ISI

OBJEK WISATA ALAM DANAU TAPUS SUMBEREJO PALI RESMI DIBUKA


2-March-2022, 18:08


PALI- Hari ini, Rabu (02/03/22) berlangsung kegiatan Syukuran sekaligus pemotongan pita tanda mulai dibukanya Objek Wisata Alam Danau Tapus Sumberejo , Pendopo oleh Bupati PALI dalam hal ini diwakili oleh Kepala Dinas Pariwisata Kabupaten PALI Kartika Anwar, SKom.

Acara syukuran tersebut juga dihadiri oleh Lurah Talang Ubi Utara Suharja, A.Ma.Pd. Or, Ketua PWI PALI Bung Anas, Inisiator sekaligus P
pengelola Wisata Alam Danau Tapus Nanang Paulus dan jajaran pengurus, Ketua RT dan Ketua RW setempat, PKK Kelurahan Talang Ubi Utara, Staff Kelurahan Talang Ubi Utara, Tokoh Adat dan Tokoh Masyarakat serta tamu undangan lainnya.

Emi Perwakilan dari pengelola Wisata alam Danau Tapus menyampaikan ungkapan terima kasih karena mau datang melihat pariwisata alam yang sederhana ini.

Pengelola Wisata Alam Danau Tapus berharap banyak kepada Pemerintah Kelurahan maupun Pemerintah Kabupaten Pali. ” Kami tidak bisa berbuat apa-apa Tanpa dukungan dari semua pihak karena Kami sekedar ada kemauan dan ada niat baik,”ungkap Emi.

“Kami sangat ingin memajukan daerah kami khususnya Sumberejo Kelurahan Talang Ubi Utara dan sekitarnya.
Tolong bantu dan dukung kami, Pak,”harap Emi.

Lurah Talang Ubi Utara Suharja, A.Ma.Pd. Or dalam sambutannya mengatakan, “Atas nama pemerintah setempat mengucapkan terima kasih dan Pemerintahan Kecamatan Talang Ubi melalui Kelurahan Talang Ubi Utara mendukung kegiatan ini secara penuh,”ungkap Lurah.

“Secara pisik kami tidak bisa membantu, Secara materi pun tidak mampu. Namun secara administrasi, Birokrasi kami siap membantu. Kami juga akan berusaha untuk sama-sama memikirkan demi kemajuan wisata alam kita ini,”tegas Lurah.

“Kita tentunya juga punya harapan yang sama semoga pengunjung Wisata Alam Danau Tapus bukan hanya datang dari dalam Kabupaten Pali, Tetapi juga dari luar Pali,”harap Lurah.

Sementara itu Bung Anas Ketua PWI PALI mengatakan,
“Semoga kita semua khususnya pihak pengelola dapat menjaga dan merawat serta melestarikan bersama wisata alam ini.

“Peran serta masyarakat sangat dibutuhkan. Dengan adanya Wisata Alam ini giat perekonomian warga meningkat.
Dan kami sebagai media juga akan membantu mempublikasikan secara massif kegiatan ini,”tegas Anas.

“Kami dari PWI Pali dan Awak Media lainnya siap mensupport demi berkembangnya wisata alam ini hingga nanti bisa sejajar bahkan menyaingi wisata alam daerah lainnya,”pungkas Anas.

Kepala Dinas Pariwisata Kabupaten PALI Kartika Anwar, SKom kepada media ini berharap dengan adanya Wisata Alam Danau Tapus dan Objek Wisata lainnya, Warga Pali
cukup berlibur atau berwisata di Pali saja.

“Kehadiran Danau Tapus jangan sampai disini saja. Buat spot-spot foto yang lebih menarik lagi. Kami akan selalu mendorong, Mendukung dan Membantu mengembangkan Wisata alam Danau Tapus ini. Mari kita sama-sama mendukung wisata alam Danau Tapus ini,”ajak Tika, Sapaan akrabnya.

Sekedar tambahan informasi bahwa Syukuran dan pemotongan pita ini sekaligus tanda mulai dibukanya Wisata Alam Danau Tapus ini untuk umum. Dengan ketentuan tarif masuk ke Wisata Danau Tapus per orang Rp. 5000,- (Lima Ribu Rupiah), Untuk Wahana Wisata Air (berupa Perahu Karet atau Sepeda Air) tarifnya Rp. 10000,-(Sepuluh Ribu Rupiah) per orang/Dewasa dan Untuk Anak-anak per dua orang.
(RIV/SO/PALI)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

BANYU ASIN 24-April-2024, 21:00

PJ BUPATI BANYUASIN HADIRI DZIKIR TAUSIYAH 

MUBA - 24-April-2024, 17:32

Sekda Apriyadi : MTQ XXX di Muba, Sukses Tuan Rumah dan Prestasi 

BANYU ASIN 24-April-2024, 17:22

BAWASLU BANYUASIN BUKA PENDAFTARAN PANWASCAM KECAMATAN 

LAHAT - 24-April-2024, 14:40

Polres Lahat Klarifikasi Terkait Informasi Dugaan Penculikan Anak 

MUBA - 24-April-2024, 14:06

Sertijab, Apriyadi Siap Dukung Penuh Pj Bupati Muba Sandi Fahlepi 

PAGAR ALAM - 23-April-2024, 21:28

SELEKSI PENERIMAAN POLRI TERPADU TA-2024 POLRES PAGAR ALAM TRANSPARAN DAN AKUNTABEL

PALEMBANG - 23-April-2024, 18:53

PJ BUPATI BANYUASIN HADIRI RAKOR PEMBERANTASAN KORUPSI 

OKU - 23-April-2024, 14:20

Pj Bupati OKU H Teddy Meilwansyah Hadir Dalam Rapat Paripurna DPRD Kabupaten OKU Ke-V

MUBA - 23-April-2024, 13:33

Sekda Muba Hadiri Acara Pelepasan Siswa-siswi kelas XII SMA Negeri 1 Sekayu 

MUBA - 23-April-2024, 12:16

Mendesak, Muba Siapkan Rp60 Miliar Atasi Kerusakan Infrastruktur Dampak Bencana Alam 

PALEMBANG - 23-April-2024, 12:15

Pj Bupati Muba Hadiri Acara Lepas Sambut Pangdam II/Sriwijaya 

LAHAT - 22-April-2024, 23:18

RAPAT PARIPURNA ISTIMEWA HUT KABUPATEN BANYUASIN KE-22

OKU - 22-April-2024, 19:34

Bayangkan… !!, 4 Bulan Gaji Tidak Dibayar, Karyawan Mitra Ogan Minta DPRD OKU Bantu Nasib Mereka

OKU - 22-April-2024, 19:04

Ada Warga Ngamuk, Kapolsek SBR Langsung Ke Lokasi TKP

MUBA - 22-April-2024, 18:58

Pemkab Muba Sediakan 40 Tenda Kuliner yang Bakal Ramaikan Kegiatan MTQ 2024 

LUBUK LINGGAU - 22-April-2024, 18:54

SULASTRI DI PUTUS BEBAS, SETELAH SEMPAT DITAHAN 10 BULAN

BANYU ASIN 22-April-2024, 15:05

PEMKAB BANYUASIN GELAR UPACARA HUT KABUPATEN BANYUASIN KE 22 

BANYU ASIN 22-April-2024, 14:56

HARI JADI KABUPATEN BANYUASIN KE 22 GELAR KOLABORATIF PERDANA 

MUBA - 22-April-2024, 14:50

Sandi Fahlevi Resmi Menjabat Pj Bupati Muba 

MUBA - 22-April-2024, 14:47

Bawakan Lagu Aisyah, Tri Suaka Bakal Meriahkan MTQ XXX di Muba 

LAHAT - 22-April-2024, 14:45

Team Broather Rudi Lahat Rebut 6 Piala di Event Zuffar Grasstrack Banyuasin 

LAHAT - 22-April-2024, 13:15

Polres Lahat, Polda Sumsel GO Bulanan 

BANYU ASIN 21-April-2024, 20:10

DUA ORANG WARGA DESA MERANTI DIDUGA KORBAN PEMBUNUHAN 

MUBA - 21-April-2024, 18:43

Pj Bupati H Apriyadi Mahmud Ajak Masyarakat Semarakkan MTQ ke 30 di Muba 

BANYU ASIN 21-April-2024, 10:43

Dr KONAR ZUBIR SH, MH SERAHKAN FORMULIR PENDAFTARAN BACALON BUPATI BANYUASIN 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE