ISI
LAKUKAN TINDAKAN CABUL PRIA DI PAGARALAM DIRINGKUS POLISI
10-April-2022, 16:44
PAGARALAM, SO – Jajaran Satreskrim Polres Pagaralam kembali mengungkap kasus tindak pidana cabul, dengan tersangka Eriyanto (36) warga Simpang Padang Karet Kelurahan Besemah Serasan Kecamatan Pagaralam Selatan Kota Pagaralam, Minggu (10/4).
Penangkapan tersangka berdasarkan Laporan Polisi oleh ayah korban Mardiansyah, dengan LP/B – 46/IV/2022/SPKT/ POLRES PAGAR ALAM / POLDA SUMSEL, tanggal 09 April 2022.
Tersangka dilaporkan telah melakukan tindakan cabul terhadap anak dibawah umur isial DRP (14) yang masih bersatus pelajar Sekolah Menengah Pertama (SMP) ketika sedang melakukan sholat subuh di Masjid Al Amin Sidorejo RT 013 RW 005 Kelurahan Sidorejo Kecamatan Pagaralam Selatan Kota Pagaralam.
Kapolres Kota Pagaralam AKBP Arif Harsono melalui Kasat Reskrim AKP Najamudin SH mengungkan, kronologis kejadian diketahui terjadi pada hari Jumat tanggal 08 April 2022 sekira pukul 05 : 05 wib di Masjid Al Amin Sidorejo RT 013 RW 005 Kelurahan Sidorejo Kecamatan Pagaralam Selatan Kota Pagaralam
Hal tersebut diketahui berdasarkan cerita saksi Ismail, menurut dia, Dede Sulaiman bercerita kepada saksi dirinya (Ismail) pada hari Jumat tanggal 08 April 2022 sekira pukul 21 : 00 wib di Masjid Al Amin, anak dari saksi Dede Sulaiman FN juga menceritakan kepada dirinya bahwa temannya telah dipeluk orang tidak dikenal pada saat sedang sujud shalat subuh.
Mendengar cerita saudara Dede Sulaiman tersebut, kemudian saksi Dede Sulaiman dan saksi Ismail mengecek rekaman CCTV. Kemudian pada saat melihat rekaman CCTV, Tampak rekaman seorang laki – laki yang hendak masuk ke dalam masjid sambil membuka resleting. Kemudian laki – laki tersebut masuk ke dalam masjid dan menghampiri korban DRP (14) Binti Mardiansyah yang sedang sujud.
Kemudian memegang pinggang dengan kedua tangannya sambil menempelkan kemaluannya dan menekankannya di pantat korban yang sedang sujud. Kemudian laki – laki tersebut langsung keluar dari masjid.
Kemudian saksi berembuk dan menyarankan agar pelaku tersebut ditangkap agar tidak meresahkan jamaah masjid dan jangan diberitahukan dulu kepada jamaah lain agar jamaah tidak panik dan gegabah.
“Pada hari Sabtu tanggal 09 April 2022 sekira pukul 05 : 15 wib saat Saksi Ismail ini sedang shalat (sujud), tiba-tiba mendengar saksi Dede Sulaiman berteriak dengan berkata “ nah, dapat kau “. Kemudian saksi Ismail membatalkan shalat dan langsung menuju ke sumber suara dan langsung menangkap seorang laki – laki dan diamankan. Kemudian saksi menanyai identitas laki – laki tersebut. Kemudian datanglah Bhabinkamtibmas Kelurahan Sidorejo BRIPKA Jasmansyah untuk mengamankan laki – laki tersebut dari amukan massa,” ungkapnya.
Sementara kronologis penangkapan Dikatakan Kasat, Berdasarkan hasil Laporan Bhabinkamtibmas Kelurahan Sidorejo BRIPKA Jasmansyah diketahui bahwa jamaah Masjid Al Amin mengamankan seorang laki – laki yang diduga telah melakukan perbuatan cabul.
Mendapat laporan tersebut, pada hari Sabtu tanggal 09 April 2022 sekira pukul 06 : 30 wib langsung dilakukan penjemputan terhadap terduga pelaku untuk diamankan dan dilakukan penangkapan terhadap saudara Eriyanto Alias Een Bin Sagimin.
Penjemputan serta penangkapan tersebut dipimpin langsung oleh Kasat Reskrim Polres Pagaralam AKP Najamudin SH beserta anggota unit PPA Polres Pagaralam.
“Pelaku beserta barang bukti 1 (satu) Setel mukena berwarna ungu yang terdapat gambar dibawa ke Polres Pagaralam untuk pemeriksaan lebih lanjut,” tukasnya.
BERITA TERKINI
-
BANYU ASIN 22-November-2024, 21:34
KPU BANYUASIN SOSIALISASIKAN TOLAK POLITIK UANG
BANYUASIN ,SO – Jelang pemilihan kepala daerah gubernur dan wakil gubernur berserta pemilihan
-
MUBA - 22-November-2024, 18:11
Peringati HUT RSUD Sekayu ke-87 dan HKN ke-60 Gelar Senam Bersama dan Berbagi Doorprize
MUBA, SO – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sekayu Kabupaten Musi Banyuasin kini telah memasuki
-
PALEMBANG - 22-November-2024, 12:38
Program Electric Vehicle Support PLN UID S2JB Raih Penghargaan Dari Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Selatan
Wujud Kemitraan Strategis Dunia Industri dan Dunia Pendidikan di Provinsi Sumsel Palembang – P
INVESTIGASI
-
Investigasi 14-September-2015, 22:52
KAJARI LAHAT : PENETAPAN TERSANGKA SIMPEG 2010 “TIDAK ADA TEBANG PILIH”
BANDAR JAYA = Issue yang menyatakan bahwa Kejaksaan Negeri Lahat tebang pilih dalam kasus Sistem Inf
BERITA SEBELUMNYA
MUARA ENIM - 16-November-2024, 19:22
Babinsa Seleman Hadiri Bimtek Untuk Anggota KPPS Kecamatan Tanjung Agung
LAHAT - 16-November-2024, 15:52
Pj Bupati Lahat Hadiri Acara Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Cagub-Cawagub Serta Cabup dan Cawabup Lahat Digelar KPU
LAHAT - 16-November-2024, 14:30
Cabup Nomor Urut 1, Yulius Maulana ST Bantah Isu Akan Menutup Tambang Batubara
LAHAT - 16-November-2024, 14:29
Kapolres Lahat Himbau Kepada Seluruh Masyarakat Jelang Debat Publik ke-2 Dapat Patuhi Aturan
BANYU ASIN 15-November-2024, 23:42
KPU BANYUASIN GELAR SENAM SEHAT DAN SOSIALISASI MENSUKSESKAN PEMILIHAN
LAHAT - 15-November-2024, 20:03
Posko Relawan Perubahan BZ-WIN Gelar Nobar, Jepang VS Indonesia
LAHAT - 15-November-2024, 19:38
BREDAR ISU, ADA ‘TIM BUNUH CULIK’ PENYELENGGARA PILKADA LAHAT APABILA CURANG
MUBA - 15-November-2024, 17:41
Panen Raya Jagung di Kecamatan Lalan: Mewujudkan Swasembada Pangan Muba
EMPAT LAWANG - 15-November-2024, 13:06
Kabupaten Empat Lawang Terima Penghargaan dari Kementrian HAM RI
BANYU ASIN 15-November-2024, 13:04
POLISI GERBAK KAMPUNG NARKOBA DIDESA TAJA MULYA DAN TAJARAYA ll
PALEMBANG - 14-November-2024, 20:57
Pj Bupati Sandi Fahlepi Laporkan Progres Pembangunan Jembatan Lalan ke Pj Gubernur Sumsel
BANYU ASIN 14-November-2024, 19:44
TAK SEJALAN LAGI DENGAN SELFI PARTAI BERKARYA PUTUSKAN DUKUNGAN ASTA
EMPAT LAWANG - 14-November-2024, 16:51
Giat Home Visit JM-Kes Sasar Warga Desa Rantau Dodor Kecamatan Pobar
OKU - 13-November-2024, 22:41
Semen Baturaja Santuni 50 Anak Yatim Dalam Rangka Jelang HUT Ke-50
OKU TIMUR 13-November-2024, 19:03
HUT ke-25, DWP Kabupaten OKU Timur Gelar Lomba Paduan Suara Antar DWP OPD
LAHAT - 13-November-2024, 14:30
Aksi Protes FPL Berakhir Dengan Duduk Bersama Pj Bupati Lahat
OKU - 13-November-2024, 13:54
Ini Penyebab Padam Listrik Di Sosoh Buay Rayap dan Gunung Meraksa, PLN ULP Baturaja Lakukan Upaya Perbaikan
LAHAT - 13-November-2024, 06:13
KPU Sukses Gelar Debat Publik Perdana
MUBA - 12-November-2024, 23:59
Pj Bupati H Sandi Sampaikan Tanggapan Terhadap Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Muba
MUBA - 12-November-2024, 20:18
Fraksi-fraksi DPRD Muba Sampaikan Pendapat Terkait Raperda Inisiatif Pj Bupati Muba
JAKARTA - 12-November-2024, 18:59
Pembukaan COP29 Azerbaijan: PLN Galang Kolaborasi Global untuk Transisi Energi Menuju Swasembada Energi Berkelanjutan
PALEMBANG - 12-November-2024, 18:57
Dukung Pelayanan Kesehatan Masyarakat, PLN Percepat Penambahan Daya 555 kVA untuk Rumah Sakit Hermina Jakabaring
LAHAT - 11-November-2024, 20:29
PLN Siap Amankan Listrik Jelang Debat Pilkada di Kabupaten Lahat
LAHAT - 11-November-2024, 20:27
Pj Bupati Lahat Alfa, DPRD Lahat Tunda Paripurna Rapat Pembahasan APBD Lahat 2025
LAHAT - 11-November-2024, 19:46
Jelang Debat Publik, Kapolres Lahat Imbau Paslon dan Pendukungnya Jaga Etika
CATATAN SRIWIJAYA
-
Catatan Sriwijaya 3-April-2024, 15:49
Niat Jahat dan Unsur Dengan Sengaja Dalam Pertangungjawaban Pidana
Oleh Burmansyahtia Darma, S.H
Advokat Pada Kantor Hukum BSD Lawyer
-
Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50
DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM
Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
APA dan SIAPA
-
Catatan Sriwijaya 12-August-2023, 23:10
Boim Balon Legislatif Muara Enim Dapil 5, Siap Sejahterakan Rakyat Lewat Golkar
Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D
-
MUARA ENIM - 15-April-2019, 14:33
Sutradara Cantik Film “Anak Kopi” Produksi Java creation Pemkab Muara Enim
Muara Enim, Sriwijayaonline.com - Banyak Usaha dan Dobrakan yang terus dilakukan oleh Bupati Muara E