ISI

Bupati, Lantik Penjabat Sekda Muara Enim

Penjabat Sekda Muara Enim, dr H Yan Riyadi, MARS

30-December-2020, 16:17


Muara Enim, sriwijayaonline.com – Bupati Muara Enim H Juarsah SH lantik Penjabat (PJ) Sekretaris Daerah (Sekda) Muara Enim yang dijabat dr H Yan Riyadi, di Ruang Rapat Bupati Muara Enim.

Diketahui, Pelantikan ini berdasarkan surat Keputusan Bupati Muara Enim Nomor: 821.2/43 JBKPSDM-2/2020 ,Tentang Penunjukan Penjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Muara Enim, pelantikan di hadiri, Beberapa Staf Ahli, Asisten, Kepala Dinas, dan Kabag. Tentunya pelantikan ini menerapkan Protokol Kesehatan. Rabu (30/12).

Bupati Muara Enim H Juarsah SH dalam sambutan nya setelah melantik, mengatakan, “Pada kesempatan ini, marilah senantiasa kita panjatkan puji dan syukur kehadirat Allah S.W.T, karena berkat rahmat dan karunia-Nya, saat ini kita masih diberikan kesempatan nikmat kesehatan dan kekuatan sehingga pada sore yang berbahagia ini, di penghujung tahun 2020 kita semua dapat hadir bersama dalamPelantikan dr H Yan Riyadi, MARS., sebagai Penjabat SekretarisDaerah Kabupaten Muara Enim.

Pelantikan Penjabat Sekretaris Daerah
Kabupaten Muara Enim pada hari ini
didasarkan pada Peraturan Presiden
Nomor 3 Tahun 2018 Tentang Penjabat Sekretaris Daerah dan Surat Gubernur Sumatera Selatan Tanggal 15 Desember  2020 Nomor 800/4977/BKD.II/2020 tentang Persetujuan Pengangkatan Penjabat
Sekretaris Daerah Kabupaten Muara Enim. Saya berharap dengan pelantikan ini, kekosongan jabatan Sekretaris Daerah Kabupaten Muara Enim yang dikarenakan wafatnya almarhum Ir. H Hasanudin, M.Si., dapat segera diisi sehingga tugas-tugas Sekretaris Daerah dapat dilaksanakan oleh penjabat yang baru dengan sebaik-baiknyademi menunjang efektivitas maupun efisiensi penyelenggaraan pemerintahan daerah, “Ujar H Juarsah.

Lebih lanjut, H Juarsah mengatakan, “Saya memahami bahwa tugas berat
sudah menanti Penjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Muara Enim, apalagi hinggaTriwulan ke-IV tahun 2020 ini penyerapan anggaran belanja perangkat daerah masih sangat rendah. Untuk itu saya mengharapkan kepada Penjabat Sekretaris Daerah agar secepatnya mengambil langkah strategis, mengkoordinasikan dan mengomandoi para kepala OPD untuk melakukan percepatan pelaksanaan pekerjaan dengan mempedomani peraturan
yang berlaku.

Selain itu juga masih banyak program-program dalam RAPBD yang perlu
dilakukan percepatan, diantaranya target dan realisasi penerimaan daerah, peningkatan indeks inovasi daerah serta berbagai program prioritas lainnya. Di penghujung tahun 2020 ini saya berharapdapat kita tutup dengan berbagai capaian dan prestasi di segala bidang. Mari bahu membahu menyongsong tahun 2021 dengan semangat kerja dan produktivitas yang lebih baik lagi demi mewujudkan cita-cita Kabupaten Muara Enim yang Merakyat, yaitu Kabupaten Muara Enim untuk rakyat yang Agamis, Berdaya Saing, Mandiri,Sehat dan Sejahtera. “Ucap H Juarsah.

Selanjutnya dalam kesempatan ini
saya berpesan kepada para kepala OPD agar mengawasi para ASN di unit kerjanya masing-masing dalam membatasi bepergian ke luar daerah dan memperketat pemberian cuti bagi ASN sesuai dengan Surat Edaran Bupati Muara Enim yang saya keluarkan beberapa waktu yang lalu. Hal ini mengingat situasi dan kondisi yang masih berada dalam pandemi Covid-19, terlebih saat ini di beberapa negara telah muncul virus corona varian baru yang menurut para ahli kesehatan dapat lebih mudah menular. Tetap jaga kesehatan dan disiplin menjalankan protokol kesehatan.

Sekali lagi selamat kepada Penjabat Sekretaris Daerah Kabupaten
Muara Enim yang baru saja dilantik,
semoga Allah S.W.T., senantiasa
membimbing dan memberi kemudahan, “Ungkap Bupati Muara Enim H Juarsah SH

(Ali).

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

BANYU ASIN 11-June-2024, 18:29

SUKSESKAN PILKADA SERENTAK 2024 PJ BUPATI BANYUASIN AJAK FORKOPIMDA NETRALITAS 

LAHAT - 11-June-2024, 16:49

Pj Bupati Lahat Dinobatkan Sahabat Pers 

LAHAT - 11-June-2024, 14:50

Polres Lahat Gelar Upacara Sertijab, dan Kenaikan Pangkat Pengabdian 

PALEMBANG - 11-June-2024, 14:49

Tingkat Kepuasan Masyarakat di Aplikasi ‘Banpol’ Polda Sumsel Capai 99,6 Persen 

OKU - 11-June-2024, 09:10

Kesimpulan 6 (Enam) Raperda Kabupaten OKU Di Tanda tangani

LAHAT - 10-June-2024, 22:42

Polres Lahat, Polda Sumsel DIALOG KEBANGSAAN

PALEMBANG - 10-June-2024, 20:17

Pj Bupati Banyuasin Raih PWI Sumsel Award 2024 Atas Peran Aktif Sebagai Sahabat PWI 

LAHAT - 10-June-2024, 17:34

GAWAT, PILKADA SMAKIN DEKAT MASIH ADA PARPOL BELUM TENTU CABUP CAWABUPNA

PALEMBANG - 10-June-2024, 15:22

Pj Bupati Lahat Diganjar Penghargaan oleh PWI Sumsel 

MUBA - 10-June-2024, 12:02

Pemkab Muba Jalin Kerjasama dengan Lembaga
Pemasyarakatan Kelas II B Sekayu
Khusus Lansia dan Kebutuhan Khusus

LAHAT - 9-June-2024, 11:54

Dua Pria Diamankan Oleh Unit 2 Satresnarkoba Polres OKU Karena Bawa Shabu

LAHAT - 8-June-2024, 20:24

Hari Bhayangkara ke-78, Kapolres Lahat Didampingi Wakapolres Polres Sedang Donor Darah 

LAHAT - 8-June-2024, 19:52

PARTAI BULAN BINTANG RESMI USUNG LIDYA – HARYANTO CALON BUPATI DAN WAKIL BUPATI LAHAT 2024

LAHAT - 8-June-2024, 19:51

Tari Emak – Emak Warnai Kehadiran Yulius Maulana ST Cabup Lahat 2024 

LAHAT - 8-June-2024, 19:50

Cabup Lahat Yulius Maulana ST Hadiri Acara Muscab DPC APDESI 

LAHAT - 8-June-2024, 19:48

YM Hadiri Acara Ngunduh Mantu Desa Gunung Agung 

JAKARTA - 7-June-2024, 23:59

PJ BUPATI BANYUASIN DUKUNG PROGRAM KEMENTAN DAN KEMENDAGRI PENINGKATAN PANGAN 

LAHAT - 7-June-2024, 20:25

HEBOH, SUDARMAN NYATAKAN SIAP BERPASANGAN BURSAH ZARNUBI DIPILKADA LAHAT 2024

PALEMBANG - 7-June-2024, 20:12

BAWASLU SUMSEL AKAN TURUN GUNUNG TERKAIT PERHITUNGAN ULANG SURAT SUARA DI LAHAT 

OKU - 7-June-2024, 19:45

Sebanyak 1.740 PPPK Dilantik Oleh Pj. Bupati OKU

LAHAT - 7-June-2024, 18:25

MK PUTUSKAN HITUNG ULANG 6 TPS DAPIL 4 HASIL PILEG 2024 

LAHAT - 7-June-2024, 15:53

Ini Pesan YM Saat Safari Jum’at di Masjid Darussalam Desa Selawi 

OKU - 7-June-2024, 12:19

Truk Berisi Batubara Terjungkal di Jalan Cor Beton Batu Kuning

LAHAT - 7-June-2024, 10:56

Setiap Jum’at, Plaza Ayik Lematang Bakal Dijadikan Pusat Senam Lansia dan Jantung 

LAHAT - 7-June-2024, 09:17

CALYSTHA : “WIDYA NINGSIH, REPRESENTATIF KAUM MUDA DAN MEWAKILI GENDER PEREMPUAN” 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE