ISI

‘NONGKRONG’ DIATAP ANGDES,MEMBAHAYAKAN


9-December-2015, 12:20


//// Satlantas Bakal Rutin Berikan Sosialisasi

Suatu pemandangan yang lumrah, meski memang sarat akan bahaya, mulai dari terjatuh atau bahkan nyawa melayang menjadi taruhannya, dari kondisi yang terlihat di beberapa angkutan pedesaan (angdes) yang ada di wilayah Lahat, khususnya di kecamatan atau dipedesaan. Puluhan anak-anak dari usia siswa sekolah dasar (SD), sekolah menengah pertama (SMP) dan juga sekolah menengah atas (SMA) menumpang diatap mobil angdes, khususnya di jam-jam pergi atau pulang sekolah.

Kondisi ini sebenarnya bukan dibiarkan saja, dimana petugas khususnya dari jajaran satuan polisi lalulintas (satlantas) Polres Lahat sudah seringkali memperingatkan si sopir atau bahkan siswa-siswa itu sendiri, untuk tak menumpang diatas atap angdes atau angkutan sejenis lainnya, karena berbahaya, namun tetap saja kondisi dilapangannya masih saja terlihat.

“Jelas bahayo pak. Kami sudah sering mengingatkan ke budak-budak itu, tapi tetep bae, mereka pas mobil bejalan, naek keatas atap,” pungkas Sapri (45), salah satu sopir angdes Lahat – Pulau Pinang, dihubungi belum lama ini.

Dilanjutkannya, jika kejadian terjatuh memang sudah pernah terjadi, tapi jika sampai tewas memang belum pernah. Akan tetapi, secara pribadi dirinya juga sangat menyesalkan kondisi yang ada, meski terkadang justru mereka (sopir.red) tak bisa berbuat banyak. “Ai pak kalo neman nian dihalangi, justru angdes kami jadi sepi penumpangnyo,” tukasnya Sapri lagi.

Terpisah, Kasatlantas Polres Lahat, Akp M Maruli Sik saat dimintai keterangan mengenai kondisi dilapangannya juga mengaku agak mendapatkan kesulitan didalam menertibkan kondisi yang ada. Dikatakannya, tak jarang anggota atau jajarannya menegur bahkan sampai mengingatkan langsung dijalanan, baik kepada sopir ataupun ke para siswa yang ada, bahwa kondisi yang ada itu berbahaya.

“Namun faktanya memang, kita seperti kucing-kucingan dilapangan. Tak dipungkiri, kondisi membahayakan itu masih saja terjadi dan terulang,” ungkap Maruli.

Dilanjutkannya, kedepan memalui unit atau bagian yang ada, nampaknya akan kembali melanjutkan sosialisasi menyeluruh mengenai situasi dan kondisi yang ada. Ditegaskannya, mereka (Satlantas.red) juga takkan segan untuk menyambangi ke sekolah-sekolah, salah satunya guna memberikan peringatan dan sosialisasi mengenai hal yang satu ini.

“Nanti kita akan terus intensifkan sosialisasi ke semua pihak yang ada. Bahkan, jika perlu kita akan sosialisasikan ke pihak sekolah serta orantua sekalipun, sehingga kondisi yang ada takkan terulang kembali, karena jelas berbahaya,” tegas Maruli lagi.(CEPY – LAHAT)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUARA ENIM - 1-April-2025, 17:48

Walau Lebaran, Babinsa Koramil 404-05/Tanjung Enim Terus Komitmen Jaga Wilayah Teritorial

OKU - 31-March-2025, 23:29

Wabup OKU Mewakili Bupati OKU Sampaikan Kata Sambutan Jelang Sholat Idul Fitri 1446 H / 2025 M.

OKU - 31-March-2025, 15:58

Kapolres OKU AKBP Endro Aribowo, S.I.K., M.A.P., Sholat Idul Fitri dan Halal Bihalal Bersama Keluarga Besar Polres OKU

MUSI BANYUASIN 31-March-2025, 13:50

Berikan santunan simbolis kepada anggota LVRI dan Open House bersama Masyarakat

MUARA ENIM - 31-March-2025, 08:06

Sholat Ied di Masjid Agung, Bupati Dan Wabup Muara Enim Undang Masyarakat Kerumah Dinas

MUBA - 31-March-2025, 00:57

Bupati H M Toha Lepas Ratusan Kendaraan Hias Yang Ikuti Pawai Takbir

LAHAT - 31-March-2025, 00:56

Kapolres Lahat Ikuti Zoom Meeting Pemantauan Kamtibmas dan Pengecekan Titik PAM Bersama Kapolri

MUBA - 30-March-2025, 21:19

Rayakan Idul Fitri: Masyarakat Sholat Ied Bersama Bupati, Wakil Bupati, dan Forkompinda Muba 

OKU - 30-March-2025, 20:55

Wabup OKU Melepas Peserta Pawai Takbiran Menyambut Idul Fitri 1446 H / 2025 M.

MUSI BANYUASIN 29-March-2025, 21:08

Subdenpom Persiapan Sekayu Bersama Polisi Bagikan Ratusan Takjil Kepada Warga

MUSI BANYUASIN 29-March-2025, 21:04

Peringatan Penting dari Kepala Dinkominfo Muba: Jaga Keamanan Rumah Sebelum Mudik Lebaran Idul Fitri 2025

LAHAT - 29-March-2025, 20:55

Kapolres Lahat Tinjau Stasiun Kereta Api Lahat Pantau Arus Mudik Ops Ketupat Musi 2025

LAHAT - 29-March-2025, 19:01

Diduga Over Kapasitas, Mobil Truck Terpundur Hantam 3 Unit Mobil Dibelakang

MUARA ENIM - 29-March-2025, 15:34

Saat Komsos, Babinsa Desa Sugi Waras Himbau Warga Binaan Yang Akan Mudik

LAHAT - 28-March-2025, 23:55

PT GGB Gelontarkan Ratusan Paket Sembako Untuk Masyarakat Ring Satu 

LAHAT - 28-March-2025, 22:37

Kapolres Cek dan Kontrol Posko Lebaran Sekaligus Berbagi Takzil Untuk Masyarakat

MUARA ENIM - 28-March-2025, 22:18

Jaga Stabilitas Pasar, Kejari Dan Pemkab Muara Enim Dukung Program Kejati Sumsel

MUSI BANYUASIN 28-March-2025, 19:22

Banjir Berangsur Surut, Warga Muba Sambut Hari Raya Idul fitri 1446 H dengan Gembira

BANYU ASIN 28-March-2025, 15:34

KEPALA DESA UJUNG TANJUNG SERAHKAN BLT DD 2025

LAHAT - 28-March-2025, 15:33

Libur Hari Raya Idul Fitri 1446 H, Disdukcapil Lahat Tetap Membuka Pelayanan

PALEMBANG - 28-March-2025, 14:33

Jelang H-5 Idul Fitri, Manajemen PLN S2JB Perkuat dukungan ke Petugas Posko Siaga Hingga Lakukan Inspeksi SPKLU bersama Stakeholder

MUARA ENIM - 27-March-2025, 22:28

Serahkan LKPD Unaudited, Bupati Optimis Kabupaten Muara Enim Kembali WTP

LAHAT - 27-March-2025, 22:26

Peduli Berbagi Bantuan CSR Sembako Oleh Perusahaan Eka Jaya Group

LAHAT - 27-March-2025, 22:25

Tekan Inflasi, Pemkab Lahat Terus Genjot Hasil Pertanian

LAHAT - 27-March-2025, 22:25

Kapolres Lahat AKBP Novi Edyanto Tinjau Pos Pelayanan Simpang Stasiun

MUARA ENIM - 1-April-2025, 17:48

Walau Lebaran, Babinsa Koramil 404-05/Tanjung Enim Terus Komitmen Jaga Wilayah Teritorial

OKU - 31-March-2025, 23:29

Wabup OKU Mewakili Bupati OKU Sampaikan Kata Sambutan Jelang Sholat Idul Fitri 1446 H / 2025 M.

OKU - 31-March-2025, 15:58

Kapolres OKU AKBP Endro Aribowo, S.I.K., M.A.P., Sholat Idul Fitri dan Halal Bihalal Bersama Keluarga Besar Polres OKU

MUSI BANYUASIN 31-March-2025, 13:50

Berikan santunan simbolis kepada anggota LVRI dan Open House bersama Masyarakat

MUARA ENIM - 31-March-2025, 08:06

Sholat Ied di Masjid Agung, Bupati Dan Wabup Muara Enim Undang Masyarakat Kerumah Dinas

MUBA - 31-March-2025, 00:57

Bupati H M Toha Lepas Ratusan Kendaraan Hias Yang Ikuti Pawai Takbir

LAHAT - 31-March-2025, 00:56

Kapolres Lahat Ikuti Zoom Meeting Pemantauan Kamtibmas dan Pengecekan Titik PAM Bersama Kapolri

MUBA - 30-March-2025, 21:19

Rayakan Idul Fitri: Masyarakat Sholat Ied Bersama Bupati, Wakil Bupati, dan Forkompinda Muba 

OKU - 30-March-2025, 20:55

Wabup OKU Melepas Peserta Pawai Takbiran Menyambut Idul Fitri 1446 H / 2025 M.

MUSI BANYUASIN 29-March-2025, 21:08

Subdenpom Persiapan Sekayu Bersama Polisi Bagikan Ratusan Takjil Kepada Warga

MUSI BANYUASIN 29-March-2025, 21:04

Peringatan Penting dari Kepala Dinkominfo Muba: Jaga Keamanan Rumah Sebelum Mudik Lebaran Idul Fitri 2025

LAHAT - 29-March-2025, 20:55

Kapolres Lahat Tinjau Stasiun Kereta Api Lahat Pantau Arus Mudik Ops Ketupat Musi 2025

LAHAT - 29-March-2025, 19:01

Diduga Over Kapasitas, Mobil Truck Terpundur Hantam 3 Unit Mobil Dibelakang

MUARA ENIM - 29-March-2025, 15:34

Saat Komsos, Babinsa Desa Sugi Waras Himbau Warga Binaan Yang Akan Mudik

LAHAT - 28-March-2025, 23:55

PT GGB Gelontarkan Ratusan Paket Sembako Untuk Masyarakat Ring Satu 

LAHAT - 28-March-2025, 22:37

Kapolres Cek dan Kontrol Posko Lebaran Sekaligus Berbagi Takzil Untuk Masyarakat

MUARA ENIM - 28-March-2025, 22:18

Jaga Stabilitas Pasar, Kejari Dan Pemkab Muara Enim Dukung Program Kejati Sumsel

MUSI BANYUASIN 28-March-2025, 19:22

Banjir Berangsur Surut, Warga Muba Sambut Hari Raya Idul fitri 1446 H dengan Gembira

BANYU ASIN 28-March-2025, 15:34

KEPALA DESA UJUNG TANJUNG SERAHKAN BLT DD 2025

LAHAT - 28-March-2025, 15:33

Libur Hari Raya Idul Fitri 1446 H, Disdukcapil Lahat Tetap Membuka Pelayanan

PALEMBANG - 28-March-2025, 14:33

Jelang H-5 Idul Fitri, Manajemen PLN S2JB Perkuat dukungan ke Petugas Posko Siaga Hingga Lakukan Inspeksi SPKLU bersama Stakeholder

MUARA ENIM - 27-March-2025, 22:28

Serahkan LKPD Unaudited, Bupati Optimis Kabupaten Muara Enim Kembali WTP

LAHAT - 27-March-2025, 22:26

Peduli Berbagi Bantuan CSR Sembako Oleh Perusahaan Eka Jaya Group

LAHAT - 27-March-2025, 22:25

Tekan Inflasi, Pemkab Lahat Terus Genjot Hasil Pertanian

LAHAT - 27-March-2025, 22:25

Kapolres Lahat AKBP Novi Edyanto Tinjau Pos Pelayanan Simpang Stasiun

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE