ISI

Maju Nyaleg, Ketua AWDI Muara Enim Rudiansyah Inginkan Perubahan


12-October-2022, 19:33


MUARAENIM – Lama menggeluti dunia pemberitaan dan jurnalistik membuat Ketua Asosiasi Wartawan Demokrasi (AWDI) Muara Enim, Rudiansyah mengenal betul soal birokrasi, dan legislasi. Hal inilah mendasari Wartawan dari salah satu media online itu memutuskan ingin maju menjadi Calon Legislatif (Caleg) tahun 2024 untuk DPRD Kabupaten Muara Enim Daerah Pemilihan (Dapil) IV ( Kecamatan Lawang Kidul, Tanjung Agung, Panang Enim, dan Semendo Raya).

Bagi Rudi, sapaan akrabnya, selama ini melihat persoalan yang terjadi di tengah masyarakat Muara Enim telah menumbuhkan keinginan membantu yang sangat kuat. Banyak masyarakat masih awam dalam hal mengurus kepentingan dan hak berwarganegara mereka sehingga sering kepentingaan mereka terabaikan.

“Jika saya duduk di DPRD, saya ingin menbantu lebih nyata sanak saudara, kerabat, teman-teman, khususnya masyarakat Dapil IV. Karena dengan menjadi wakil mereka saya akan lebih banyak kesempatan dan kekuatan untuk itu,” papar Rudi pada saat mengambil formulir Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) di Sekretariat DPC Partai Demokrat Kabupaten Muara Enim, Pada Rabu (12/10/2022).

Bagi pria ini, perjuangan untuk kepentingan orang banyak menjadi obsesinya. Sejalan dengan profesi yang dipilihnya jadi jurnalis.

“Menjadi Jurnalis, dan anggota dewan kurang lebih fungsinya sama, kontrol sosial, serta memperjuangkan kepentingan orang banyak. Bedanya tentu di pos pengambilan keputusan dan power saja. Tapi keduanya relatif sama, Berkerja dan berjuang untuk orang banyak,” imbuh dia.

Rudi memilih Partai Demokrat sebagai perahunya menuju kursi dewan juga sebuah pilihan. Dibesarkan dan kemudian mengabdikan diri untuk daerah kelahirannya adalah pilihan yang paling diyakinini saat ini.

“Masyarakat Dapil IV perlu orang dan wakil yang mengerti mereka. Dan Insya Allah saya akan mewujudkannya,” pungkas dia.

(Ali/RD).

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

OKU - 22-May-2024, 12:14

KPU Perkenalkan Mascot dan Jingle Terbaru Pada Launching Pilkada Serentak.

MUBA - 22-May-2024, 12:00

Ajak Warga Sehat, Pj Bupati H Sandi Fahlepi Minta Dukungan dan Peran Serta Seluruh Elemen 

LAHAT - 22-May-2024, 11:59

Polsek Pulau Pinang dan Satresnarkoba Patroli dan Giat KRYD Berhasil Ungkap Kasus Narkoba 

PALEMBANG - 22-May-2024, 11:34

Pj Bupati Sandi Fahlepi Komitmen Lanjutkan Pembangunan Markas Kompi Brimob di Muba 

LAHAT - 21-May-2024, 19:22

Deputi K MAKI Nilai Pergeseran Dana BTT BPBD Lahat Berpotensi Rugikan Negara Rp. 3,8 Milyar 

LAHAT - 21-May-2024, 19:13

Hj Lidyawati Hadiri Pengajian Akbar di Kikim Barat 

LAHAT - 21-May-2024, 19:07

Polres Lahat, Polda Sumsel Terima Audensi Masyarakat Peduli Demokrasi (MPD) Lahat 

MUBA - 21-May-2024, 17:28

Pj Bupati H Sandi Fahlepi Harap Partisipasi Aktif Keluarga Minang Bangun Muba 

MUBA - 21-May-2024, 17:27

Pj Bupati Sandi Fahlepi bersama Baznas Lakukan kebaikan untuk warga Muba. 

OKU - 21-May-2024, 17:26

Bakti Kesehatan Donor Darah Sambut HUT Bhayangkara Ke78 Di Polres OKU

LAHAT - 21-May-2024, 16:03

YM Minta Restu Sekaligus Ziarah ke Dusun Laman

BANYU ASIN 21-May-2024, 15:24

KENDALIKAN INFLANSI PEMKAB BANYUASIN GENCAR GERAKAN TANAM CABAI 

MUBA - 21-May-2024, 15:21

Bincang Hangat dengan PWI, Pj Bupati Muba Harap Sinergi Terus Terjalin Baik 

LAHAT - 20-May-2024, 23:44

Satlantas Polres Lahat Sosialisasi dan Penindakan Bersama UPPKB Merapi 

LAHAT - 20-May-2024, 21:59

Kapolres Lahat Hadiri Rapat Paripurna Istimewa 

PALEMBANG - 20-May-2024, 21:36

Kapolda Sumsel Pimpin Upacara Harkitnas ke-116 Tahun 2024 

LAHAT - 20-May-2024, 21:11

YM: Selamat Hari Kebangkitan Nasional Ke-116 Tahun 2024 

LAHAT - 20-May-2024, 20:04

HUT 155 Tahun 2024, Eksekutif – Legislatif Kompak Membangun Lahat Berfaedah Bermartabat 

MUBA - 20-May-2024, 17:54

Eksekutif dan Legislatif Perjuangkan PPPK 2023 Bakal Dilantik Bulan Mei 

BANYU ASIN 20-May-2024, 17:02

PEMKAB BANYUASIN GELAR UPACARA HARDIKNAS 

BANYU ASIN 20-May-2024, 16:55

HANI SYOPIAR RUSTAM BUKA HARI PUNCAK HARDIKNAS 

JAKARTA - 20-May-2024, 15:28

Puncak Pekan Imunisasi Dunia, Tim Dinkes Muba Boyong Tiga Penghargaan Tingkat Nasional 

PALEMBANG - 20-May-2024, 15:27

PJ Bupati Sandi Fahlepi Ikuti langsung Rakor Pengendalian Inflasi 2024

PALEMBANG - 19-May-2024, 23:00

Wakili Pj Bupati, Kadin Kominfo Muba Hadiri Malam Tasyakuran Hari Jadi Provinsi Sumsel ke-78

OKU - 19-May-2024, 22:47

Bandar Dan Kurir Narkoba Diamankan Satresnarkoba Polres OKU

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE