ISI

Pj Gubernur Sumsel Elen Setiadi Hadir dan Ucapkan Selamat Ulang Tahun Muba Ke-68: Kabupatennya Maju, Rakyatnya Sejahtera** 


28-September-2024, 16:20


SEKAYU, MUBA- Kemeriahan perayaan hari jadi Kabupaten Musi Banyuasin ke-68 tergambar dalam sidang Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) yang berlangsung pada Sabtu (28/9/2024) pagi.

Terlihat para ibu-ibu tampil anggun mengenakan busana Gambo, sedangkan para bapak-bapaknya juga tampil gagah kompak mengenakan tanjak Gambo khas Muba.

Selain rapat paripurna istimewa, HUT ke-68 Kabupaten Muba juga ditandai dengan pemotongan tumpeng sebagai ungkapan syukur yang diiringi lagu Selamat Ulang Tahun versi Jamrud, membuat suasana di Gedung DPRD semakin berkesan.

Sidang paripurna ini dibuka oleh Ketua DPRD Muba sementara, Afitni Junaidi Gumay SE, dan dihadiri langsung oleh Pj Gubernur Sumsel, Elen Setiadi, beserta jajaran dan tokoh masyarakat Muba.

Laporan Pj Bupati Muba H Sandi Fahlepi

Dalam sambutannya, Pj Bupati Muba H Sandi Fahlepi melaporkan berbagai upaya inovasi dan kerja sama yang dilakukan oleh Pemkab Muba, yang mendapatkan apresiasi dari berbagai kementerian dan lembaga, seperti:

Adapun beberapa penghargaan bergengsi yang telah diraih oleh Pemerintah Kabupaten Muba di tahun 2024 antara lain:

  1. Pemkab Muba Raih Penghargaan Kategori Pelayanan KB Perusahaan pada Juli 2024.
  2. Penghargaan Best Commitment to Improving Employment Social Security dan Best Disaster & Crisis Management di CNN Indonesia Awards Sumsel 2024.
  3. Penghargaan Pastika Parama 2024 untuk penerapan Perda KTR.
  4. Apresiasi dari Pemerintah Provinsi Sumsel atas penurunan stunting melalui program dan inovasi Bunda Asuh (AS).
  5. Universal Health Coverage (UHC) Award 2024 untuk dukungan program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN).
  6. Award dari PWI Sumsel untuk Pj Bupati Muba H Sandi Fahlepi atas jasa sebagai Sahabat Persatuan Wartawan Indonesia.
  7. Insentif fiskal sebesar 19 Miliar bagi Pemerintah Kabupaten Muba.
  8. Penurunan prevalensi stunting sebesar 6,5% dari 2021 hingga 2023, menjadikan Muba peringkat 1 dalam percepatan penurunan stunting Se-Sumsel.
  9. Award Kabupaten/Kota Penyelenggara Desa Cantik Terbaik 2021-2023.

Beliau juga menyampaikan bahwa angka kemiskinan di Kabupaten Muba telah turun dari 14,9% pada tahun 2023 menjadi 12,88% pada tahun 2024, dengan penanganan kemiskinan ekstrem menjadi fokus utama.

Penanganan Stunting dan Pengangguran

Pemkab Muba juga fokus pada penanganan stunting dan pengangguran. Beberapa program strategi seperti Muba Vocational Center (MVC) dan rekrutmen tenaga kerja satu pintu telah dicanangkan untuk meningkatkan kapasitas tenaga kerja.

Apresiasi dari Pj Gubernur Sumsel

Pj Gubernur Sumsel, Elen Setiadi, dalam sambutannya menyampaikan apresiasi atas capaian yang telah diraih oleh Kabupaten Muba. Ia mengingatkan bahwa kemajuan Muba harus terus dipertahankan dan disempurnakan, serta tema HUT ke-68 “Bersinergi untuk Musi Banyuasin Lebih Maju” harus menjadi momentum untuk mendorong semangat pembangunan.

**”Selamat hari jadi Kabupaten Muba ke-68, semoga semakin maju dan masyarakat lebih sejahtera ke depan, pungkasnya.(bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 16-November-2024, 15:52

 Pj Bupati Lahat Hadiri Acara Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Cagub-Cawagub Serta Cabup dan Cawabup Lahat Digelar KPU

LAHAT - 16-November-2024, 14:30

Cabup Nomor Urut 1, Yulius Maulana ST Bantah Isu Akan Menutup Tambang Batubara 

LAHAT - 16-November-2024, 14:29

Kapolres Lahat Himbau Kepada Seluruh Masyarakat Jelang Debat Publik ke-2 Dapat Patuhi Aturan 

BANYU ASIN 15-November-2024, 23:42

KPU BANYUASIN GELAR SENAM SEHAT DAN SOSIALISASI MENSUKSESKAN PEMILIHAN 

LAHAT - 15-November-2024, 20:03

Posko Relawan Perubahan BZ-WIN Gelar Nobar, Jepang VS Indonesia

LAHAT - 15-November-2024, 19:38

BREDAR ISU, ADA ‘TIM BUNUH CULIK’ PENYELENGGARA PILKADA LAHAT APABILA CURANG

MUBA - 15-November-2024, 17:41

Panen Raya Jagung di Kecamatan Lalan: Mewujudkan Swasembada Pangan Muba 

EMPAT LAWANG - 15-November-2024, 13:06

Kabupaten Empat Lawang Terima Penghargaan dari Kementrian HAM RI

BANYU ASIN 15-November-2024, 13:04

POLISI GERBAK KAMPUNG NARKOBA DIDESA TAJA MULYA DAN TAJARAYA ll 

PALEMBANG - 14-November-2024, 20:57

Pj Bupati Sandi Fahlepi Laporkan Progres Pembangunan Jembatan Lalan ke Pj Gubernur Sumsel 

BANYU ASIN 14-November-2024, 19:44

TAK SEJALAN LAGI DENGAN SELFI PARTAI BERKARYA PUTUSKAN DUKUNGAN ASTA 

EMPAT LAWANG - 14-November-2024, 16:51

Giat Home Visit JM-Kes Sasar Warga Desa Rantau Dodor Kecamatan Pobar 

OKU - 13-November-2024, 22:41

Semen Baturaja Santuni 50 Anak Yatim Dalam Rangka Jelang HUT Ke-50

OKU TIMUR 13-November-2024, 19:03

HUT ke-25, DWP Kabupaten OKU Timur Gelar Lomba Paduan Suara Antar DWP OPD 

LAHAT - 13-November-2024, 14:30

Aksi Protes FPL Berakhir Dengan Duduk Bersama Pj Bupati Lahat 

OKU - 13-November-2024, 13:54

Ini Penyebab Padam Listrik Di Sosoh Buay Rayap dan Gunung Meraksa, PLN ULP Baturaja Lakukan Upaya Perbaikan

LAHAT - 13-November-2024, 06:13

KPU Sukses Gelar Debat Publik Perdana 

MUBA - 12-November-2024, 23:59

Pj Bupati H Sandi Sampaikan Tanggapan Terhadap Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Muba 

MUBA - 12-November-2024, 20:18

 Fraksi-fraksi DPRD Muba Sampaikan Pendapat Terkait Raperda Inisiatif Pj Bupati Muba

JAKARTA - 12-November-2024, 18:59

Pembukaan COP29 Azerbaijan: PLN Galang Kolaborasi Global untuk Transisi Energi Menuju Swasembada Energi Berkelanjutan

PALEMBANG - 12-November-2024, 18:57

Dukung Pelayanan Kesehatan Masyarakat, PLN Percepat Penambahan Daya 555 kVA untuk Rumah Sakit Hermina Jakabaring

LAHAT - 11-November-2024, 20:29

PLN Siap Amankan Listrik Jelang Debat Pilkada di Kabupaten Lahat

LAHAT - 11-November-2024, 20:27

Pj Bupati Lahat Alfa, DPRD Lahat Tunda Paripurna Rapat Pembahasan APBD Lahat 2025 

LAHAT - 11-November-2024, 19:46

Jelang Debat Publik, Kapolres Lahat Imbau Paslon dan Pendukungnya Jaga Etika 

EMPAT LAWANG - 11-November-2024, 19:45

Tak Mengenal Kata Lelah, Camat Pobar Dalam Melayani Kegiatan JM-Kes Berkelanjutan 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE