ISI

BHAKTI GURU ALUMNI SMPN 1 DAN SMP PGRI PAGAR ALAM


12-July-2016, 09:31


JAKARTA – Tanda penghargaan untuk pahlawan tanpa tanda jasa dari alumni SMPN 1 dan SMP PGRI Pagar Alam, akan mengelar acara Bhakti Guru disekolah ini. Kepada Group PT Lahat Katakita Mediatama (Lahatonline.com dan Sriwijayaonline.com), Selasa (12/7) Echa  Johar, ketua panitia acara menyampaikan rilis kegiatan tersebut.

Dari rilis ke portal berita jeme kite, paniti mengundang putera puteri  Alumni SMP Negeri 1 dan SMP PGRI Pagaralam, untuk ikut serta dalam program Bhakti padamu Guruku  berupa  pemberangkatan umroh untuk guru tercinta mereka, yang tak lain adalah Sang Pahlawan tanpa Tanda Jasa.

“Saat ini kami sudah mendaftarkan 22  Orang guru untuk berangkat umroh dengan DP Rp 1 juta di PT. Media Wisata Utama. Seperti kita ketahui SMPN 1 Pagaralam telah meluluskan ribuan alumni, mari kita bersama bahu membahu mendonasikan dana berupa zakat Harta, infak & Sodakoh.

Untuk memberikan sesuatu yang berarti buat guru – guru kita, adapun guru yang sudah kami daftarkan diantaranya,  Bapk Nachrowi Ismail, Abdul Rozak, Sahun Basri, Rosmala Dewi, Syahrul, Suradji, Matsuri, Subroto.

Berikutnya adalah Bapak Imanudin, M.Riduan, Harun Al Rasyid, Kobran, Jamil Rusdi, Tukimin, Asgawan Bumi, Utomo Budiwiyanto, Hamyudin. Ditambah Bapak Herdian, Sahabudin, Sainani, Yurhan, Nurwati,” katanya.

Lebih lanjut dia menyampaikan, di bulan yang penuh berkah ini alumni coba berbagi pahala, membuka jalan menuju surga, Sebagaimana hadist Nabi bahwa harta yang sebetulnya kita miliki adalah apa yg telah kita sedekahkan.

“Baik itu untuk fakir miskin, anak-anak yatim maupun guru kita, karena sedekah kitalah yang kelak akan memberikan syafaat. Menolong kita di akhirat, masya Allah, dan Hadist lain juga mengatakan “pagarilah hartamu dengan sedekah” betapa Dahsyatnya makna sedekah.

Yang dapat menolak musibah, menyembuhkan penyakit, dan mempermudah segala urusan,  semoga putra putri Alumni SMPN 1  dan SMP PGRI Pagar Alam terpanggil untuk  berbagi Rezeki,” ungkapnya.

Berapapun infaq yang diberikan akan diterima, yang utama adalah keikhlasannya, agar tidak sia-sia dimata Allah Wazallah. Zakat Harta/Infaq/sedekah dapat di transfer ke rekening Bank Mandiri a.n  Meli Arti dengan No Rek 1560006892055.

“Mohon konfirmasinya apabila sudah mentransfer, Insya Allah kami akan melaporkan dana yang masuk pada saat acara silaturahmi dengan guru tersebut. Acara ini akan dilaksanakan 9 Juli 2016, Semoga Allah senantiasa memberikan kemudahan rezeki dan berkah  berlimpah, Wassalamu’alaikum wr wb,” pungkasnya.

Susunan Panitia Acara Bhakti untukmu Guruku  tgl 9 Juli 2016, Villa Dempo Flower (Villa Jazuli) Gunung Gare, Pagaralam

Penasehat

Drs. H.  Jazuli Kuriz, MM  (Tokoh masyarakat Kota Pagaralam), Nopirzah Jazuli, SE (Wawako Pagaralam), Drs. H. Syafrudin, MSI ( Sekda Pagaralam), dr. Nunung Umar. (Jakarta), Dr. Ety Fahriaty Latif. S.Pd.i.Mpd  (Pangkal pinang), Kol. CHK W. Okianto, SH.MH (Jakarta), Ir. R. Ismail Anomhan (Jakarta)

Ketua Umum : Echa  Johar (Jakarta), Ketua. I. Yudhistira Rusdy (Palembang), Ketua. 2. Bambang Suharto (Jakarta), Sekretaris Umum :  Abdul Rahman (Pagaralam), Sekretaris 1. Dessy Enal (Pagaralam), Bendahara Umum : Meliarti  (Jakarta), Bendahara I.  Asna Aini (Palembang)

Seksi :

  1. Seksi Acara  Koordinator  :  Agus Effendi, Anggota : Riswan Sirad (Jakarta), Elly Suryani (Palembang)
  1. Konsumsi Koordinator : Hertika Gustriani (Pagaralam), Anggota : Endang  (Pagaralam), Dian Elfida. (Jakarta)
  1. Perlengkapan Koordinator :  Mardius  (Jakarta), Anggota : Rudi Herawan (Palembang), Parman Sahun (Pagaralam)
  1. Seksi Dokumentasi : Koordinator :  San Kahfi (Jakarta), Anggota : Mohammad Ridwan (Jakarta), Evi Novarida (Jakarta)
  1. Seksi Umum. Koordinator : Wawan Yohan (Jakarta), Anggota : Hardiansyah Ursal (Jakarta ), Mesayu Ningmas (Jakarta), Naimawati (Jakarta)
  1. Seksi Pengumpulan Dana Koordinator : Endik Johar (Palembang), Anggota : Angkatan ’85 : Mardiah Usda, Angkatan ‘86 : Noverman Subhi, Angkatan ’87 : RM. Sulaiman, Angkatan ‘88 : Mazna Agustina, Angkatan ‘89 : Fensy Liberty, Angkatan ‘90 : Abdul Rojak Harun, Angkatan ‘91 : Anom Chan, Angkatan ’92 : Iqbal Martiansyah, Angkatan ‘96 : Rohma Laili, Angkatan ‘97 : Afif Chairani.( Echa  Johar)

Penulis : Indi Sirani

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

BANYU ASIN 1-May-2024, 11:08

TAK TERIMA ISTRI CETAK KTP MALA NGINAP DI HOTEL 

MUBA - 1-May-2024, 09:24

Jalan Talang Mandung Telah Diperbaiki, Warga Berterima kasih 

LAHAT - 1-May-2024, 08:00

 PT SMS Berikan Bantuan Alber Untuk Membuka Akses Jalan Ditiga Desa

LAHAT - 30-April-2024, 21:27

Polres Lahat, Polda Sumsel Team Asistensi ZI Mabes Polri 

LAHAT - 30-April-2024, 21:25

Kedatangan YM, Kaum Hawa Palembaja Berebut Berfoto Calon Bupati Lahat

LAHAT - 30-April-2024, 20:59

Hj. Lidyawati S.Hut, MM Akan Maju di Pilkada Muara Enim 

OKU - 30-April-2024, 20:46

Ormas Pemuda Pancasila Meminta Dengan Tegas Agar Dishub OKU Tertibkan Parkir dan Pungutan Yang Dianggap Ilegal dan Liar.

MUARA ENIM - 30-April-2024, 20:33

Lidyawati Cik Ujang “Bertarung” di Pilkada Muara Enim, Sudah Kembalikan Formulir ke PAN 

PALEMBANG - 30-April-2024, 19:16

Komplotan Pelaku Jual Beli Akun WhatsApp untuk Judi Online di Palembang Diringkus Subdit Siber Ditreskrimsus Polda Sumsel 

PALEMBANG - 30-April-2024, 15:59

Pj Bupati Sandi Fahlepi Hadiri Musrenbang RKPD Sumsel Tahun 2025 

MUBA - 30-April-2024, 13:16

Pemkab Muba Beri Kontribusi Besar untuk Warga Nahdlatul Ulama 

MUBA - 29-April-2024, 23:59

Pj Bupati Sandi Fahlepi dan Ribuan Warga Muba Nobar Timnas 

LAHAT - 29-April-2024, 23:45

Pendopoan Bupati Lahat Jadi Lautan Manusia Nobar Semifinal Piala Asia U 23

BANYU ASIN 29-April-2024, 21:40

PJ BUPATI BANYUASIN MELEPAS PESERTA JALAN SANTAI 

LAHAT - 29-April-2024, 21:37

Ratusan Massa Barisan Muda Lahat dan Front Pemuda Lahat Bangkit Geruduk Pemkab Lahat 

LAHAT - 29-April-2024, 20:59

Pelaku Curas DPO Antar Provinsi, Berhasil Diungkap Polsekta Lahat 

BANYU ASIN 29-April-2024, 20:25

HANI SYOPIAR RUSTAM TEBAR BENIH IKAN DI SUNGAI BOOM BERLIAN 

BANYU ASIN 29-April-2024, 20:23

Waw.!!! Hampir 1.000 Warga Dari Berbagai Kecamatan Nyatakan Dukungan Untuk YM 

OKU - 29-April-2024, 19:49

Selain Sosialisasi Manfaat Makan Ikan, 120 Paket Makanan Olahan Ikan Dibagikan Saat Acara GEMARIKAN Kabupaten OKU

MUBA - 29-April-2024, 19:23

Pj Bupati Sandi Fahlepi Ajak Birokrat Muba Tingkatkan Kolaborasi, Jauhi Kompetisi 

BANYU ASIN 29-April-2024, 15:19

Hj DIANA KUSMIlA AMBIL FORMULIR DI DPC PARTAI PAN 

MUBA - 29-April-2024, 12:29

Rutin Keliling Desa di Muba, Banyak Libatkan Generasi Muda 

MUBA - 29-April-2024, 11:49

Sandi Fahlepi Ungkap Butuh Support dan Kerjasama yang Baik untuk Membangun Muba 

OKU - 29-April-2024, 11:43

Dalam Apel Gebyar Bakti Penyulang, Senior Manager Distribusi dan Manager PLN UP3 Lahat Menyampaikan Hal Penting Untuk Personil PLN ULP Baturaja, Begini Pesannya ..

BANYU ASIN 29-April-2024, 09:51

LIMA DESA KECAMATAN MUARA SUGIAN AKAN DI BANGUN

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE