ISI

Diduga Arus Pendek, Kelurahan Kota Baru Lahat Nyaris Jadi Lautan Api 


24-April-2024, 21:16


LAHAT SRIWIJAYA ONLINE—–Dengan sigap pasukan Damkar Pemerintahan Kabupaten (Pemkab) Lahat meluncur ke Tempat Kejadian Perkara (TKP), usai menerima laporan dari warga terkait adanya kejadian kebakaran.

Peristiwa kebakaran tersebut, menimpa korban Jon Kenedi (43) warga kelurahan Kota Baru kecamatan Lahat, Kabupaten Lahat, pada Rabu (24/4/2024) sekira pukul 17.35 WIB.

Dari kejadian ini, mengakibatkan korban harus kehilangan 1 (satu) unit rumah (warung manisan), serta 1 (satu) sepeda motor (SPM), dan mengalami kerugian mencapai 350 juta.

Beruntung dari peristiwa kebakaran akibat dugaan Konsletong Listrik ini, tidak merambah kerumah-rumah warga lainnya, serta tidak sampai menelan korban jiwa.

Kasat Pol-PP, Linmas, Damkar Pemkab Lahat Herry Kurniawan S.STP, M.Si melalui Kasi Sanpran Damkar Lahat, Heru Sutopo SH mengungkapkan, usai menerima laporan dari warga Yuniwan Purnama terkait adanya kejadian kebakaran di Jl Bhayangkara RT 04, RW 02 Nomor 39 kelurahan Kota Baru Lahat, Pasukan Damkar Pemkab Lahat langsung menuju kelokasi sekira pukul 17.42 WIB.

Untuk penanggulangan sendiri, diakui Heru, Damkar Pemkab Lahat menerjunkan 3 unit Armada Damkar, dan 2 unit mobil Tanki, dibantu 50 personil serta 6 personil dari BPBD Lahat, TNI 6 personil, dan Kepolisian 5 personil.

“Akibat dari kejadian ini, satu buah rumah karyawan swasta PT Tambang Ulimanitra milik Jon Kenedi (43) warga kelurahan Kota Baru Lahat, Kabupaten Lahat ludes di Lalap Sijago Merah,” ujar Kasi Sanpras Damkar Pemkab Lahat.

Untuk penyebab kebakaran ini, dijelaskan Heru, dugaan sementara akibat Konsleting Listrik, namun, beruntung tidak sampai menelan korban jiwa.

“Selain satu buah rumah, kobaran api juga membakar satu unit sepeda motor (SPM) sehingga, mengakibatkan korban mengalami kerugian ditafsir mencapai 350 juta rupiah. Dan, api berhasil dijinakkan sekira pukul 18.20 WIB,” pungkas Heru. (Din)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUBA - 22-May-2024, 12:00

Ajak Warga Sehat, Pj Bupati H Sandi Fahlepi Minta Dukungan dan Peran Serta Seluruh Elemen 

LAHAT - 22-May-2024, 11:59

Polsek Pulau Pinang dan Satresnarkoba Patroli dan Giat KRYD Berhasil Ungkap Kasus Narkoba 

PALEMBANG - 22-May-2024, 11:34

Pj Bupati Sandi Fahlepi Komitmen Lanjutkan Pembangunan Markas Kompi Brimob di Muba 

LAHAT - 21-May-2024, 19:22

Deputi K MAKI Nilai Pergeseran Dana BTT BPBD Lahat Berpotensi Rugikan Negara Rp. 3,8 Milyar 

LAHAT - 21-May-2024, 19:13

Hj Lidyawati Hadiri Pengajian Akbar di Kikim Barat 

LAHAT - 21-May-2024, 19:07

Polres Lahat, Polda Sumsel Terima Audensi Masyarakat Peduli Demokrasi (MPD) Lahat 

MUBA - 21-May-2024, 17:28

Pj Bupati H Sandi Fahlepi Harap Partisipasi Aktif Keluarga Minang Bangun Muba 

MUBA - 21-May-2024, 17:27

Pj Bupati Sandi Fahlepi bersama Baznas Lakukan kebaikan untuk warga Muba. 

OKU - 21-May-2024, 17:26

Bakti Kesehatan Donor Darah Sambut HUT Bhayangkara Ke78 Di Polres OKU

LAHAT - 21-May-2024, 16:03

YM Minta Restu Sekaligus Ziarah ke Dusun Laman

BANYU ASIN 21-May-2024, 15:24

KENDALIKAN INFLANSI PEMKAB BANYUASIN GENCAR GERAKAN TANAM CABAI 

MUBA - 21-May-2024, 15:21

Bincang Hangat dengan PWI, Pj Bupati Muba Harap Sinergi Terus Terjalin Baik 

LAHAT - 20-May-2024, 23:44

Satlantas Polres Lahat Sosialisasi dan Penindakan Bersama UPPKB Merapi 

LAHAT - 20-May-2024, 21:59

Kapolres Lahat Hadiri Rapat Paripurna Istimewa 

PALEMBANG - 20-May-2024, 21:36

Kapolda Sumsel Pimpin Upacara Harkitnas ke-116 Tahun 2024 

LAHAT - 20-May-2024, 21:11

YM: Selamat Hari Kebangkitan Nasional Ke-116 Tahun 2024 

LAHAT - 20-May-2024, 20:04

HUT 155 Tahun 2024, Eksekutif – Legislatif Kompak Membangun Lahat Berfaedah Bermartabat 

MUBA - 20-May-2024, 17:54

Eksekutif dan Legislatif Perjuangkan PPPK 2023 Bakal Dilantik Bulan Mei 

BANYU ASIN 20-May-2024, 17:02

PEMKAB BANYUASIN GELAR UPACARA HARDIKNAS 

BANYU ASIN 20-May-2024, 16:55

HANI SYOPIAR RUSTAM BUKA HARI PUNCAK HARDIKNAS 

JAKARTA - 20-May-2024, 15:28

Puncak Pekan Imunisasi Dunia, Tim Dinkes Muba Boyong Tiga Penghargaan Tingkat Nasional 

PALEMBANG - 20-May-2024, 15:27

PJ Bupati Sandi Fahlepi Ikuti langsung Rakor Pengendalian Inflasi 2024

PALEMBANG - 19-May-2024, 23:00

Wakili Pj Bupati, Kadin Kominfo Muba Hadiri Malam Tasyakuran Hari Jadi Provinsi Sumsel ke-78

OKU - 19-May-2024, 22:47

Bandar Dan Kurir Narkoba Diamankan Satresnarkoba Polres OKU

OKU - 19-May-2024, 22:26

Curi HP di Kosan, Dua Pelaku Berurusan Dengan Polisi

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE