ISI

Mobil L300 Dihantam Kereta Api, 2 Meninggal 1 Kritis


2-October-2022, 21:45


LAHAT SRIWIJAYA ONLINE—–Sungguh malang apa yang dirasakan oleh Pengendara mobil L300 dengan Nomor Polisi (Nopol) BG 8321 EJ, saat melintas di Perlintasan Kereta Api di Desa Kota Raya kecamatan Lahat, Kabupaten Lahat ini, setiba di TKP mobilnya ditabrak Kereta Api dari arah Merapi menuju Lahat.

Peristiwa tabrakan itu terjadi pada Minggu (02/10/2022), sekira pukul 14.00 WIB, dan mengakibatkan sisopir bernama Andi (35) warga desa Kota Raya kecamatan Lahat, harus dilarikan ke RSUD Lahat dan dalam keadaan kritis. Sedangkan, Fariah (32) ibu rumah tanggal meninggal dunia, begitu juga Anaknya yang masih Balita berumur 2 bulan meninggal dunia (MD).

Akibat hantaman Kereta Api (KA) penumpang Nomor S9CK Selero dengan lokomotif CC2041110 yang melaju dari arah Palembang menuju Kota Lahat ini, bukan hanya membuat mobil L300 terbelah menjadi tiga bagian.

Kapolres Lahat AKBP Eko Sumaryanto SIK, MSi melalui Kasi Humas IPTU Sugianto SH, disampaikan Kasubsi Penmas Humas Polres Lahat AIPTU Liespono, SH mengatakan, kejadian bermula dari sopir mobil yang dikendarai Andi (35) warga Kota Raya, Kecamatan Lahat melaju dari arah permukiman warga hendak ke jalan raya melintas Rel kereta api yang tidak terjaga alias tanpa plang.

“Nah, saat korban melintasi Rel dengan membawa penumpang istri dan anaknya, secara tiba tiba bersamaan datang Kereta Api (KA) penumpang Nomor S9CK Serelo dengan lokomotif CC2041110 yang melaju dari arah Palembang menuju Kota Lahat menghantam mobilnya,” ujar Liespono, pada Minggu (02/10/2022).

Dikarenakan jarak sudah terlalu dekat, sambung Liespono, naas bagian belakang mobil L300 tertabrak dan sempat terseret dan mengalami kerusakan yang cukup parah, hingga, terbelah tiga.

“Dari kejadian itu, dua penumpang tewas usai peristiwa, jenazahnya sudah lebih dulu dievakuasi oleh petugas. Sementara sopir masih dalam keadaan kritis karena mengalami luka luka. Dilokasi kejadian sudah dilakukan Olah TKP oleh Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Lahat,” pungkas Liespono. (Din)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

OKU - 23-May-2024, 10:03

Kabupaten OKU Berduka, Banjir Kembali Melanda.

PALEMBANG - 22-May-2024, 21:49

Kapolda Sumsel Buka Rakernis Sinergitas Mitra Kamtibmas 

BANYU ASIN 22-May-2024, 20:30

Pj Bupati Muba Terima Audiensi SKK Migas Perwakilan Sumbagsel 

LAHAT - 22-May-2024, 16:18

Lagi. Satlantas Polres Lahat Sosialisasi dan Penindakan Bersama UPPKB Merapi Terhadap ODOL 

MUBA - 22-May-2024, 14:30

Muba Masifkan Cover BPJS Ketenagakerjaan untuk Warga 

BANYU ASIN 22-May-2024, 12:57

PJ BUPATI BANYUASIN MELANTIK 906 TENAGA KESEHATAN 

OKU - 22-May-2024, 12:14

KPU Perkenalkan Mascot dan Jingle Terbaru Pada Launching Pilkada Serentak.

MUBA - 22-May-2024, 12:00

Ajak Warga Sehat, Pj Bupati H Sandi Fahlepi Minta Dukungan dan Peran Serta Seluruh Elemen 

LAHAT - 22-May-2024, 11:59

Polsek Pulau Pinang dan Satresnarkoba Patroli dan Giat KRYD Berhasil Ungkap Kasus Narkoba 

PALEMBANG - 22-May-2024, 11:34

Pj Bupati Sandi Fahlepi Komitmen Lanjutkan Pembangunan Markas Kompi Brimob di Muba 

LAHAT - 21-May-2024, 19:22

Deputi K MAKI Nilai Pergeseran Dana BTT BPBD Lahat Berpotensi Rugikan Negara Rp. 3,8 Milyar 

LAHAT - 21-May-2024, 19:13

Hj Lidyawati Hadiri Pengajian Akbar di Kikim Barat 

LAHAT - 21-May-2024, 19:07

Polres Lahat, Polda Sumsel Terima Audensi Masyarakat Peduli Demokrasi (MPD) Lahat 

MUBA - 21-May-2024, 17:28

Pj Bupati H Sandi Fahlepi Harap Partisipasi Aktif Keluarga Minang Bangun Muba 

MUBA - 21-May-2024, 17:27

Pj Bupati Sandi Fahlepi bersama Baznas Lakukan kebaikan untuk warga Muba. 

OKU - 21-May-2024, 17:26

Bakti Kesehatan Donor Darah Sambut HUT Bhayangkara Ke78 Di Polres OKU

LAHAT - 21-May-2024, 16:03

YM Minta Restu Sekaligus Ziarah ke Dusun Laman

BANYU ASIN 21-May-2024, 15:24

KENDALIKAN INFLANSI PEMKAB BANYUASIN GENCAR GERAKAN TANAM CABAI 

MUBA - 21-May-2024, 15:21

Bincang Hangat dengan PWI, Pj Bupati Muba Harap Sinergi Terus Terjalin Baik 

LAHAT - 20-May-2024, 23:44

Satlantas Polres Lahat Sosialisasi dan Penindakan Bersama UPPKB Merapi 

LAHAT - 20-May-2024, 21:59

Kapolres Lahat Hadiri Rapat Paripurna Istimewa 

PALEMBANG - 20-May-2024, 21:36

Kapolda Sumsel Pimpin Upacara Harkitnas ke-116 Tahun 2024 

LAHAT - 20-May-2024, 21:11

YM: Selamat Hari Kebangkitan Nasional Ke-116 Tahun 2024 

LAHAT - 20-May-2024, 20:04

HUT 155 Tahun 2024, Eksekutif – Legislatif Kompak Membangun Lahat Berfaedah Bermartabat 

MUBA - 20-May-2024, 17:54

Eksekutif dan Legislatif Perjuangkan PPPK 2023 Bakal Dilantik Bulan Mei 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE