ISI

WARGA KODAM II/SWJ NOBAR FILM MERAH PUTIH MEMANGGIL


5-October-2017, 19:18


Palembang, (Pendam II/Swj) – Irdam II/Swj Kolonel Inf Suko Basuki bersama-sama dengan para pejabat teras dan ratusan warga Kodam II/Swj beserta keluarga dan juga warga sipil, Kamis (5/10/2017) petang, melaksanakan nonton bareng (Nobar) film Merah Putih Memanggil di salah satu Mall gedung Bioskop 21, Kota Palembang. Sebelumnya, ditempat yang sama anggota dari Korem 044/Gapo dan Kodim 0418/Palembang bersama keluarga, anggota PPM dan FKPPI juga melaksanakan Nobar.

Kapendam II/Swj Letnan Kolonel Inf Imanulhak, S.Sos menjelaskan bahwa kegiatan Nonton Bareng ini dilaksanakan usai menggelar upacara HUT ke-72 TNI tahun 2017, Sosiodrama, demo pencak silat dan panggung hiburan yang dilaksanakan di Stadion Garuda Sriwijaya, Jasdam II/Swj Km 9 Palembang. Ditambahkan Kapendam II/Swj bahwa kegiatan nonton bareng Film Merah Putih Memanggil yang diputar secara serentak mulai tanggal 5 Oktober 2017 di berbagai Gedung Bioskop di Indonesia ini juga dilaksanakan di seluruh satuan jajaran Kodam II/Swj di wilayah Sumbagsel.

Film Merah Putih Memanggil dengan durasi 93 menit ini diproduksi oleh rumah produksi TB Silalahi Pictures. Film ini dibintangi sejumlah artis papan atas tanah air, antara lain Mentari De Marelle, Verdy Bhawanta, Aryo Wahab, Restu Sinaga, Prisia Nasutiondan Maruli Tampubolon

Film Merah Putih Memanggil yang disutradarai Mirwan Suwarso, merupakan sebuah film bergenre drama, mengisahkan tentang pembajakan kapal pesiar berbendera Indonesia, Merah Putih diperairan wilayah Indonesia oleh sekelompok teroris internasional. Dalam pembajakan tersebut, satu orang awak kapal ditembak mati karena melakukan pembangkangan. Empat orang awak kapal termasuk sang kapten beserta dengan tiga orang warga Negara asing yang berasal dari Perancis, Korea Selatan dan Kanada yang berada dalam kapal tersebut, diculik oleh kelompok teroris dan dibawa ke daerah di bagian selatan negara tetangga. Teroris yang menyandera pun meminta tebusan kepada masing-masing negara untuk para sandera, termasuk kepada pemerintah Indonesia.

Atas aksi pembajakan tersebut, setelah negosiasi pemerintah Indonesia dengan Negara tetangga, kemudian TNI membuat sebuah rencana Operasi Gabungan yang melibatkan semua angkatan, untuk mengatasi aksi kejahatan terorisme di Negara tetangga, dengan batas waktu hanya 2 x 24 jam.

Bagaimanakah keseruan kisahnya dan bagaimankah heroisme dan profesionalisme TNI dalam mengatasi aksi terorisme? Berhasilkah operasi gabungan TNI untuk membebaskan para sandera dan melumpuhkan kelompok jaringan teroris Internasional? Silahkan ditonton, sendiri. (BSD)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUBA - 3-May-2024, 23:59

Membaur Bareng Warga Saat Pembukaan MTQ XXX, Sekda Apriyadi dan Istri Tuai Pujian 

MUBA - 3-May-2024, 23:50

Spektakuler, Pembukaan MTQ Provinsi Sumsel Ke-30 di Muba Sukses dan Meriah

PALEMBANG - 3-May-2024, 23:11

Pemkab Lahat Pertahankan Opini WTP 10 Kali Berturut-Turut

LAHAT - 3-May-2024, 22:07

HUT Lahat 155 Tahun, Pemkab Lahat Akan Resmikan Sentra Kuliner

MUBA - 3-May-2024, 21:10

Turut memeriahkan Pembukaan MTQ ke 30, Tri Suaka dan Nabila Sapa para Fans nya di Muba 

PALEMBANG - 3-May-2024, 21:09

Pemkab Muba Kirim 7 Peserta Untuk Mengikuti Pelatihan Kepemimpinan Administrator 

LAHAT - 3-May-2024, 21:08

Yulius Maulana Sempatkan Diri Safari Jumat ke Masjid Darussalam Bandar Agung 

BANYU ASIN 3-May-2024, 19:52

JADIKAN POHON GAHARU SEBAGAI KOMODITI UNGGULAN BARU DI BANYUASIN 

PALEMBANG - 3-May-2024, 15:00

Pj. Bupati Banyuasin Buka Rapat Pleno Penetapan Perolehan Kursi Calon Terpilih Anggota DPRD Kabupaten Banyuasin. 

PALEMBANG - 2-May-2024, 23:59

Atensi Sengketa Lahan, Kapolda Sumsel Tegaskan Tidak Boleh Lagi Terjadi Konflik 

MUBA - 2-May-2024, 22:47

Pj Bupati Muba Gelar Ramah Tamah dan Silaturahmi dengan Peserta MTQ XXX Tingkat Provinsi Sumsel

LAHAT - 2-May-2024, 20:52

Pidsus Polres Lahat Kandangi Puluhan Mobil Tronton Angkutan Batubara 

PALEMBANG - 2-May-2024, 20:51

Peresmian Kantor Bersama Samsat Palembang IV , Kapolda Sumsel Irjen A Rachmad Wibowo Berharap Peningkatan Pelayanan Mayarakat 

PALEMBANG - 2-May-2024, 19:32

Kapolda Sumsel Sampaikan Harapannya Saat Peresmian Kantor Bersama Samsat Palembang IV.

LAHAT - 2-May-2024, 17:30

Mantapkan Langkah Ikut Pilkada 2024, YM Ambil Formulir Pendaftaran Nasdem Sebagai Cabup Lahat 

BANYU ASIN 2-May-2024, 16:51

PJ BUPATI BANYUASIN RAPAT PENYUSUNAN RENCANA AKSI PELAPORA MCP KPK 

MUBA - 2-May-2024, 15:08

Pemkab Muba Sambut Studi Banding Pemkab Tambrauw Papua Barat Daya 

MUBA - 2-May-2024, 13:39

Pemkab Muba Dukung Penuh Wilayah Timur Jadi Daerah Otonomi Baru 

MUBA - 2-May-2024, 13:38

Dukung MTQ ke-30 Tingkat Provinsi Sumsel, Dinkomifo Muba Siapkan Fasilitas Internet di Tiap Venue 

LAHAT - 2-May-2024, 13:37

YM : Selamat Hari Hari Pendidikan dan Hari Buruh Internasional 

BANYU ASIN 2-May-2024, 12:10

PEDAGANG PENGUNJUNG KELUHKAN SAMPAH MENUMPUK DIPASAR PANGKALAN BALAI 

LAHAT - 1-May-2024, 23:55

TERSANGKA NARKOBA TEWAS, KAPOLRES LAHAT OLAH TKP

LAHAT - 1-May-2024, 22:58

Ngadu ke Posko Jl Rusak, YM Cabup Lahat Langsung Kucurkan Bantuan Perbaikan

LAHAT - 1-May-2024, 22:57

Tomas Dari Desa Hingga Kecamatan Rame-Rame Dukung YM

MUBA - 1-May-2024, 20:27

Ratusan Kafilah MTQ XXX Sudah Tiba di Muba 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE