ISI

HBD, SMA YKPP PENDOPO !


24-February-2018, 12:07


PALI- Tahun ini SMA YKPP PENDOPO Kabupaten PALI Genap “berusia” 47 Tahun (1971-2018). Diusianya yang boleh dibilang tidak muda lagi karena hampir setengah abad ini, SMA YKPP Pendopo terus berbenah, memperbaiki dan mempercantik diri, baik dalam urusan kualitas Sumber daya manusia (Pengajar), Kualitas Mutu Pendidikan dan Kualitas dan sejumlah Fasilitas sekolah.

SMA YKPP Pendopo diusia yg Ke-47 juga telah menorehkan berbagai prestasi yang membanggakan, baik ditingkat Kabupaten/kota, tingkat Provinsi dan tingkat nasional. Bahkan yang masih hangat ditelinga kita, salah satu alumninya telah berhasil menorehkan prestasi tertinggi karena telah berhasil menembus 16 besar dalam Ajang Miss Indonesia 2018. Ini tentunya prestasi yang sangat membanggakan. Dan masih banyak lagi prestasi-prestasi yang lainnya.

Salah satu Wali murid (namanya minta tidak disebutkan) yang sempat dibincangi oleh SRIWIJAYAONLINE.COM beberapa saat yang lalu mengungkapkan, Ia mengaku senang dan bangga menyekolahkan anaknya disini (SMA YKPP Pendopo,red). “Selain tempat (sekolah)nya aman, fasilitas sekolahnya juga cukup lengkap. Selain itu juga Alumni-alumni sekolah ini juga banyak yang sudah Berhasil (Sukses). Makanya saya sekolahkan semua anak-anak saya disekolah ini. Harapan saya, kiranya pihak sekolah semakin meningkatkan fasilitas sekolah, kebersihan dan keindahan sekolah, mutu dan kualitas gurunya. Dan yang paling penting Jaga nama baik sekolah, Sehingga kedepan SMA YKPP Pendopo makin dikenal dan diminati oleh masyarakat, khususnya masyarakat Kabupaten PALI, “. “Tak lupa dalam kesempatan ini saya ingin menyampaikan Selamat Ulang Tahun kepada SMA YKPP Pendopo, Semoga SMA YKPP Pendopo jaya selalu,” pungkasnya.

PEMIMPIN REDAKSI/STAFF/KEPALA BIRO/WARTAWAN SRIWIJAYAONLINE.COM PALI TURUT MENGUCAPKAN :
SELAMAT HARI JADI SMA YKPP PENDOPO KE-47
“SEMOGA SEMAKIN DIKENAL DAN SEMAKIN DIMINATI MASYARAKAT LUAS”

“HBD, SMA YKPP PENDOPO !

(VOLIS/SO/RIL/SMA YKPP PENDOPO/PALI)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

OKU - 20-June-2024, 14:07

PT BPR Baturaja (Perseroda) Membagikan Hewan Qurban 10 Ekor Sapi

PALEMBANG - 20-June-2024, 12:28

HUT ke-78 POMAD, Ratusan Helm di Bagikan Untuk Masyarakat 

LAHAT - 20-June-2024, 10:45

Jasa Raharja Lahat Jalin Koordinasi dan Perkenalan Dengan Kasat Lantas Baru Polres Pagar Alam 

LAHAT - 19-June-2024, 23:02

Polres Lahat Pengamanan Rapat Pleno Terbuka Tindak Lanjut Putusan MK

OKU - 19-June-2024, 22:59

H. Teddy Meilwansyah Menerima SK Perpanjangan Jabatan Pj. Bupati OKU

LAHAT - 19-June-2024, 21:51

Enam Sapi dan 3 Kambing, Cik Ujang dan Lidyawati Berbagi Qurban Untuk Tim dan Pengurus PWI Lahat 

LAHAT - 19-June-2024, 21:22

Kejari Lahat Sembelih Hewan Qurban 5 Sapi dan 1 Kambing 

LAHAT - 19-June-2024, 21:22

Hari Lingkungan Hidup Sedunia, SMA Unggul Negeri 4 Lahat Ajak Lestarikan Lingkungan 

LAHAT - 19-June-2024, 20:57

Lagi. Pidum Polres Lahat Ungkap Kasus Pencurian dan Penadahan 

LAHAT - 19-June-2024, 18:11

Pasokan Listrik PLN UP3 Lahat dan 6 ULP Periode Siaga Idul Adha Berjalan Lancar dan Handal

OKU - 19-June-2024, 14:52

PLN Masuk Jajaran 10 Besar Perusahaan Terbaik Asia Tenggara Versi Fortune

OKU - 19-June-2024, 12:59

Sebelumnya Dikabarkan Hilang, Alyudi Ditemukan Telah Meninggal di Semak-semak.

MUBA - 19-June-2024, 11:31

Usai Libur Idul Adha, Sekda Apriyadi Sidak Layanan Kesehatan 

LAHAT - 18-June-2024, 20:43

Cawagub HCU Lantik Tim Pemenangan HD-CU Sekaligus Resmikan Posko BERLIAN

LAHAT - 18-June-2024, 19:28

AKBP God Sinaga Ikuti Rakor Perhitungan Suara Ulang Pemilu 2024 

LAHAT - 18-June-2024, 19:27

Polres Lahat Rapat Koordinasi Persiapan Penghitungan Ulang 6 TPS Dapil 4 Tanjung Tebat 

LAHAT - 18-June-2024, 18:31

LUAR BIASA , TERBUKTI HD – CU MENDAPAT DUKUNGAN MAYORITAS RAKYAT DI LAHAT

LAHAT - 17-June-2024, 23:12

Lapas Kelas IIA Lahat Perketat Kunjungan Keluarga Warga Binaan 

LAHAT - 17-June-2024, 22:57

Pemkab Lahat Helat Sholat Idul Adha 1445 H Berjamaah di Lapangan Ex-MTQ 

LAHAT - 17-June-2024, 21:35

Plh Kalapas Kelas IIA Lahat Sukma Amri: Idul Adha Jadikan Momentum Menambah Ketakwaan dan Perbaiki Diri 

OKU - 17-June-2024, 18:58

Bank Sumsel Babel Cabang Baturaja

LAHAT - 17-June-2024, 18:10

Polres Lahat Penyembelian Hewan Qurban 1445 H Tahun 2024 

BANYU ASIN 17-June-2024, 17:30

PJ BUPATI BANYUASIN BERSAMA FORKOMPIMDA SHOLAT IDUL ADHA DI MASJID AGUNG AL- AMIR 

OKU - 17-June-2024, 16:44

PT. AOC Berikan 7 Ekor Hewan Qurban Untuk Hari Raya Idul Adha 1445 H / 2024 M.

OKU - 17-June-2024, 16:06

PLTU Keban Agung Berikan Hewan Qurban Untuk 14 Desa Sekitar

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE