ISI

KECELAKAAN MAUT “CABUT” NYAWA


3-July-2018, 14:31


BANYUASIN — Tabrakan beruntun tewaskan tujuh orang di Jalan lintas timur Palembang-Jambi, tepatnya dekat SPBU Kecamatan Betung, Kabupaten Banyuasin, Provinsi Sumatera Selatan, Selasa (03/06).

Berdasarkan informasi yang di himpun dari masyarakat di Tempat Kejadian perkara (TKP), tidak ada yang melihat kejadian laka tersebut secara langsung.

Namun menurut keterangan dari salah seorang pengemudi Mobil Cary dengan Nopol BH 8158 MJ yang dikemudikan Muhamad Iron warga Desa Bukit, yang kebetulan mobilnya berada dibelakang mobil inova Silver BE 2564 MJ dan ingin mendahului mobil inova tapi tidak bisa karena laju mobil Inova itu tidak stabil.

“Laju kendaraan Mobil Inova tidak stabil dan tiba – tiba datang mobil dari arah berlawanan yaitu bus SAN BM 7524 JU dan terjadilah tabrakan sehingga menyeret Mobil Inova dan menabrak mobil saya.” Ucap Muhamad Iron dari informasi yang dapat di himpun sementara. Selasa (03/06).

Atas kejadian itu kata dia, dikabarakan tujuh orang meninggal dunia dan empat diantaranya mengalami luka-luka. Korban meninggal dunia sebagai berikut: 1.Theo Sulivan 2. Kelvin Rian,3. Nauvari Ade Kodta 4.Idova Sukma Dani 5.Karima.6. Farid.7. Fitri Yanti yang merupakan warga lampung. Semntara itu korban mengalami luka-luka, Hani Yuliani, Huwais Alkorni, M Fadhil dan Al Faraoug.

Sementara itu, Kasat Lantas Polres Banyuasin, AKP Sukiman mengatakan, korban sudah dievakuasi dan dibawa ke Puskesmas terdekat.

“Tujuh korban meninggal dunia dan korban yang luka luka kini sudah di evakuasi Sat Lantas Pos Musi Indah Polres Banyuasin untuk di lakukan perawatan di Puskesmas Betung.” Singkatnya. (Adam)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

BANYU ASIN 22-April-2024, 15:05

PEMKAB BANYUASIN GELAR UPACARA HUT KABUPATEN BANYUASIN KE 22 

BANYU ASIN 22-April-2024, 14:56

HARI JADI KABUPATEN BANYUASIN KE 22 GELAR KOLABORATIF PERDANA 

MUBA - 22-April-2024, 14:50

Sandi Fahlevi Resmi Menjabat Pj Bupati Muba 

MUBA - 22-April-2024, 14:47

Bawakan Lagu Aisyah, Tri Suaka Bakal Meriahkan MTQ XXX di Muba 

LAHAT - 22-April-2024, 14:45

Team Broather Rudi Lahat Rebut 6 Piala di Event Zuffar Grasstrack Banyuasin 

LAHAT - 22-April-2024, 13:15

Polres Lahat, Polda Sumsel GO Bulanan 

BANYU ASIN 21-April-2024, 20:10

DUA ORANG WARGA DESA MERANTI DIDUGA KORBAN PEMBUNUHAN 

MUBA - 21-April-2024, 18:43

Pj Bupati H Apriyadi Mahmud Ajak Masyarakat Semarakkan MTQ ke 30 di Muba 

BANYU ASIN 21-April-2024, 10:43

Dr KONAR ZUBIR SH, MH SERAHKAN FORMULIR PENDAFTARAN BACALON BUPATI BANYUASIN 

LAHAT - 20-April-2024, 21:15

Tekan Jalur KA Maut, Pemkab Lahat Perketat Penjagaan 

LAHAT - 20-April-2024, 21:10

PJ Bupati Lahat Bersihkan Taman Ribang Kemambang

PAGAR ALAM - 20-April-2024, 12:55

MOBIL TERPEROSOK DI LIKUAN ENDIKAT, LALIN KENDARAAN MACET TOTAL

LAHAT - 19-April-2024, 20:37

Warga Kelurahan Sari Bungamas Sambangi Kediaman YM 

MUBA - 19-April-2024, 20:36

Kunjungi Kecamatan Sungai Keruh, Pj Bupati Muba Serahkan Berbagai Bantuan untuk Warga 

MUBA - 19-April-2024, 20:35

Tower Telkomsel On Air di Dua Desa Babat Supat, Warga Ucapkan Terima Kasih ke Pj Bupati Apriyadi Mahmud 

LAHAT - 19-April-2024, 17:48

Dukcapil Lahat, Warga Pseksu Keluhkan Pelayanan Pembuatan E-KTP 

OKU - 19-April-2024, 17:03

Kapolres OKU Pantau SiDokkes Polres OKU Yang Gelar Rikkes Berkala Tahun 2024

BANYU ASIN 19-April-2024, 13:31

PJ BUPATI BANYUASIN BUKA MUSRENBANG RPJPD 2024 

BANYU ASIN 19-April-2024, 13:15

RESES ANGGOTA DPRD BANYUASIN TAMPUNG USULAN MASYARAKAT 

PALEMBANG - 19-April-2024, 11:44

Kapolda Menerima Ka BNNP Sumsel Beserta Staff 

LAHAT - 18-April-2024, 21:50

Inginkan Perubahan, Masyarakat 7 Kecamatan Deklarasikan Dukung YM 

LAHAT - 18-April-2024, 21:33

Pj Bupati Lahat Gelar Silaturahmi dan Halal Bihalal Seluruh OPD dan ASN 

BANYU ASIN 18-April-2024, 21:17

RESES ANGGOTA DPRD BANYUASIN TAMPUNG USULAN MASYARAKAT 

MUBA - 18-April-2024, 20:40

Jalankan Instruksi Pj Bupati Apriyadi, Perusahaan di Jirak Jaya Gerak Cepat Perbaiki Jalan Rusak 

PALEMBANG - 18-April-2024, 18:10

Kapolda berikan Apresiasi dan PIN Emas Buat Polisi, Sukses Ungkap Pembunuhan Sadis Dalam Waktu 1 X 24 Jam 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE