ISI
KEPALA BNPB KARHUTLA BANYUASIN BESERTA JAJARAN CEK TITIK HOTSPOT WILAYAH BANYUASIN
23-July-2018, 11:30
BANYUASIN — Antisipasi karhutla terus dilakukan pihak Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sumatera Selatan H. Iriansyah, guna melakukan langkah pencegahan dini dengan cara melakukan pengecekan titik api di wilayah Kabupaten Banyuasin.
Acara tersebut bertempat di kantor BNPB Provinsi Sumsel yang berada di jalan arah Bandar Soekarno – Hatta, Minggu (22/07) pukul 08.00 WIB. Hadir dalam acara tersebut Kombes Pol Bambang (Karo Ops),
Kompol MP. Nasution (Kabag Ops),
AKP Arifin (Kasat Sahbara) dan H. Iriansyah (Kepala BNPB).
Kapolres Banyuasin AKBP Yudhi Surya Markus Pinem, S.IK memgatakan bahwa hasil koordinasi dengan Kepala BNPB yaitu H. Iriansyah dimana Wilayah hukum Polres Banyuasin yang perlu di Waspadai pemantauan titik api yakni Wilkum Polsek Mariana, Wilkum Polsek Rambutan, Wilkum Polsek Rantau Bayur dan Wilkum Polsek Sungsang.
Dikatakan Kapolres bahwa setelah itu Kegiatan dilanjutkan dengan patroli udara di Wilayah Polres Banyuasin pada pukul 13.00 WIB. Kegiatan patroli dengan menggunakan helikopter BNPB yang di ikuti oleh Kabag Ops Res Banyuasin dan Kasat Sahbara Polres Banyuasin.
“Hasil pantau dari udara belum di temukan titik api. Kegiatan berakhir pada pukul 16.15 WIB, situasi dalam keadaan aman tertib serta kondusif,” kata Kapolres Banyuasin AKBP Yudhi Surya Markus Pinem, S.IK saat ditemui di ruang kerjanya. Senin (23/07).
Menurut Kapolres bahwa pihaknya akan terus meningkatkan kewaspadaan dengan mempersiapkan personil untuk berpatroli dan melakukan pengawasan pada titik- titik rawan karhutla.
Kapolres juga mengatakan bahwa upaya- upaya pencegahan berhasil dilakukan, karena antisipasi dilakukan sejak dini. Kalaupun pada tahun ini ada titik hotspot, namun belum sampai pada tingkat yang mengkhawatirkan. “Perubahan iklim bisa terjadi begitu cepat. Karenanya semua tim terus meningkatkan kewaspadaaan,” ujarnya.
Kapolres juga berujar bahwa jauh sebelumnya sejak awal tahun 2018, semua elemen diinstruksikan untuk terus memantau titik-titik kerawanan karhutla.“Koordinasi tidak putus dan kaku.Bila ada laporan karhutla bahkan kebakaran dilingkungan warga, personil langsung bergerak,” pungkasnya. (Adam)
BERITA TERKINI
-
LAHAT - 26-December-2024, 16:35
Polsek Pajar Bulan Ungkap Kasus Curat Tersangka Berikut Barang Bukti
LAHAT SRIWIJAYA ONLINE——Jajaran Polsek Pajar Bulan Polres Lahat, Polda Sumsel, dibawah P
-
PALEMBANG - 26-December-2024, 14:40
PLN UID S2JB Pastikan Perjalanan Kendaraan Listrik Aman Selama Libur Natal dan Tahun Baru
Palembang – PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Sumatera Selatan, Jambi, dan Bengkulu (UID
-
JAWA BARAT - 26-December-2024, 14:38
Tinjau SPKLU Bandung, Dirut PLN Pastikan Seluruh Infratruktur EV Siap Layani Masyarakat 24 Jam
Bandung – Direktur Utama PT PLN (Persero) Darmawan Prasodjo memastikan bahwa seluruh infrastru
INVESTIGASI
-
Investigasi 14-September-2015, 22:52
KAJARI LAHAT : PENETAPAN TERSANGKA SIMPEG 2010 “TIDAK ADA TEBANG PILIH”
BANDAR JAYA = Issue yang menyatakan bahwa Kejaksaan Negeri Lahat tebang pilih dalam kasus Sistem Inf
BERITA SEBELUMNYA
OKU - 21-December-2024, 09:13
Kapolsek Peninjauan dan Personel Bagikan Makan Siang Bergizi di TK Pembina negeri 03
MUBA - 20-December-2024, 21:12
Bantu Keluarga Miskin Hadapi Inflasi, Pemkab Muba bersama Pemprov Sumsel Distribusikan Bantuan UEP
PAGAR ALAM - 20-December-2024, 11:14
Warga Agung Lawangan Kaget Temukan Kukang di Tengah Jalan, Sempat Dikira Kucing
BANYU ASIN 20-December-2024, 11:13
TINGKATKAN KEWASPADAAN JELANG NATARU KADIV PAS KEMENKUMHAM SUMSEL PIMPIN APEL SIAGA DILAPAS BANYUASIN
OKU - 20-December-2024, 09:09
Mantan Kades Diamankan Polisi Gara-gara Masalah Pohon
LAHAT - 19-December-2024, 20:08
Kejari Lahat Monitoring Kepatuhan Peserta BPJS Ketenagakerjaan dan Kesehatan
LAHAT - 19-December-2024, 18:39
Pemkab Lahat Resmikan Layanan NTPD 112
LAHAT - 19-December-2024, 17:10
PETA DESA GATE, KEJARI LAHAT PERIKSA 14 KADES
OKU TIMUR 19-December-2024, 15:27
Wabup Yudha Buka KMD ke-XI Ponpes Modern Nurussalam
OKU TIMUR 19-December-2024, 15:27
Wabup Yudha Pimpin Rakor dan Evaluasi Pelaksanaan Percepatan Penurunan Stunting
MUBA - 19-December-2024, 13:44
Pemkab Muba Aktif Ikuti Rakor Mitigasi dan Penyesuaian PKB-BBNKB
BANYU ASIN 19-December-2024, 13:14
PERINGATAN HARI BELA NEGARA KE 76 TAHUN 2024 GELORAKAN NEGARA UNTUK INDONESIA MAJU
OKU - 19-December-2024, 10:11
Sebanyak 30 Orang Petugas Yantek PLN UP3 Lahat Mengikuti Acara Kampus Yantek di Hotel BILL Baturaja.
JAKARTA - 18-December-2024, 23:54
Muba Kembali Cetak Prestasi, Raih Anugerah Kebudayaan Indonesia (AKI)
LAHAT - 18-December-2024, 19:34
Bupati dan Wabup Lahat Terpilih Dorong Kolaborasi Untuk Pembangunan Daerah
LAHAT - 18-December-2024, 19:10
PLN UP3 Lahat Sabet Serelo Award Yang Ketiga Kali
LAHAT - 18-December-2024, 19:07
PLN Dukung Fasilitas Kesehatan RS AR Bunda Lahat Dari 197.000 VA ke 1.110.000 VA
MUARA ENIM - 18-December-2024, 15:36
Vidcon Dengan Danrem 044/Gapo, Dandim Bersama Bupati Dan Forkopimda Muara Enim Resmikan Sumur Bor Dan RTLH
OKU - 17-December-2024, 20:37
Kegiatan Supervisi Bidhumas Polda Sumsel di Polres OKU
LAHAT - 17-December-2024, 20:34
Kapolres Lahat Pimpin Rapat Koordinasi Lintas Sektoral Ops Lilin Musi 2024
RIAU 17-December-2024, 20:18
Kolaborasi dengan UGM, Bukit Asam (PTBA) Kembangkan Batu Bara Jadi Asam Humat
LUBUK LINGGAU - 17-December-2024, 19:59
Pj. Bupati Serahkan Bantuan Korban Kebakaran dan Himbau Warga Cek Berkala Instalasi Listrik
BANYU ASIN 17-December-2024, 15:48
53 PEJABAT BANYUASIN DI FUNGSIONALKAN
MUARA ENIM - 17-December-2024, 15:46
Bhabinkamtibmas Polsek Tanjung Agung Dorong Ketahanan Pangan di Desa Percontohan
MUARA ENIM - 17-December-2024, 15:45
Babinsa Sugi Waras Jadikan Komsos Sebagai Media Silaturrahmi
CATATAN SRIWIJAYA
-
Catatan Sriwijaya 3-April-2024, 15:49
Niat Jahat dan Unsur Dengan Sengaja Dalam Pertangungjawaban Pidana
Oleh Burmansyahtia Darma, S.H
Advokat Pada Kantor Hukum BSD Lawyer
-
Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50
DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM
Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
APA dan SIAPA
-
Catatan Sriwijaya 12-August-2023, 23:10
Boim Balon Legislatif Muara Enim Dapil 5, Siap Sejahterakan Rakyat Lewat Golkar
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
-
MUARA ENIM - 15-April-2019, 14:33
Sutradara Cantik Film “Anak Kopi” Produksi Java creation Pemkab Muara Enim
Muara Enim, Sriwijayaonline.com - Banyak Usaha dan Dobrakan yang terus dilakukan oleh Bupati Muara E