ISI

Kapolda Sumsel Berikan Penghargaan Kepada Personel Polda Sumsel dan Jajaran 


1-April-2024, 19:44


PALEMBANG SRIWIJAYA ONLINE—–Kapolda Sumsel, Irjen Pol A Rachmad Wibowo SIK memberikan penghargaan kepada personel Polda Sumsel dan jajaran.

Penghargaa ini diberikan Kapolda Sumsel melalui Wakapolda Sumsel, Brigjen Pol. M. Zulkarnain, S.I.K., M.Si pada Senin (1/4/2024) di lapangan Mapolda Sumsel yang beralamat di Jalan Jenderal Sudirman, Kecamatan Kemuning Palembang.

Turut dihadiri Irwasda Polda Sumsel Kombes Pol. Feri Handoko Soenarso, S.H., S.I.K, para PJU Polda Sumsel, para Kapolres/Tabes jajaran (virtual), para Irbid/Kabag/Wadir/Kasubdit/Kasubbid Satker Polda, para personel dan PNS Polda Sumsel.

Dalam apel Wakapolda Sumsel membacakan arahan Kapolda Sumsel, bahwa dalam apel ini terhadap personel yang berprestasi dan mendapatkan penghargaan Kapolda Sumsel.

Personel yang berprestasi antara lain untuk kesatuan Polres Pagaralam oleh lembaga akreditasi fasilitas kesehatan Indonesia Dirjen pelayanan Kementerian Kesehatan.

“Hal ini mencapai yang luar biasa kita ketahui bahwa rekan-rekan kita di Pagar Alam jauh dari kota dan tapi mereka bisa mengukir prestasi,” katanya.

Kemudian di bidang operasional ada 63 penghargaan yang diberikan kepada 63 personel 18 personel keberhasilan mengungkap kasus tindak pidana pembunuhan berencana di Kabupaten Musi Rawas Utara.

Selanjutnya Polres Empat Lawang 21 personel ini berhasil mengungkap tindak pidana narkotika ladang ganda seluas 2 hektar.

Polres Pagaralam 24 personel menangkap DPO curanmor dan juga hal ini perlu mendapat apresiasi dari Kapolda bahwa.

“Personel-personel yang berprestasi ini diberikan dengan tujuan agar yang lain kita terpacu untuk mengikutinya begitu pula personil yang melakukan pelanggaran,” ungkapnya.

Jadi kebijakan Kapolda bahwa personel yang melakukan pelanggaran juga akan diberikan hukuman sesuai dengan apa yang telah dilakukan.

“Kemudian saya berpesan juga untuk keberhasilan Polres Empat Lawang ini 4 Lawang dari tahun ke tahun selalu ada ladang ganja yang ditangkap awal saya mau masuk di jabatan juga ada sempat terjadi masalah dan sekarang ada lagi pengungkapan,” tambahnya.

Jadi ini menunjukkan bahwa Empat Lawang ini mungkin lahannya subur waktu ditanami ganja akan tetapi Polres yang lain juga harus waspada.

“Saya pernah menjadi Kapolres di OKI tahun 2016 2015 itu ladang ganjanya ditanam di atas polybag di atas rawa-rawa jadi dikasih galangan di atasnya ditaruh polybag ditanami ganja jadi jangan kita lengah bahwa lahan yang kita anggap tidak mungkin ditanami ganja ini mungkin bisa terjadi waktu itu kami juga berhasil memusnahkan ladang ganja,” jelasnya.

Berikut dengan tempat perakitan senjata api jadi ini menunjukkan bahwa mereka melakukan kejahatan di hutan ini tidak terpantau.

Kemudian yang berikut untuk operasi ketupat diharapkan rekan-rekan semua dalam memberikan izin kepada personel yang dipimpinnya ini tolong diatur sehingga kekuatan yang kita miliki selalu ada dan diatur.

Sehingga anggota yang akan melaksanakan cuti diberikan jadi tidak secara keseluruhan baik di Polda maupun di Polres.

“Saya juga berharap Polres sebagai ujung tombak selalu siap siaga terima kasih kami ucapkan kepada Polres Musi Rawas sudah menginformasikan bahwa ada beberapa jembatan yang rusak,” bebernya.

Sehingga nanti Karoops tolong ini dimasukkan dalam himbauan kepada masyarakat melalui Humas bahwa yang mudik melalui Pali ke Musi Rawas ini tidak bisa lebih dilalui oleh kendaraan yang agak besar dan kondisi jembatan yang rusak tersebut ini kalau dilewati dengan tonase yang berat akan berakibat fatal.

“Ini saya harapkan para Kapolres juga memberikan masukan-masukan kepada Polda terkait dengan situasi di wilayahnya, kemarin Kita sudah melaksanakan yang diperoleh dibawa ke Polres masing-masing dan dicek,” paparnya.

Berikan feedback kepada Polda apa yang perlu dilakukan untuk ditindaklanjuti lebih lanjut, kemudian yang berikut tentang pengamanan Mako jadi diharapkan Yanma Propam dan kita semua tetap waspada terhadap pengamanana Mako apabila ada CCTV yang rusak tolong perbaiki sehingga ini bisa kita gunakan apabila terjadi suatu permasalahan.

Daftar nama perwakilan personel dan PNS Polda Sumsel yang menerima Penghargaan Kapolda Sumsel yakni Satker Ditreskrimum Polda sumsel pengungpakan tindak pidana pembunuhan berencana di Musi Rawas Utara.

Dengan personel AKP Novel Siswandi Kurniawan MH, AKP Badrun Helmi, Iptu Teddy Bharata SE, Aipda A Ilyas, dan Aipda Agus Salim Kasmaja SH.

Kemudian ada Polres Empat Lawang berhasil melakukan pengungapan ladang ganja seluas 2 hektar, Polres Pagar Alam berhasil menangkap DPO Curanmor dan Polres Pagar Alam atas loyalitas dan dedikasi kinerja yang sangat tinggi untuk pencapaian fasilitas pelayanan kesehatan. (SYAH)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

JAKARTA - 18-May-2024, 18:28

Kapolri Beri Penghargaan Casis Bintara Jari Putus Dibegal Masuk Bintara Polri 

LAHAT - 18-May-2024, 18:27

Polres Lahat Buka Fun Bike Adventure Dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-78 

LAHAT - 18-May-2024, 18:26

Tim Gabungan Bongkar Gudang Penyimpanan BBM Ilegal 

LAHAT - 18-May-2024, 18:24

Polres Lahat, Polda Sumsel Sosialisasi Kepada Expedisi dan Sopir Angkutan Barang 

LAHAT - 18-May-2024, 15:47

PT BGG Bangun Tiga Unit RTLH Milik Warga Muara Lawai 

OKU TIMUR 18-May-2024, 14:58

Hadiri HUT Ke 50 Desa Harjomulyo, Ini Pesan Bupati Enos 

LAHAT - 18-May-2024, 02:38

Puluhan Pedagang UMKM Ngotot Tetap Akan Berjualan di MTQ

MUBA - 17-May-2024, 23:59

Serius tangani Pengelolaan Sampah, Pemkab Muba Akan Buat TPA Baru 

EMPAT LAWANG - 17-May-2024, 22:21

Hanya, Siska Hidayat Muhammad Perwakilan Propinsi Sumsel Berangkat CJH

PALEMBANG - 17-May-2024, 21:31

Ratusan Mahasiswa Tergabung Aliansi Mahasiswa Sumsel Demo Kekantor Gubernur 

LAHAT - 17-May-2024, 20:49

Gerak Cepat, Satlantas Polres lahat Tindak Pelanggaran ODOL 

LAHAT - 17-May-2024, 20:37

YM Safari Jum’at di Masjid Al-Mubaroq Jl Penghijauan 

PALEMBANG - 17-May-2024, 16:41

 KABUPATEN BANYUASIN RAIH WTP KE 13

LUBUK LINGGAU - 17-May-2024, 14:26

Prihatin, Tak Ada Cakada Bicara Masalah Hukum

MUBA - 17-May-2024, 13:29

Kunjungi RSUD BayLen, Pj Bupati Sandi Cek Pelayanan, Sarana dan Prasarana 

OKU - 17-May-2024, 00:32

PT. SSP Kembali Berikan Bantuan Melalui Pemkab OKU Untuk Warga Terdampak Banjir.

JAWA TENGAH - 16-May-2024, 23:59

Pj Ketua TP PKK Muba Hadiri Malam Puncak HKG PKK ke-52 di Solo 

JAKARTA - 16-May-2024, 19:20

Genjot Percepatan Pengalihan PI 10 Persen Wilayah Kerja Jambi Merang, Pemkab Muba Audiensi Bersama Dirut PT Pertamina Hulu Energi 

LAHAT - 16-May-2024, 18:54

Masyarakat Enam Kecamatan Mengingkan Nopran Marjani Mencalonkan Cabup atau Cawabup 

PALEMBANG - 16-May-2024, 18:52

Rakor Bersama SKK Migas, Kapolda Sumsel Komitmen Tindak Tegas Illegal Drilling dan Illegal Refinery 

MUBA - 16-May-2024, 18:15

Datangi Muba, Kapolda Sumsel Komitmen Penegakan Hukum Penyalahgunaan Minyak Ilegal 

MUBA - 16-May-2024, 15:18

Agus Fatoni : Expo HUT ke-44 Dekranas, Momen Majukan Produk Kerajinan UMKM 

BANYU ASIN 16-May-2024, 14:19

SATU DATA INDONESIA KABUPATEN BANYUASIN EVALUASI PELAKSANAAN DESA CANTIK 

OKU - 15-May-2024, 22:49

Komando Mahar Kabupaten OKU Siap Perjuangkan Mawardi Yahya menjadi Gubernur Sumsel

MUBA - 15-May-2024, 18:04

Cuaca Ekstrem Pemkab Muba Ingatkan Warga Waspada Banjir, Petir dan Longsor 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE