ISI

Peserta 50 Kabupaten/Kota di Indonesia Diajak City Tour Keliling Sekayu


11-November-2021, 12:35


MUBA, SO – Berbagai persiapan terus dimatangkan untuk menyambut Puncak Anugerah Pesona Indonesia (API) Award tahun 2021 di Bumi Serasan Sekate pada 30 November nanti.

Dimana pada tahun ini, Kabupaten Muba bertindak sebagai tuan rumah dan tentunya mempunyai tantangan tersendiri. Betapa tidak, dalam pelaksanaannya nanti event level nasional yang diikuti peserta dari 50 Kabupaten/Kota di Indonesia ini akan digelar dengan prokes ketat.

“Nanti kita akan fasilitasi alternatif pariwisata dengan City tour sebagai pemandu untuk mengajak tamu dari luar berkeliling Kota Sekayu,” ungkap Sekda Muba, Drs Apriyadi MSi.

Menurut Ketua Kwarcab Pramuka Muba ini, persiapan tentu harus maksimal dan Kabupaten Muba harus menjadi tuan rumah yang baik dan sukses. “Kita harus buat tamu berkesan ketika datang ke Muba,” harapnya.

Lanjutnya, ajang API Award 2021 ini menjadi momentum pemulihan perekonomian dan meningkatkan gairah pariwisata di Kabupaten Muba. “Tamu dari berbagai daerah di Indonesia akan hadir, tentu akan memberikan efek positif untuk perekonomian di Muba,” tuturnya.

Kepala Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Muba M Fariz SSTP MM mengatakan rangkaian demi rangkaian kegiatan yang akan dilaksanakan di Stabel Berkuda kota Sekayu pada 30 November 2021 mendatang dan akan dihadiri langsung oleh Kementerian Pariwisata RI Sandiaga Uno.

Untuk memeriahkan acara ini, Fariz menjelaskan bahwa pihaknya juga menggandeng artis papan atas sebagai bentuk kesungguhan Muba dalam menyambut ajang tahunan tersebut.

“Pertama kita akan gelar lari pagi mulai pukul 06.00-07.00 WIB seputar jalan protokol kota Sekayu, dilanjutkan kegiatan Berkarang pukul 09.00-12.00 WIB di taman Selerai Indah kota Sekayu, bincang santai bareng bang Sandi, dan dilanjutkan dengan acara puncak malam penganugerahan anugerah pesona Indonesia 2021 pukul 19.00-21.00 WIB,”terangnya.

Menurut Fariz, ada sebanyak 50 kabupaten/kota yang bakal hadir di kota Sekayu. “Anugerah pesona Indonesia award ini merupakan rangkaian kegiatan tahunan yang diselenggarakan dalam upaya membangkitkan apresiasi masyarakat pariwisata Indonesia. Alhamdulillah Muba dinilai panitia sangat siap untuk mensukseskan pelaksanaan API 2021 ini, dilihat dari keberhasilan Muba mendapatkan 2 penghargaan yakni juara 1 ajang Supermoto dan juara 1 ajang Berkarang dalam katagori makanan tradisional,”ungkapnya.(bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

BANYU ASIN 22-November-2024, 11:56

POLSEK AIR KUMBANG AMANKAN JALAN SEHAT BERDAMA KPU BANYUASIN JELANG PIL KADA 2024 

JAKARTA - 21-November-2024, 21:45

Di Electricity Connect 2024, PLN Galang Kolaborasi Global Wujudkan Transisi Energi di Indonesia

OKU TIMUR 21-November-2024, 20:07

Polres OKUT Polda Sumsel Musnahkan Barang Bukti 35,7 KG Narkotika jenis Ganja. 

LAHAT - 21-November-2024, 20:05

Polres Lahat Berikan Apresiasi Setinggi-Tingginya Kepada 3 Paslon, Pendukung dan Masyarakat 

LAHAT - 21-November-2024, 20:04

Kapolres Bersama Pj Bupati Lahat Hadiri Tanam Padi Perdana di Desa Tanjung Sirih 

MUBA - 21-November-2024, 20:03

Kumpulkan Para Kades, Satpol-PP Muba Sosialisasi Perda dan Perbup 

BANYU ASIN 21-November-2024, 20:02

APEL SIAGA MUHAMMAD FARID PERTAHANKAN BANYUASIN ZERO KONFLIK 

EMPAT LAWANG - 21-November-2024, 18:10

Jasa Raharja Lahat Bersama Instansi Terkait Lakukan Rapat Forum Komunikasi Lalu Lintas (FKLL) di Kab. Empat Lawang 

JAKARTA - 20-November-2024, 22:50

PLN Sukses Hadirkan Listrik Tanpa Kedip di Match Indonesia – Arab Saudi

PALEMBANG - 20-November-2024, 22:46

PLN UID S2JB Siaga Pilkada 2024: Pastikan Pasokan Listrik Andal untuk Pesta Demokrasi

OKU - 20-November-2024, 22:29

PLTU Baturaja Berikan Bantuan Pelebaran Jalan di RT.01 Sampai RT.06, Kades Terusan Mewakili Warga Ucapkan Terima Kasih

LAHAT - 20-November-2024, 18:58

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Lahat Tanam Jagung di Desa Bunga Mas dan Ikuti Launching Bersama Kapolri 

MUBA - 20-November-2024, 16:05

Pastikan Muba Tetap Kondusif, Satpol PP Gelar Rakor Linmas dan Kewaspadaan Dini 

LAHAT - 20-November-2024, 16:04

Paslon YM-BM Gelar Pesta Rakyat di Lapangan RD PJKA Bandar Agung 

BANYU ASIN 20-November-2024, 16:02

MOTOR PENGAWAI PEMKAB BANYUASIN DI GONDOL MALING 

LAHAT - 20-November-2024, 13:52

Polres Lahat Apel Gelar Pengamanan Depat Paslon ke-II Bupati/Wakil Bupati Lahat 

EMPAT LAWANG - 19-November-2024, 23:23

Tim Nakes Pobar Visit To Kalangan Sekaligus Buka Posko Kesehatan Gratis 

MUBA - 19-November-2024, 18:26

Pemkab Muba Siap Sukseskan Gelaran Porwada Sumsel ke IV 

JAKARTA - 19-November-2024, 12:59

Terus Perjuangkan Pengelolaan Legalitas Sumur Minyak, Pemkab Muba Sowan ke Kemenko Perekonomian 

LAHAT - 19-November-2024, 12:36

Tim Audit Itwasda Polda Sumsel Tahap II Aspek Pelaksanaan dan Pengendalian di Polres Lahat 

LAHAT - 19-November-2024, 12:35

Apel Pengawasan Pilkada Bawaslu oleh Kapolres Lahat 

LAHAT - 18-November-2024, 23:59

H-9 Jelang Pilkada, Diduga Timses Cik Ujang Sudah Mulai Bagi-bagi Duit 

MUBA - 18-November-2024, 21:41

Pemkab Musi Banyuasin Sambut Entry Meeting BPK Perwakilan Sumsel 

MUBA - 18-November-2024, 20:21

Pemkab Musi Banyuasin Sambut Entry Meeting BPK Perwakilan Sumsel 

OKU - 18-November-2024, 19:15

Ketua KPU Kabupaten OKU Bantah Tudingan Paslon YPN YESS, Berikut Pernyataan Resminya

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE