluarga Besar Pengajian Al-Hidayah

MUBA - 3-September-2024, 15:06

Pj Bupati H Sandi Jawab Pandangan Umum Fraksi-fraksi DPRD Muba 

MUBA - 3-September-2024, 14:40

PT. Jasa Raharja Dinilai Lamban, Berikan Santunan Korban Laka Lantas Belum Dibayarkan 

PAGAR ALAM - 3-September-2024, 06:41

Pol-PP Bersama Satreskrim Polres Pagaralam Tutup Aktivitas 2 Lokasi Kolam Renang”Cak Gundum Park dan Hotel Orchid”

PALEMBANG - 2-September-2024, 22:25

Kapolda Sumsel Buka Taklimat Awal Wasrik Irwil 1 Itwasum Polri Tahap II 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE