ISI

Muba Raih Juara II Porprov Sumsel XIV di Kabupaten Lahat 


25-September-2023, 12:56


LAHAT, SO – Selamat, Kontingen Kabupaten Muba sukses meraih prestasi luar biasa dalam Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sumsel XIV 2023 yang berlangsung di Kabupaten Lahat. Di mana, Kabupaten Muba berhasil menempati posisi runner up alias Juara kedua dalam ajang tersebut, Minggu (24/9/2023).

Kontingen Muba berhasil memboyong sebanyak 126 medali emas, 113 medali perak, dan 143 medali perunggu. Keberhasilan kontingen Muba dalam Porprov Sumsel 2023 yang meraih juara II ini disambut sangat gembira oleh masyarakat Muba.

Dalam kesempatan ini, Pj Bupati Muba H Apriyadi Mahmud menyampaikan ucapan selamat dan apresiasi atas semua prestasi yang telah diperoleh kontingen Kabupaten Muba.

“Saya atas nama pribadi, Pemerintah Kabupaten Muba dan masyarakat mengapresiasi capaian atlet, pelatih dan official yang berhasil meraih juara II di ajang Porprov Sumsel XIV 2023 di lahat. Apa yang dicapai kontingen Muba dalam ajang Porprov Sumsel XIV 2023 ini sangat membanggakan, terutama di bidang olahraga,” katanya.

Apriyadi mengaku bangga dan memuji permainan yang ditunjukan para atlet Muba. “Ini berkat kerjasama yang baik antara pengurus KONI, official, pelatih dan terutama para atlet yang dengan semangat tinggi bisa meraih prestasi yang maksimal. Harapan kedepannya di Porprov Sumsel selanjutnya Muba bisa menjadi juara umum atau peringkat 1,” tandasnya.

Senada, Pj Sekda Muba Musni Wijaya selaku ketua Kontingen Kabupaten Muba juga menyampaikan ucapan selamat kepada atlet Muba. Ia berharap
prestasi membanggakan ini bisa dipertahankan dan ditingkatkan lagi kedepannya.

“Saya sebagai Ketua Kontingen Muba pada Porprov Sumsel 2023 menyampaikan permohonan maaf karena tidak dapat memenuhi target sebagai Juara Umum. Selanjutnya saya juga mengucapkan terimakasih Kepada semua Atlit, Pelatih, Official, Pengurus Cabor dan Pendamping Cabor atas partisipasi dan upaya maksimal serta bantuan dan dukungan dari semuanya sehingga Atlit Kontingen Muba dapat berlaga dengan maksimal pada Porprov 23 Ini,”ungkapnya.

Kepada Kadinkes Muba, lanjutnya “Saya ucapkan terimakasih atas kontribusi TIM PSC 119 dalam merawat dan memberikan pelayanan Kesehatan kepada Kontingen Muba,”pungkasnya.(ril)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 21-May-2024, 16:03

YM Minta Restu Sekaligus Ziarah ke Dusun Laman

BANYU ASIN 21-May-2024, 15:24

KENDALIKAN INFLANSI PEMKAB BANYUASIN GENCAR GERAKAN TANAM CABAI 

MUBA - 21-May-2024, 15:21

Bincang Hangat dengan PWI, Pj Bupati Muba Harap Sinergi Terus Terjalin Baik 

LAHAT - 20-May-2024, 23:44

Satlantas Polres Lahat Sosialisasi dan Penindakan Bersama UPPKB Merapi 

LAHAT - 20-May-2024, 21:59

Kapolres Lahat Hadiri Rapat Paripurna Istimewa 

PALEMBANG - 20-May-2024, 21:36

Kapolda Sumsel Pimpin Upacara Harkitnas ke-116 Tahun 2024 

LAHAT - 20-May-2024, 21:11

YM: Selamat Hari Kebangkitan Nasional Ke-116 Tahun 2024 

LAHAT - 20-May-2024, 20:04

HUT 155 Tahun 2024, Eksekutif – Legislatif Kompak Membangun Lahat Berfaedah Bermartabat 

MUBA - 20-May-2024, 17:54

Eksekutif dan Legislatif Perjuangkan PPPK 2023 Bakal Dilantik Bulan Mei 

BANYU ASIN 20-May-2024, 17:02

PEMKAB BANYUASIN GELAR UPACARA HARDIKNAS 

BANYU ASIN 20-May-2024, 16:55

HANI SYOPIAR RUSTAM BUKA HARI PUNCAK HARDIKNAS 

JAKARTA - 20-May-2024, 15:28

Puncak Pekan Imunisasi Dunia, Tim Dinkes Muba Boyong Tiga Penghargaan Tingkat Nasional 

PALEMBANG - 20-May-2024, 15:27

PJ Bupati Sandi Fahlepi Ikuti langsung Rakor Pengendalian Inflasi 2024

PALEMBANG - 19-May-2024, 23:00

Wakili Pj Bupati, Kadin Kominfo Muba Hadiri Malam Tasyakuran Hari Jadi Provinsi Sumsel ke-78

OKU - 19-May-2024, 22:47

Bandar Dan Kurir Narkoba Diamankan Satresnarkoba Polres OKU

OKU - 19-May-2024, 22:26

Curi HP di Kosan, Dua Pelaku Berurusan Dengan Polisi

JAKARTA - 19-May-2024, 22:18

DPR Apresiasi Jenderal Sigit Atas Penghargaan Bagi Satrio 

MUBA - 19-May-2024, 21:26

Respon Cepat, BPBD Muba Tuntaskan Pohon Tumbang yang Ganggu Akses Jalan Praja Permai 

LAHAT - 19-May-2024, 21:25

Polres Lahat Pengamanan Puncak Pesta Rakyat HUT Lahat ke-155 Tahun 2024 

LAHAT - 19-May-2024, 20:20

Yulius Maulana ST Dapat Pantun Dari Pendukung Saat Undangan di Kikim Area 

BANYU ASIN 19-May-2024, 18:18

PJ BUPATI BANYUASIN LAKUKAN PENINJAUAN PEMBANGUNAN JALAN SRI MERANTI 

MUBA - 18-May-2024, 19:09

DLH Gotong Royong Bersihkan Pasar Perjuangan Sekayu 

BANYU ASIN 18-May-2024, 19:05

PJ BUPATI BANYUASIN MENINJAU PEMBANGUNAN JALAN ALFA ONE 

LAHAT - 18-May-2024, 18:32

Waw.!!! Penuhi Undangan di Kota Lahat, Yulius Maulana ST Diserbu Warga 

LAHAT - 18-May-2024, 18:31

Antusias Warga Pasar Lama Sambut Yulius Maulana ST dan Rombongan 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE