ISI

HARI BUMI DIMAKNAI KHUSUS 2 ORGANISASI LINGKUNGAN


22-April-2016, 18:20


//// Dari Kampanye Terbuka dan Balut Pepohonan

Peringatan Hari Bumi Se-Dunia yang jatuh pada tanggal 22 April kemarin di bumi seganti setungguan, dimaknai dengan tersendiri, khususnya oleh 2 organisasi lingkungan yang ada, diantaranya himpunan pecinta alam dan lingkungan (HIPATALA-LH) Garis Milang, dan juga Lembaga Swadaya Masyarakat LESTARI. Adapun kegiatannya meliputi kempanye dan aksi balut pepohonan yang ada di kawasan kota Lahat.

Aksi pembalutan pohon pelindung dipinggir jalan bertujuan agar menumbuhkan kepedulian ketika banyak perlakuan buruk yang menimpa pohon-pohon tersebut, seperti penempelan paku pada batangnya, pembetonan permukaan tanah sekitarnya, dimana kedua hal tersebut secara tidak langsung akan berpengaruh terhadap pertumbuhan pohon.

Kordinator aksi, Drh Astin Tri Saputra MP mengatakan bahwa, kegiatan peringatan hari bumi rutin dilaksanakan oleh GARIS MILANG setiap tahun, dan tahun ini pihaknya menggugah masyarakat untuk peduli terhadap pohon pelindung di pinggir jalan, karena selain pohon itu adalah warisan zaman belanda, pohon tersebut sangat bermanfaat untuk menjaga keseimbangan lingkungan kita khusunya udara bersih.

“Kita juga melibatkan komunitas-komunitas sosial lainnya, seperti LCPA, LARC, DEKBEDIE Community, Kompas, Sonic, KSR STIE Serelo Lahat, KSR AKPER Lahat, BEM AKPER, PAPRICA, Ping-Pong Prodction,” pungkasnya.

Astin juga mengucapan terima kasih kepada semua pihak yang telah menyukseskan kegitan hari bumi, khusunya kepada Pemkab Lahat, Bupati H Saifudin aswari SE, Sekda Nasrun Aswari SE MM dan beberapa SKPD yang telah berkontribusi di kegiatan hari ini.

Terpisah, hari bumi sedunia juga dilakukan pihak LSM LESTARI dengan membagi-bagikan sticker yang ditempel dikendaraan juga selebaran sebagai peringatan yang mengingatkan tentang pentingnya memelihara bumi dari pengrusakan dan kerusakan yang diakibatkan oleh tindakan manusia yang kurang bertangging jawab terhadap kelestarian lingkungan.

LSM Lestari Lahat yang dikordinir oleh Hendri Supriyadi bersama personil diantaranya Alfis Moenroe, Niral Kadir dan Robilian secara face to face membagikan selebaran dan sticker kemasyarakat yang berisikan ajakan untuk tetap memjaga bumi dan seiisinya di Kabupaten Lahat ini dari kerusakan.

“Hari ini setiap tanggal 22 April adalah hari Bumi dan kita sebagai warga negara yang baik tentunya mesti ingat akan apa yang harus kita lakukan untuk kelestarian bumi ini,” ungkap Hendri disela kesibukannya membagikan selebaran.

Ditambahkannya, ada 7 point pernyataan sikap pada hari bumi berbentuk ajakan yang telah ditanda tangani oleh tokoh masyarakat di Kota Lahat yakni :
1. Menolak dan mengecam tindkan- tindakan yang merusak bumi.
2. Menolak dan mengecam Tindakan – tindakan pencemaran lingkungan.
3. Menolak dan mengecam Tindakan – tindakan perambahan hutan dan Ilegal Logging.
4. Menolak dan mengecam Tindakan – tindakan perusakan Fisik, Dasar dan aliran sungai.
5. Meminta dan mendukung upaya -upaya perlindungan sungai.
6. Meminta dan mendukung upaya -upaya Pembuatan Zona hijau /Ruang Terbuka Hijau.
7. Meminta dan mendulung program- Program Lingkungan kali bersih, Langit Biru, Pro iklim fan School Green.(CEPY – LAHAT)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 24-September-2024, 15:51

Tindak Lanjuti Hasil CFA, PLN UP3 Lahat Turunkan Tim PDKB

BANYU ASIN 24-September-2024, 14:15

KAPOLRES BANYUASIN MELAKSANAKAN PENGECEKAN URINE MENDADAK TERHADAP PERSONIL PROPAM POLRES BANYUASIN 

LAHAT - 24-September-2024, 12:49

Polres Lahat Doa Bersama Untuk Ciptakan Pilkada Damai 2024 

MUBA - 24-September-2024, 12:20

Ikhtiar Wujudkan Pemilu Damai, Enam Pemuka Agama Ajak Masyarakat Doa Bersama 

LAHAT - 23-September-2024, 23:59

Pengundian Nomor Urut Paslon Cabup-Cawabup Lahat Berlangsung Aman dan Damai 

MUBA - 23-September-2024, 23:59

KPU Muba Undi Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati Muba 

BANYU ASIN 23-September-2024, 23:58

KPU BANYUASIN LAKUKAN PEMBATASAN TERHADAP WARTAWAN LOKAL UNTUK LIPUTAN 

LAHAT - 23-September-2024, 22:41

YM-BM Sejumlah Program Gratis, BZ-WIN Target Berantas 50 Ribu Pengangguran, BERLIAN Ajak Lanjutkan Pembangunan

LAHAT - 23-September-2024, 21:19

Polres Lahat Pengamanan Pengundian No Urut Paslon Cabup dan Cawabup Lahat 

LAHAT - 23-September-2024, 20:58

Lagi. Terduga Pengedar Sabu Berhasil Ditangkap Satresnarkoba Polres Lahat 

BANYU ASIN 23-September-2024, 18:43

SEKDA BANYUASIN PIMPIN APEL PAGI 

BANYU ASIN 23-September-2024, 18:41

MUSYAWARAH REVIUW PENYUSUNAN RPJM DES TAHUN 2022 -2028 KE TAHUN 2030 

OKU - 23-September-2024, 17:40

Bertaji Nomor Urut 2, Teddy Ajak Simpatisan Berpolitik Santun

OKU - 23-September-2024, 16:18

KPU Selenggarakan Pengundian Nomor Urut Paslon Bupati dan Wakil Bupati OKU Pilkada Tahun 2024

JAKARTA - 23-September-2024, 16:07

PLN Gandeng PGE Bentuk Konsorsium Kembangkan Pembangkit Listrik Panas Bumi

LAHAT - 23-September-2024, 12:25

Paslon Joncik Muhammad dan A. Rivai Dapat Nomor 2 Pilkada Empat Lawang 

MUBA - 23-September-2024, 12:12

Pj Bupati Muba Terima Audiensi Jajaran Bank Perkreditan Rakyat Sumsel 

MUBA - 23-September-2024, 10:16

Sinergi, Damkar dan BPBD Muba berhasil Padamkan kebakaran Lahan di jalan Perumahan AMD tembusan Lumpatan 

LAHAT - 22-September-2024, 23:52

Di HUT 79 PT.KAI, Mr.X Tewas Ditengah Rel Gunung Gajah, Diduga Tertabrak KA Sindang Marga

LAHAT - 22-September-2024, 22:53

Dua dari 4 Atlit Tinju Lahat Jawara Tingkat Sumsel 

OKU - 22-September-2024, 22:45

Ratusan Jamaah Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Masjid Asma Ar-rohim Bersama Hj. Zwesty Karenia Teddy Meilwansyah

MUARA ENIM - 22-September-2024, 22:42

Tim Balap Motor Mekanik Muda Asuhan YM Raih Runner-up di Kelas Paling Bergengsi 

LAHAT - 22-September-2024, 21:11

Perayaan 79 PT KAI, Ini Harapan Pemerintahan Kabupaten Lahat 

LAHAT - 22-September-2024, 21:10

Kegiatan Fun Run For Humanity Diikuti 900 Massa 

LAHAT - 22-September-2024, 21:01

YM dan Istri Disambut Ratusan Warga Cecar Saat Penuhi Undangan Alvi dan Putri 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE