ISI

VIDIO PENANGKAPAN HANTU BANYU DI LAHAT “BOHONG”


4-October-2015, 11:53


LAHAT – Mendadak, Beberapa hari belakangan ini ada satu informasi yang ‘menghebohkan’ warga kota Lahat dan sekitarnya, yaitu video penangkapan ‘antu banyu’ atau lebih dikenal dengan ‘dugok’ dan ‘kuyang’ di masyarakat sehari-harinya. Kabar tentang berita inipun begitu cepat menyebar dikalangan masyarakat, baik usia anak-anak hingga orang dewasa.

Salah satunya sebut saja GD, warga Tanjung Payang. Saat itu, terlihat dirinya tengah bercakap dengan rekannya yang lain, membahas video yang lagi heboh, sembari saling bertukar kirim video dimaksud.

“Ai la heboh nian pokoknyo pak, adolah men nak 2 mingguan belakangan ini isunyo,” ungkap GD ketika ditanya pewarta.

Masih menurut GD, kehebohan ini sendiri banyak sekali versinya dilapangan yang beredar, baik tentang informasi lokasi penangkapan si ‘antu banyu’ itu, ataupun mengenai bentuk dan lainnya.

“Kalo lokasi, banyak nian pak, ado yang nyebutke di kawasan Merapi Timur, sampai terakhir dilokasi taman hiburan Aswari di Manggul,” pungkasnya lagi.

Hal itu juga sama dengan apa yang dikemukakan RN, warga lainnya. Menurutnya, dirinya sungguh penasaran dengan isu yang beredar, oleh karenanya, dia begitu antusias saat mengetahui ada temannya yang mengaku memiliki videonya dan langsung menyaksikannya dengan seksama.

“Kalo nyingok videonyo, antara percayo dan idak tetap muncul, tapi penasaran ini sudah puas,” ucapnya.

Yang jelas menurutnya lagi, terlepas dari memang ada atau tidak, benar atau bohongnya berita ‘antu banyu’ ini, ada satu poin positifnya, dimana sejak dulu, jika berada di lingkungan sungai atau air, hendaknya selalu menjaga sikap, dan tidak sembrono.

“Intinyo kan memang didunio ini ado 2 unsur, makhluk kasar dan halus, jadi biso-biso kitolah jago sikap dan perilaku,” pungkas RN lagi.

Dari pemantauan, video ‘heboh’ itu berdurasi sekitar 8 menitan, dengan menampilkan sesosok makhluk bermuka manusia, bertubuh seperti ikan atau buaya, tengah terbaring didalam kandang, dan disaksikan banyak orang.

Nah, makhluk didalam kandang itulah yang kemudian disinyalir adalah ‘dugok’ atau ‘kuyang’ ataupun ‘antu banyu’ yang diisukan pula berhasil ditangkap salah satu warga sesaat sebelum membahayakan warga lainnya ketika ditepian sungai belum lama ini.(Prima)

Sebelumnya diberitakan Lahat Online KEBOHONGAN ISU BUAYA BERKEPALA MANUSIA TERBONGKAR, Sabtu (3/10)

MANGGUL – Terkait isu yang beredar di kota Lahat berkenaan dengan mahluk aneh yang disebut – sebut masyarakat sekitar buaya berkepala mausia sejenis gundok ( hantu air) ditemukan ditaman canderawasih kecamatan Lahat itu hanya bohongan.

Dari hasil penyelusuran kontributor Lahatonline sabtu (03/10) menemui penjaga taman canderawasih Isteri Bapak Selamat mengatakan “Tidak ada hewan sejenis itu yang dipelihara di sini melainkan hanya isu kebohongan saja. Walaupun ada juga mau dikasi makan apa mahluk seperti itu”

Memang kemarin banyak yang datang keseni bahkan sampai jam 23:00 malam masih saja ramai yang mempertanyakan hewan itu, “,kemarin juga sempat saya tanya kepada warga yang berdatangan kesini dari mana awal isu ini ditemukan..? menurut pengakuannya para pengunjung mendapatkan informasi itu dari facebook,”katanya lagi

Dan kami selaku pengelolah taman tidak akan ditutupi jika itu memang benar ada. “Silakan saja jika memang benar ada periksa saja seluruh tempat hewan yang ada” tegasnya penjaga taman ini kepada pengunjung yang ramai berdatangan kemarin.

Melainkan hewan seperti burung candrawasih, burung babgau dan rusa saja yang dipelihara di taman ini tidak ada lainnya”tukasnya

Begitu juga pernyataan dari penjaga taman ribang kemambang “Dek bie itu hanya bohongan saje, mahluk sejenis itu bukan hewan peliharaan jika memang benar. Jadi tidak usah percaya dengan isu yang tersebar,”cakap salah seorang pemuda yang enggan disebut namannya ini.

Untuk masyarakat kota Lahat khususnya kami harapkan untuk tidak terlalu gampang terpengaruh dengan isu – isu yang beredar jika belum ada kepastian atau kebenarannya,” (Mirhan)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 29-April-2024, 20:59

Pelaku Curas DPO Antar Provinsi, Berhasil Diungkap Polsekta Lahat 

BANYU ASIN 29-April-2024, 20:25

HANI SYOPIAR RUSTAM TEBAR BENIH IKAN DI SUNGAI BOOM BERLIAN 

BANYU ASIN 29-April-2024, 20:23

Waw.!!! Hampir 1.000 Warga Dari Berbagai Kecamatan Nyatakan Dukungan Untuk YM 

OKU - 29-April-2024, 19:49

Selain Sosialisasi Manfaat Makan Ikan, 120 Paket Makanan Olahan Ikan Dibagikan Saat Acara GEMARIKAN Kabupaten OKU

MUBA - 29-April-2024, 19:23

Pj Bupati Sandi Fahlepi Ajak Birokrat Muba Tingkatkan Kolaborasi, Jauhi Kompetisi 

BANYU ASIN 29-April-2024, 15:19

Hj DIANA KUSMIlA AMBIL FORMULIR DI DPC PARTAI PAN 

MUBA - 29-April-2024, 12:29

Rutin Keliling Desa di Muba, Banyak Libatkan Generasi Muda 

MUBA - 29-April-2024, 11:49

Sandi Fahlepi Ungkap Butuh Support dan Kerjasama yang Baik untuk Membangun Muba 

OKU - 29-April-2024, 11:43

Dalam Apel Gebyar Bakti Penyulang, Senior Manager Distribusi dan Manager PLN UP3 Lahat Menyampaikan Hal Penting Untuk Personil PLN ULP Baturaja, Begini Pesannya ..

BANYU ASIN 29-April-2024, 09:51

LIMA DESA KECAMATAN MUARA SUGIAN AKAN DI BANGUN

LAHAT - 28-April-2024, 21:26

YM Didampingi Tim Pemenangan dan Rombongan Hadiri Pernikahan Desi – Yoga 

PALEMBANG - 28-April-2024, 19:48

Dua Anggota Polri Harumkan Indonesia Lewat Timnas U-23 

BANYU ASIN 28-April-2024, 18:54

HANI SYOPIAR RUSTAM TINJAU KONDISI JALAN AIR SALEK 

MUBA - 28-April-2024, 16:54

Pj Bupati Sandi Fahlepi Blusukan Tinjau Infrastruktur Jalan 

MUBA - 28-April-2024, 16:52

Sekda Apriyadi Mahmud Hadiri Wisuda di Ponpes Assalam Al-Islamy 

BANYU ASIN 28-April-2024, 14:42

ACARA HUT BANYUASIN KE 22 DISAMBUT GEMBIRA 

BANYU ASIN 28-April-2024, 12:04

PJ BUPATI BANYUASIN TANDA TANGANI MoU DENGAN PT BANK PANIN DUBAI SYARIAH 

PALEMBANG - 27-April-2024, 20:16

Kapolda Tinjau Dua Lokasi Pembuatan Sumur Bor Bantuan POLRI 

BANYU ASIN 27-April-2024, 20:13

HJ DIANA BASIR SIAP MAJU CALON WAKIL BUPATI BANYUASIN 

MUBA - 27-April-2024, 18:20

Terpilih Aklamasi, Akhmad Toyibir dan Mohammad Reza Nahkodai IKAPTK Muba 2024-2029 

LAHAT - 27-April-2024, 18:15

Kalapas Pimpin Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-60 Kemenkumham RI 

JAKARTA - 27-April-2024, 18:13

Jadi Calon Bupati Lahat 2024-2029, YM Banjir Dukungan Masyarakat Lahat di Perantauan 

MUBA - 27-April-2024, 16:24

Sandi Fahlepi : Tanggap Darurat Perbaiki Jalan Agar Bisa Segera di Lintasi Oleh Masyarakat 

OKU - 27-April-2024, 16:14

PLN UP3 Lahat Gelar Apel Gebyar Bakti Penyulang di PLN ULP Baturaja.

BANYU ASIN 26-April-2024, 20:26

HJ DIANA. BASIR CALON WAKIL BUPATI BANYUASIN 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE