ISI

 POLRI-TNI dan Masyarakat Bersih-Bersih Sampah

"Bersama Komunitas Peduli Lingkungan"

14-July-2023, 17:37


LAHAT SRIWIJAYA ONLINE—–Bertempat di Jalan Lintas desa Indikat Ilir kecamatan Gumay Talang, Kabupaten Lahat, Kapolres Lahat AKBP S.Kunto Hartono SIK, MT memimpin langsung giat peduli Lingkungan.

Kegiatan berupa bersih-bersih sampah tersebut, dilakukan oleh POLRI-TNI, dan komunitas Peduli Lingkungan, serta diikuti oleh seluruh Polsek jajaran diwilayahnya masing-masing pada Kamis dimulai pukul 08.00 WIB sampai dengan selesai.

Pelaksanaan gotong royong tersebut dihadiri oleh waka Polres Lahat kompol Roy Aprian Tambunan SP. SIK, Kabag Ops Polres Lahat kompol Aan Sumardi SE. MM, Kasat Binmas AKP Arman Nasution, Kasat Samspta AKP Apriyanto. SH, personel Polres Lahat dan melibatkan masyarakat setempat, TNI, ormas peduli lingkungan, LLAJ kabupaten Lahat dan unsur lainnya.

Kapolres Lahat AKBP S.Kunto Hartono SIK, MT, melalui Kasi Humas Polres Lahat IPTU Sugianto, disampaikan Kasubsi Penjas Humas Polres Lahat AIPTU Liespono SH mengatakan, dalam giat peduli Lingkungan ini, merupakan langkah luar biasa dan patut di Apresiasi Kolaborasi antara Polres Lahat dan TNI, Dinas Perhubungan (Dishub) dan Komunitas Pemuda untuk membersihkan sampah dijalan umum, menunjukkan kepedulian yang tinggi terhadap lingkungan dan komitmen untuk menjaga kebersihan.

Diakui Liespono, dengan melibatkan berbagai pihak dalam kegiatan tersebut memiliki dampak positif yang besar. Pertama, kolaborasi ini mencerminkan sinergi antara Lembaga Penegak Hukum, Pemerintah, dan masyarakat dalam menjaga kebersihan lingkungan.

“Ini adalah contoh bagus, bagaimana berbagai entitas dapat bekerja bersama untuk mencapai tujuan yang sama,” ujar Liespono.

Selain itu, menurutnya, kegiatan ini juga memberikan contoh yang baik kepada masyarakat tentang pentingnya menjaga kebersihan lingkungan.

“Dengan melibatkan komunitas pemuda, mereka bisa menjadi agen perubahan dan memperkuat kesadaran lingkungan di kalangan generasi muda,” ulasnya.

Dikatakan Liespono, membersihkan sampah di jalan umum juga memiliki efek langsung dalam memperbaiki kondisi kebersihan dan estetika lingkungan sekitar. Ini dapat mencegah timbulnya penyakit, mengurangi pencemaran lingkungan, dan menciptakan ruang yang lebih nyaman dan indah untuk semua orang.

“Semoga kolaborasi ini menjadi contoh yang menginspirasi bagi komunitas lainnya untuk terlibat dalam upaya menjaga kebersihan dan kelestarian lingkungan,” pungkas Liespono. (Din)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 12-May-2024, 17:07

Drs.H.Chozali Hanan Doakan YM Jadi Bupati Lahat 2024 – 2029 

OKU - 11-May-2024, 22:56

HMI Cabang Baturaja Galang Dana Bersama Aliansi Mahasiswa Unbara, Bentuk Kepedulian Pada Korban Terdampak Banjir di OKU.

LAHAT - 11-May-2024, 22:53

Diduga Arus Pendek Listrik, Hanguskan Pondok Anto Pagar Agung

PALEMBANG - 11-May-2024, 21:09

Ratusan Klub Motor ‘Terpanggil’ Ikut Patroli Bersama Kapolda Sumsel Jaga Kamtibmas di Kota Palembang 

LAHAT - 11-May-2024, 20:39

Empat Pelaku Curanmor Berikut BB Berhasil Disikat Polsek Merapi Barat 

LAHAT - 11-May-2024, 19:52

Linangan Air Mata Iringi YM Saat Mejenguk Warga Sakit Struk 

BANYU ASIN 11-May-2024, 18:39

KAFILAH BANYUASIN RAIH PRESTASI 

PALEMBANG - 11-May-2024, 14:36

NFY Fanny Akan Dilantik Mawardi Yahya, Fanny Komandoi 17 Kabupaten Kota dan 241 Kecamatan Serta Ribuan Desa Di Sumsel

OKU - 11-May-2024, 08:48

KAI Divre IV Tanjungkarang Berikan Bantuan Melalui Pemkab OKU Untuk Warga Terdampak Banjir.

LAHAT - 10-May-2024, 23:23

Polres Lahat, Polda Sumsel Terus Buruh Pelaku Pembunuh Junaidi

LAHAT - 10-May-2024, 19:45

OPD Lahat Bergotong Royong Persiapan Launching Plazat Lematang Pusat Kuliner Lahat 

LAHAT - 10-May-2024, 19:42

YM Sosok Pemimpin Inspiratif dan Peduli Rakyat Kecil 

LAHAT - 10-May-2024, 18:52

” BERLIAN” Ambil Formulir di DPD Golkar Lahat 

MUBA - 10-May-2024, 18:48

Rogoh Kocek Pribadi, Apriyadi Beri Uang Saku 300 Riyal ke Tiap JCH Asal Muba 

MUBA - 10-May-2024, 18:47

Lepas 270 JCH Muba , Pj Bupati Sandi Fahlepi Minta Jemaah Jaga Kesehatan 

OKU - 10-May-2024, 16:47

PLTU MT Sumbagsel – 1 Gelar Pengajian dan Do’a Bersama Sekaligus Berikan Bantuan Kepada Ponpes Modern Adzikro

MUBA - 10-May-2024, 11:41

Karena Cemburu, Sekarang Wanita di Muba Tega Siram Air Keras dan Air Cabai Ke Wajah Suaminya 

OKU - 10-May-2024, 07:35

Sebanyak 500 Paket Sembako Dari Bank Sumsel Babel Cabang Baturaja Untuk Warga OKU Terdampak Banjir

OKU - 10-May-2024, 00:02

Bantuan Dari Dana CSR 2023 PT. BPR Baturaja Untuk Korban Banjir Di Kabupaten OKU

MUBA - 9-May-2024, 23:59

Kafilah Muba Sabet Juara Umum Lomba MTQ 2024 

MUBA - 9-May-2024, 23:58

Resmi Berakhir, Ini Daftar Para Pemenang MTQ Tingkat Provinsi Sumsel di Muba 

OKU - 9-May-2024, 22:36

PT. Sumbagselenergi Sakti Pewali, PLTU Keban Agung Serahkan Bantuan Melalui Pemkab OKU Untuk Masyarakat Terdampak Banjir.

PALEMBANG - 9-May-2024, 22:13

Kapolda Didampingi Wakapolda Sumsel Pimpin Rapat

LAHAT - 9-May-2024, 21:10

Sukses Bantu Turunkan Stunting Babinsa Koramil 405-12/Lahat Raih Penghargaan Tingkat Provinsi 

LAHAT - 9-May-2024, 21:09

Kunjungan Yulius Maulana ke Sukarami Kikim Barat Membludak 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE