ISI

DPD LIRA BANYUASIN RESMI DILANTIK

# Siap Membangun Banyuasin

30-March-2018, 22:52


BANYUASIN —  Pengurus Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Pemuda Lumbung Informasi Rakyat (LIRA) Kabupaten Banyuasin, periode 2018 – 2023,  resmi dilantik oleh Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Provunsi Sumatere Selatan (Sumsel). Rabu (27/03).

Pelantikan tersebut berlokasi di Desa Karang Anyar, Kecamatan Sumber Marga Telang, Kabupaten Banyuasin dengan tema ” Sinergitas Pemuda Berkualitas, Pemuda Membangun Diri, Membangun Daerah “.

Ketua DPD LIRA Kabupaten Banyuasin Noor Ishmatuddin yang baru selesai dilantik dalam sambutannya menyampaikan, Kami dari pengurus LIRA DPD Kabupaten Banyuasin akan jadi penyeimbang dan menjadi kontrol sosial terhadap jalannya roda pemerintahan di Kabupaten Banyuasin dan juga kehidupan bermasyarakat.

“Dengannya di lantiknya saya, semoga dapat membantu pemerintah Kabupaten Banyuasin untuk menjalankan program program demi kepentingan masyarakat agar bisa terorganisir keperluan masyarakat yang benar sangat memerlukan dalam segi lapangan pekerjaan kesehatan dan pendidikan,” ujar dia.

Dia juga  mengharapkan para pemuda dapat menjauhi narkoba karena semua itu sangat merugikan diri sendiri ataupun keluarga maupun sekelilingnya karena semua itu sangat berdampak negatif dalam segi karakter pola berfikir ataupun lainnya. “Pemuda harus memiliki semangat perubahan untuk Kabupaten Banyuasin,” tutur dia.

Dirinya berujar, melihat fenomena banyaknya masyarakat yang tidak memiliki pekerjaan, tergerak hatinya sebagai anak muda untuk memperjuangkannya. Sebagai generasi yang memiliki tanggung jawab besar terhadap kemajuan Banyuasin.

Dia juga mengungkapkan bahwa yang menjadi kendala utama bagi mereka yang berada di Daerah Perairan, yaitu jaringan untuk akses internet yang kurang baik. Menjadi awal program mereka yaitu menanam ribuan pepohonan di seluruh wilayah Kabupaten Banyuasin.

“Kami ingin menjadi prioritas utama dalam hal jaringan internet, karena selama ini kami sangat kesulitan untuk mengaksesnya. Kami pun agak kesusahan untuk mengakses berita-berita dari media massa maupun program-program yang dicanangkan oleh Pemerintah,” jelas dia. 

Ia juga mengungkapkan bahwa target utamanya selaku Ketua DPD LIRA Banyasin,, yaitu akan menanam 10 ribu pohon di wilayah Kabupaten Banyuasin. Program ini, akan kami mulai pada awal September nanti. “Untuk sekarang tanaman pohon tersebut, masih dalam masa pembibitan. Mungkin nanti kami akan meminta secara simbolis oleh Bupati Banyuasin tanda di mulainya penanaman pohon tersebut,” Urai Ketua DPD LIRA Kabupaten Banyuasin.

Ketua DPD LIRA Banyuasin saat dikonfirmasi permasalahan petani kelapa di daerahnya, bahwa mereka akan berkoordinasi langsung dengan PERPEKINDO dalam menyikapi harga kelapa pada saat ini. Karena PERPEKINDO merupakan persatuan petani kelapa.

“Kita bisa berkoordinasi dengan PERPEKINDO, karena hari ini sebentar lagi mereka juga akan dilantik. PERPEKINDO merupakan persatuan petani kelapa, mungkin kita bisa menstabilkan harga kelapa. Misalnya dari harga 2500, kita bisa buat harga minimum itu berapa supaya tidak mengalami penurunan secara terus-menerus,” Tambahnya.

Selain itu, Sultoni Ketua Okk LIRA Banyuasin, juga menjelaskan bahwa mereka memiliki mimpi besar untuk memperjuangkan masyarakat Banyuasin. Mereka berkeinginan mengentaskan pengangguran dan siap membantu penyelesaian sengketa tanah yang ada pada masyarakat Banyuasin.

“Kami DPD Pemuda LIRA berkonsentrasi terhadap perkembangan saat ini. Kita sekarang ini, masih terjajah. Kita bisa melihat sendiri bahwa lapangan pekerjaan yang sangat sulit, tetapi Pemerintah membebaskan dan memudahkan pekerja Asing untuk bekerja di tempat kita. Pada hal pengangguran di tempat kita masih sangat banyak,” Papar Sultoni Ketua Okk LIRA Banyuasin.

Dia juga menambahkan, bahwa mereka memiliki solusi dalam mengatasi banyaknya pengangguran. Mereka akan memberikan pembinaan yang baik, mulai dari tingkat paling bawah. Pengangguran tersebut, dibina melalui program yang baik.

Sebagai solusinya lanjut dia, kami akan membina mulai dari tingkat paling bawah melalui Karang Taruna. Kami bina mereka dengan program-program yang sangat luar biasa. Seperti halnya Pemuda Anti Narkoba, kami akan menggalang itu. 

“Jadi teman-teman akan dibuat kreativitas yang sangat baik. Kami akan membina Karang Taruna untuk memberikan solusi, seperti pelatihan yang akan kita berikan kepada mereka,” tutup dia. (Adam)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUSI RAWAS - 23-October-2024, 23:59

Jasa Raharja Lahat Bersinergi Tingkatkan Keselamatan dan Kepatuhan Masyarakat Berkendara dalam Operasi Gabungan Musi Zebra 2024 di Kab. Musi Rawas 

EMPAT LAWANG - 23-October-2024, 21:55

Lawan Kotak Kosong Joncik Muhammad Yakin Pilkada Empat Lawang Optimis Menang. 

OKU - 23-October-2024, 21:08

Kapolsek SBR Iptu Karbianto,SH Lakukan Cooling System Ke SD Negeri 69

JAKARTA - 23-October-2024, 20:39

Sinergi Wujudkan Pilkada Damai dan Aman, Kadiv Humas Polri : Pemilukada Moment Penting Bangsa Indonesia 

LAHAT - 23-October-2024, 18:41

Kampanye di Desa Muara Cawang Lahat Selatan Ratusan Masyarakat Sepakat Menangkan YM-BM 

LAHAT - 23-October-2024, 18:40

Giliran Petani Berikan Dukungan Untuk Paslon BZ-WIN 

MUBA - 23-October-2024, 15:45

Pj Ketua PKK Triana Sandi Fahlepi Ungkap : Usia Bukan Jadi Penghalang Untuk Mencari Ilmu 

LAHAT - 23-October-2024, 14:18

Cawagub Nomor Urut 3 Hadiri Konsolidasi Partai Golkar Kabupaten Lahat 

OKU - 23-October-2024, 12:11

Diduga Kebelet, Seorang Bapak Tega Berusaha Memperkosa Anak Kandungnya

JAKARTA - 23-October-2024, 08:46

Sinergi Wujudkan Pilkada Damai dan Aman, Kadiv Humas Polri : Pemilukada Moment Penting Bangsa Indonesia

PRABUMULIH - 22-October-2024, 23:59

Jasa Raharja Lahat Respon Cepat, Serahkan Santunan Korban Kecelakaan Lalu Lintas di Kota Prabumulih 

LAHAT - 22-October-2024, 23:52

Yulius-Budiarto Kukuhkan Tim Pemenangan di Enam Desa Kecamatan Pulau Pinang 

LAHAT - 22-October-2024, 19:38

YM-BM Disambut Ratusan Massa Kecamatan Pulau Pinang 

JAKARTA - 22-October-2024, 19:04

PELAYANAN PUBLIK PERIZINAN BANYUASIN JADI CONTOH 

PRABUMULIH - 22-October-2024, 18:35

Penjaminan Korban Meninggal Dunia Akibat Kecelakaan Lalu Lintas di Jalan Jendral Sudirman, Kec. Cambai, Kota Prabumulih 

LAHAT - 22-October-2024, 16:46

Sat Binmas Polres Lahat Giat Penyuluhan dan Himbauan Ke-masyarakat Jelang Pilkada 

JAKARTA - 22-October-2024, 14:28

Tim Evaluator Kemendagri Apresiasi Kinerja PJ.Bupati Sandi Fahlepi. 

PALEMBANG - 21-October-2024, 21:28

Penyidik Ditreskrimsus Polda Sumsel Sita Aset TSK BC Iliegal Mining Muara Enim Rp.13 Milyar 

BANYU ASIN 21-October-2024, 21:26

JEMBATAN TANAH KERING PULAU RIMAU AMBLAS 

LAHAT - 21-October-2024, 21:25

Kangkangi UU Pemilu, Panwascam Laporkan Tujuh ASN ke-Bawaslu Lahat 

LAHAT - 21-October-2024, 20:14

Paslon No Urut 1 Kucurkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran Kelurahan Pagar Agung 

BANYU ASIN 21-October-2024, 16:35

POLRES BANYUASIN LAKSANAKAN PENGAMANAN KEDATANGAN SURAT SUARA PILKADA 2024 

LAHAT - 21-October-2024, 16:35

Satu Unit Rumah di Gumay Talang Ludes Terbakar 

JAKARTA - 21-October-2024, 15:51

PLN UID S2JB Raih Peringkat Gold Pada ESG Nusantara Plaudit 2024, Bukti Komitmen Terhadap Program TJSL Berkelanjutan

MUBA - 21-October-2024, 15:11

Rapat BANMUS, Pemkab Muba dan DPRD Bahas Jadwal Pembahasan 6 Raperda 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE