ISI

Vidcon dengan iNew TV, H Juarsah Ajak Media Terus Berikan Kabar Terupdate


15-April-2020, 06:35


Muara Enim, sriwijayaonline.com – PLT Bupati Muara Enim, H Juarsah SH didampingi Kadin Kominfo dan Kabag Prokopim menerima Audiensi iNews TV  melalui video conference (Vidcon), di Ruang Rapat Bupati Muara Enim, Selasa (14/04).

“Pemerintah Kabupaten Muara Enim dalam hal ini Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Muara Enim telah menyelenggarakan audiensi bersama biro iNews TV palembang dalam rangka bersama-sama memberikan informasi terdepan dan terupdate bagi memajukan Kabupaten Muara Enim,”ucap PLT Bupati.

Lanjutnya, ada beberapa program yang bisa di kerjasamakan dengan Pemkab Muara Enim, sehingga dengan kerjasama yang saling menguntungkan ini dengan harapan Kabupaten Muara Enim untuk bisa di kenal oleh masyarakat luas.

“Paling penting untuk hari ini sudah ada komunikasi antara kita, untuk secara teknis lainnya silahkan berkomunikasi dengan Diskominfo Muara Enim. Semoga iNews TV
bisa mengabarkan, mengupdate berita di Kabupaten Muara Enim ke masyarakat luas, demi terselenggaranya visi misi Kabupaten Muara Enim #Merakyat, Muara Enim untuk Rakyat yang Agamis Berdaya Saing Mandiri Sehat dan Sejahtera,”ucap Plt. Bupati.

Kepala Biro MNC Media Sumsel, Musnadi Tabroni mengatakan keinginan untuk menjalani kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Muara Enim, ada beberapa paket kerjasama yang kami tawarkan, baik dalam kerjasama bentuk media cetak ataupun online seperti berita terupdate, minimal 1 hari ada 4 berita Kabupaten Muara Enim yang dikabarkan, selain itu talk show bersifat live dengan Plt. Bupati Muara Enim, serta informasi keberhasilan daerah Kabupaten Muara Enim dalam menjalankan Visi dan Misi #Merakyat, dan ucapan-ucapan atau video greeting lainnya.

Sementara itu, Kadin Kominfo Ardian Arifanardi, AP, M.Si. mengatakan kami  sangat senang bisa berkomunikasi dengan biro iNews TV palembang, walaupun di tengah wabah Covid-19 ini tidak menjadikan silahturahmi kita terputus.

Lanjutnya, untuk mempublikasikan kegiatan dan berita terupdate di Kabupaten Muara Enim sangat kami harapkan, pelaksanaan kerjasama ini kedepannya bisa dilaksanakan. Kerjasama bisa menguntungkan kedua belah pihak, oleh karena itu, jika terjadi kerja sama, ada beberapa persyaratan yang kami tetapkan dan hal yang terkait publikasinya agar bisa di selesaikan, jika persyaratan sesuai kami akan membayar harga setiap pagu per paket tersebut. (Ali).

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 20-June-2024, 18:24

Kedua Mempelai dan Tamu Undangan Sambutan Kehadiran YM Dengan Meriah 

OKU - 20-June-2024, 17:05

Kapolres OKU Hadiri Rapat Koordinasi Yang Di Pimpin Langsung Oleh Kapolda Sumsel

LAHAT - 20-June-2024, 16:57

Eti Lestiana Jabat Kominfo, Rudi Darma Setiawan Jabat Kadis Pertanian 

LAHAT - 20-June-2024, 14:29

Antusias Warga Desa Sindang Panjang Sambut Kehadiran Yulius Maulana Di Pernikahan Cici Dan Syahrial 

OKU - 20-June-2024, 14:07

PT BPR Baturaja (Perseroda) Membagikan Hewan Qurban 10 Ekor Sapi

PALEMBANG - 20-June-2024, 12:28

HUT ke-78 POMAD, Ratusan Helm di Bagikan Untuk Masyarakat 

LAHAT - 20-June-2024, 10:45

Jasa Raharja Lahat Jalin Koordinasi dan Perkenalan Dengan Kasat Lantas Baru Polres Pagar Alam 

LAHAT - 19-June-2024, 23:02

Polres Lahat Pengamanan Rapat Pleno Terbuka Tindak Lanjut Putusan MK

OKU - 19-June-2024, 22:59

H. Teddy Meilwansyah Menerima SK Perpanjangan Jabatan Pj. Bupati OKU

LAHAT - 19-June-2024, 21:51

Enam Sapi dan 3 Kambing, Cik Ujang dan Lidyawati Berbagi Qurban Untuk Tim dan Pengurus PWI Lahat 

LAHAT - 19-June-2024, 21:22

Kejari Lahat Sembelih Hewan Qurban 5 Sapi dan 1 Kambing 

LAHAT - 19-June-2024, 21:22

Hari Lingkungan Hidup Sedunia, SMA Unggul Negeri 4 Lahat Ajak Lestarikan Lingkungan 

LAHAT - 19-June-2024, 20:57

Lagi. Pidum Polres Lahat Ungkap Kasus Pencurian dan Penadahan 

LAHAT - 19-June-2024, 18:11

Pasokan Listrik PLN UP3 Lahat dan 6 ULP Periode Siaga Idul Adha Berjalan Lancar dan Handal

OKU - 19-June-2024, 14:52

PLN Masuk Jajaran 10 Besar Perusahaan Terbaik Asia Tenggara Versi Fortune

OKU - 19-June-2024, 12:59

Sebelumnya Dikabarkan Hilang, Alyudi Ditemukan Telah Meninggal di Semak-semak.

MUBA - 19-June-2024, 11:31

Usai Libur Idul Adha, Sekda Apriyadi Sidak Layanan Kesehatan 

LAHAT - 18-June-2024, 20:43

Cawagub HCU Lantik Tim Pemenangan HD-CU Sekaligus Resmikan Posko BERLIAN

LAHAT - 18-June-2024, 19:28

AKBP God Sinaga Ikuti Rakor Perhitungan Suara Ulang Pemilu 2024 

LAHAT - 18-June-2024, 19:27

Polres Lahat Rapat Koordinasi Persiapan Penghitungan Ulang 6 TPS Dapil 4 Tanjung Tebat 

LAHAT - 18-June-2024, 18:31

LUAR BIASA , TERBUKTI HD – CU MENDAPAT DUKUNGAN MAYORITAS RAKYAT DI LAHAT

LAHAT - 17-June-2024, 23:12

Lapas Kelas IIA Lahat Perketat Kunjungan Keluarga Warga Binaan 

LAHAT - 17-June-2024, 22:57

Pemkab Lahat Helat Sholat Idul Adha 1445 H Berjamaah di Lapangan Ex-MTQ 

LAHAT - 17-June-2024, 21:35

Plh Kalapas Kelas IIA Lahat Sukma Amri: Idul Adha Jadikan Momentum Menambah Ketakwaan dan Perbaiki Diri 

OKU - 17-June-2024, 18:58

Bank Sumsel Babel Cabang Baturaja

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE