ISI

Persetruan Komca Lahat VS Sekjen DPP AKLI Temui Titik Terang


8-August-2022, 23:43


LAHAT SRIWIJAYA ONLINE—–Dugaan persetruan antara Komisariat Cabang (Komca) AKLI cabang Kabupaten Lahat VS Sekjen DPP AKLI Pusat, telah temui titik terang.

Setelah sebelumnya, Ketua Dewan Pengurus Cabang (DPC) Asosiasi Kontraktor Listrik dan Mekanikal Indonesia (AKLI) Lahat Area, menuding proses Musda XIII DPD AKLI Provinsi Sumsel yang dilaksanakan di The Alts Hotel Palembang pada Selasa (5/7/2022) lalu, cacat hukum tersebut, ternyata sesuai dengan proses dan mekanisme aturan AD/ART AKLI.

MGS Syarifuddin selaku Ketua DPC AKLI Lahat Area menjelaskan ada beberapa kecurangan yang terlihat dalam proses Musda yang ada. Contohnya, pernyataan Ketua Pelaksana Ir.M Saleh Al Amin MT dalam laporannya menyebutkan Musda XIII digelar diikuti perwakilan dari seluruh Kabupaten/Kota se-Sumsel yang dilaksanakan (19/7/2022) lalu.

“Saya selaku Ketua AKLI Lahat Area sudah menjabat dua tahun dan memiliki SK yang masih aktif. Namun, tidak pernah diundang secara resmi, sehingga secara keorganisasian mencederai hak selaku anggota dalam aturan AD/ART,” tuturnya.

Agar persoalan ditubuh AKLI tidak berlarut larut, dan berkepanjangan, Sekjen DPP AKLI Pusat Ir.H.Machmud Asinar bersama pengurus H.KM Saleh, Erma Herawati BE, Spd, MM, dan Eryanti Aprilia BSC AKLI dari DPD AKLI SUMSEL berkunjung dan bersilaturrahmi ke Komisariat Cabang (Komca) AKLI Lahat, pada Senin (8/8/2022).

Dalam pertemuan di Resto Cafe yang berlokasi di Jl Tiara itu, akhirnya, antara Ketua Dewan Pengurus Cabang (DPC) AKLI Lahat KGS Syarifuddin bertemu dengan Sekjen DPP AKLI dan Pengurus DPD AKLI SUMSEL, sepakat tidak saling menjatuhkan Organisasi, serta semata mata hendak membesarkan AKLI. Walaupun, sebelumnya sempat terjadi sedikit ketegangan.

“Yang jelas, saya tetap mendukung langkah langkah kedepan untuk AKLI terutama di Lahat Area. Disini saya tidak pernah mau menjatuhkan Organisasi, saya akan terus berusaha semaksimal mungkin membesarkan AKLI,” ucap KGS Syarifuddin.

Sementara, Sekjen DPP AKLI Pusat Ir.H.Machmud Asinar menyampaikan, kalau dalam pemberitaan tersebut selalu dirinya disebut sebut dan kalau berdasarkan AD/ART AKLI dalam proses musyawarah daerah (Musda) XIII yang dilaksanakan beberapa waktu lalu, sesuai dengan prosedur dan aturan AKLI.

“Dalam pelaksanaannya, kami tidak pernah menciderai Musda XIII AKLI tersebut, dan kami laksanakan sesuai dengan proses serta aturan didalam AD/ART AKLI,” ucapnya dengan nada lembut.

Untuk diketahui, sambung Sekjen DPP AKLI Pusat, kalau dalam AD/ART AKLI formatur dgn suara terbanyak mempunyai hak untuk menjadi ketua DPD AKLI. Tidak bisa dipungkiri, diakui Ir.H.Machmud Asinar kurang maksimal berjalannya AKLI di Provinsi Sumsel dikarenakan masa Pandemi atau Covid 19, kala itu.

“Alhamdulillah, sekarang sudah berjalan lagi dan masa Pandemi atau Covid 19 telah berakhir. Dan, disini juga kami mendukung atas pemberitaan yang ada. Karena, merupakan masukan bagi kami pengurus, untuk itu kedepan kami mengajak anggota AKLI dapat belajar bersama sama, terutama tentang AD/ART AKLI,” pungkas Sekjen DPP AKLI Pusat, seraya menjelaskan, untuk diketahui SK Komca AKLI Lahat telah berakhir pada 8 Januari 2022. (Din)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUBA - 3-May-2024, 23:59

Membaur Bareng Warga Saat Pembukaan MTQ XXX, Sekda Apriyadi dan Istri Tuai Pujian 

MUBA - 3-May-2024, 23:50

Spektakuler, Pembukaan MTQ Provinsi Sumsel Ke-30 di Muba Sukses dan Meriah

PALEMBANG - 3-May-2024, 23:11

Pemkab Lahat Pertahankan Opini WTP 10 Kali Berturut-Turut

LAHAT - 3-May-2024, 22:07

HUT Lahat 155 Tahun, Pemkab Lahat Akan Resmikan Sentra Kuliner

MUBA - 3-May-2024, 21:10

Turut memeriahkan Pembukaan MTQ ke 30, Tri Suaka dan Nabila Sapa para Fans nya di Muba 

PALEMBANG - 3-May-2024, 21:09

Pemkab Muba Kirim 7 Peserta Untuk Mengikuti Pelatihan Kepemimpinan Administrator 

LAHAT - 3-May-2024, 21:08

Yulius Maulana Sempatkan Diri Safari Jumat ke Masjid Darussalam Bandar Agung 

BANYU ASIN 3-May-2024, 19:52

JADIKAN POHON GAHARU SEBAGAI KOMODITI UNGGULAN BARU DI BANYUASIN 

PALEMBANG - 3-May-2024, 15:00

Pj. Bupati Banyuasin Buka Rapat Pleno Penetapan Perolehan Kursi Calon Terpilih Anggota DPRD Kabupaten Banyuasin. 

PALEMBANG - 2-May-2024, 23:59

Atensi Sengketa Lahan, Kapolda Sumsel Tegaskan Tidak Boleh Lagi Terjadi Konflik 

MUBA - 2-May-2024, 22:47

Pj Bupati Muba Gelar Ramah Tamah dan Silaturahmi dengan Peserta MTQ XXX Tingkat Provinsi Sumsel

LAHAT - 2-May-2024, 20:52

Pidsus Polres Lahat Kandangi Puluhan Mobil Tronton Angkutan Batubara 

PALEMBANG - 2-May-2024, 20:51

Peresmian Kantor Bersama Samsat Palembang IV , Kapolda Sumsel Irjen A Rachmad Wibowo Berharap Peningkatan Pelayanan Mayarakat 

PALEMBANG - 2-May-2024, 19:32

Kapolda Sumsel Sampaikan Harapannya Saat Peresmian Kantor Bersama Samsat Palembang IV.

LAHAT - 2-May-2024, 17:30

Mantapkan Langkah Ikut Pilkada 2024, YM Ambil Formulir Pendaftaran Nasdem Sebagai Cabup Lahat 

BANYU ASIN 2-May-2024, 16:51

PJ BUPATI BANYUASIN RAPAT PENYUSUNAN RENCANA AKSI PELAPORA MCP KPK 

MUBA - 2-May-2024, 15:08

Pemkab Muba Sambut Studi Banding Pemkab Tambrauw Papua Barat Daya 

MUBA - 2-May-2024, 13:39

Pemkab Muba Dukung Penuh Wilayah Timur Jadi Daerah Otonomi Baru 

MUBA - 2-May-2024, 13:38

Dukung MTQ ke-30 Tingkat Provinsi Sumsel, Dinkomifo Muba Siapkan Fasilitas Internet di Tiap Venue 

LAHAT - 2-May-2024, 13:37

YM : Selamat Hari Hari Pendidikan dan Hari Buruh Internasional 

BANYU ASIN 2-May-2024, 12:10

PEDAGANG PENGUNJUNG KELUHKAN SAMPAH MENUMPUK DIPASAR PANGKALAN BALAI 

LAHAT - 1-May-2024, 23:55

TERSANGKA NARKOBA TEWAS, KAPOLRES LAHAT OLAH TKP

LAHAT - 1-May-2024, 22:58

Ngadu ke Posko Jl Rusak, YM Cabup Lahat Langsung Kucurkan Bantuan Perbaikan

LAHAT - 1-May-2024, 22:57

Tomas Dari Desa Hingga Kecamatan Rame-Rame Dukung YM

MUBA - 1-May-2024, 20:27

Ratusan Kafilah MTQ XXX Sudah Tiba di Muba 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE