ISI

LAGI. PETANI RASAKAN MANFAAT SISTEM TANAM JARWO


15-April-2016, 17:20


//// Mampu Hasilkan Angka Panen Hingga 6 Ton Per Hektar
Dinas Pertanian dan TNI Bakal Gandeng Bulog

PANEN RIMBE SUJUD 3

Kerja keras serta kerjasama yang dilakukan dan diperlihatkan seluruh jajaran, mulai dari Pemerintah Kabupaten (pemkab) Lahat, melalui Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura (TPH), petugas penyuluh lapangan, petani serta pihak TNI dalam sektor peningkatan pertanian menunjukan peningkatan cukup signifikan, baik diukur dari hasil yang diperoleh dari gabah kering, maupun produksi beras dalam perhektarnya.

Demikian disampaikan Bupati Lahat, H Saifudin Aswari Rivai SE, melalui Kepala Dinas TPH, Ir H Hapit Padli MM, dijumpai kemarin. Menurutnya, dirinya menyontohkan di hasil terbaru, yaitu di Desa Rimba Sujud, Kecamatan Pagar Gunung, berdasarkan hasil panen ubinan 11,2 ton gabah kering panen perhektar atau setara 6,1 ton beras masing-masing herktar sawahnya.

“Selama ini panen hanya mencapai maksimal hingga 3 ton beras perhektar, nah terakhir dipanen yang ada, petani sendiri bisa memperoleh tambahan sampai pada maksimal hingga 5 ton beras perhektarnya, ini jelas suatu keberhasilan,” ujar Hapit, ditemui di ruang kerjanya, Jum’at (15/4).

Ia menjelaskan lagi, semisalnya produksi beras minimal menghasilkan 3 ton, dikalikan Rp.10 ribu, jelas masing-masing petani itu akan dapat tambahan hingga sebesar Rp.30 juta selama empat bulan atau rata-rata Rp.7,5 juta perhektar. Jika hal ini bisa terus diraih, jelas akan berpengaruh pada peningkatan kesejahteraan petani kedepannya.

“Ini tidak lepas dari pemberian benih unggul dan mekanisme pola tanam jajar legowo (jarwo), dengan begitu mampu meningkatkan produksi beras hingga 100 persen dilapangannya,” tukas Hapit lagi.

Kedepan, dilanjutkan Hapit, ada satu lagi pekerjaan rumah (PR) yang mesti sama-sama dipikirkan pihak pemerintah dan juga sekaligus akan menggandeng pihak TNI, dalam hal ini Kodim 0405 Lahat, didalam mencarikan solusi mengenai harga jual ditingkat petani sendiri, minimal bisa stabil dan tidak menyusahkan.

“Kita terdekat juga akan gandeng pihak TNI, yang jika sama-sama diketahui, dari tingkat pusat atau panglima, diperintahkan untuk terus mencari solusi terbaik demi meningkatkan ketahanan pangan nasional,” tukasnya.

Terpisah, Dandim 0405 Lahat, Letkol CZI Srihartono saat dikonfirmasi mengenai hal ini membenarkannya. Dimana terdekat, pihaknya, bekerjasama dengan pihak Dinas terkait, akan berkoordinasi dengan pihak Badan Urusan Logistik (Bulog), khususnya mengenai kerjasama dibidang penjual belian komoditi gabah kering langsung ditingkat petani dalam waktu dekat.

“Kita akan mulai lirik bagaimana sistemnya, jalin kerjasama dengan pihak Bulog, hingga kedepan untuk jalur penjualan gabah atau bahkan beras ditingkat petani bisa lebih baik lagi,” tegasnya.(CEPY – LAHAT)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

PALEMBANG - 3-May-2024, 15:00

Pj. Bupati Banyuasin Buka Rapat Pleno Penetapan Perolehan Kursi Calon Terpilih Anggota DPRD Kabupaten Banyuasin. 

PALEMBANG - 2-May-2024, 23:59

Atensi Sengketa Lahan, Kapolda Sumsel Tegaskan Tidak Boleh Lagi Terjadi Konflik 

MUBA - 2-May-2024, 22:47

Pj Bupati Muba Gelar Ramah Tamah dan Silaturahmi dengan Peserta MTQ XXX Tingkat Provinsi Sumsel

LAHAT - 2-May-2024, 20:52

Pidsus Polres Lahat Kandangi Puluhan Mobil Tronton Angkutan Batubara 

PALEMBANG - 2-May-2024, 20:51

Peresmian Kantor Bersama Samsat Palembang IV , Kapolda Sumsel Irjen A Rachmad Wibowo Berharap Peningkatan Pelayanan Mayarakat 

PALEMBANG - 2-May-2024, 19:32

Kapolda Sumsel Sampaikan Harapannya Saat Peresmian Kantor Bersama Samsat Palembang IV.

LAHAT - 2-May-2024, 17:30

Mantapkan Langkah Ikut Pilkada 2024, YM Ambil Formulir Pendaftaran Nasdem Sebagai Cabup Lahat 

BANYU ASIN 2-May-2024, 16:51

PJ BUPATI BANYUASIN RAPAT PENYUSUNAN RENCANA AKSI PELAPORA MCP KPK 

MUBA - 2-May-2024, 15:08

Pemkab Muba Sambut Studi Banding Pemkab Tambrauw Papua Barat Daya 

MUBA - 2-May-2024, 13:39

Pemkab Muba Dukung Penuh Wilayah Timur Jadi Daerah Otonomi Baru 

MUBA - 2-May-2024, 13:38

Dukung MTQ ke-30 Tingkat Provinsi Sumsel, Dinkomifo Muba Siapkan Fasilitas Internet di Tiap Venue 

LAHAT - 2-May-2024, 13:37

YM : Selamat Hari Hari Pendidikan dan Hari Buruh Internasional 

BANYU ASIN 2-May-2024, 12:10

PEDAGANG PENGUNJUNG KELUHKAN SAMPAH MENUMPUK DIPASAR PANGKALAN BALAI 

LAHAT - 1-May-2024, 23:55

TERSANGKA NARKOBA TEWAS, KAPOLRES LAHAT OLAH TKP

LAHAT - 1-May-2024, 22:58

Ngadu ke Posko Jl Rusak, YM Cabup Lahat Langsung Kucurkan Bantuan Perbaikan

LAHAT - 1-May-2024, 22:57

Tomas Dari Desa Hingga Kecamatan Rame-Rame Dukung YM

MUBA - 1-May-2024, 20:27

Ratusan Kafilah MTQ XXX Sudah Tiba di Muba 

BANYU ASIN 1-May-2024, 11:08

TAK TERIMA ISTRI CETAK KTP MALA NGINAP DI HOTEL 

MUBA - 1-May-2024, 09:24

Jalan Talang Mandung Telah Diperbaiki, Warga Berterima kasih 

LAHAT - 1-May-2024, 08:00

 PT SMS Berikan Bantuan Alber Untuk Membuka Akses Jalan Ditiga Desa

LAHAT - 30-April-2024, 21:27

Polres Lahat, Polda Sumsel Team Asistensi ZI Mabes Polri 

LAHAT - 30-April-2024, 21:25

Kedatangan YM, Kaum Hawa Palembaja Berebut Berfoto Calon Bupati Lahat

LAHAT - 30-April-2024, 20:59

Hj. Lidyawati S.Hut, MM Akan Maju di Pilkada Muara Enim 

OKU - 30-April-2024, 20:46

Ormas Pemuda Pancasila Meminta Dengan Tegas Agar Dishub OKU Tertibkan Parkir dan Pungutan Yang Dianggap Ilegal dan Liar.

MUARA ENIM - 30-April-2024, 20:33

Lidyawati Cik Ujang “Bertarung” di Pilkada Muara Enim, Sudah Kembalikan Formulir ke PAN 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE