ISI

HNU Buka Musrenbang Tingkat Kabupaten, Inginkan Peningkatan di Semua Bidang


17-March-2022, 23:31


Muara Enim – Penjabat (Pj) Bupati Muara Enim H Nasrun Umar membuka langsung Musrenbang (Musyawarah Perencaaan Pembangunan) RKPD (Rencana Kerja Pembangunan Daerah) Kabupaten (Kab.) Muara Enim Tahun 2022 dalam rangka Penyusunan RKPD Kab. Muara Enim Tahun 2023 sebagai tindaklanjut dari Forum Perangkat Daerah Kab. Muara Enim Tahun 2022 di Gedung Kesenian Putri Dayang Rindu, Kota Muara Enim, Kamis (17/03/2022).

” Dalam arahannya, Pj Bupati mengatakan, pertumbuhan perekonomian Kab. Muara Enim tahun 2021 mulai menunjukan pertumbuhan positif yaitu sebesar 5,75 dimana angka ini berada diatas pertumbuhan ekonomi Provinsi dan Nasional yaitu 3,58% dan 3,69%. Untuk itu, kinerja yang telah kita capai hingga saat ini kiranya dapat bersama-sama kita pertahankan dan berusaha untuk lebih ditingkatkan di masa mendatang yang mana semuanya ini diawali dengan melakukan penyusunan perencanaan pembangunan yang aspiratif dan partisipatif, antara lain melalui forum Musrenbang seperti yang kita laksanakan pada hari ini yang merupakan tahapan hasil Musrenbang yang telah diselenggarakan secara berjenjang, dari tingkat desa/kelurahan sampai dengan tingkat kecamatan, serta Forum Perangkat Daerah yang baru saja kita laksanakan beberapa waktu lalu.

Lebih lanjut, Pj Bupati menerangkan, sesuai tema Pembangunan Tahun 2023 adalah ”Peningkatan Pertumbuhan Ekonomi dan Pemerataan Pembangunan untuk Muara Enim yang Sejahtera” dengan prioritas pembangunan yaitu :

  1. Peningkatan Ketahanan Ekonomi melalui Peningkatan Produktifitas Pertanian, UMKM, dan Industri Kreatif
  2. Percepatan Penurunan Angka Kemiskinan
  3. Peningkatan Kualitas Pelayanan dan Pemantapan Infrastruktur Dasar
  4. Peningkatan Tata Kelola Pemerintahan dan Pelayanan Publik, dan
  5. Peningkatan Kualitas Lingkungan Hidup dan Ketahanan Bencana.

Yang mana prioritas pembangunan tersebut akan menjadi pedoman bagi kita semua dalam merencanakan anggaran pendapatan dan belanja daerah guna melaksanakan program/kegiatan pada tahun 2023 yang akan datang.

Untuk itu, dalam kesempatan tersebut, selaku Kepala Daerah, dirinya menginstruksikan langsung seluruh Kepala Perangkat Daerah di lingkup Pemkab. Muara Enim dalam penyusunan Rancangan RKPD Kab. Muara Enim Tahun 2023 agar mempedomani peraturan perundang-undangan terbaru yang berlaku.

Kemudian, sesuai dengan RPJMN (Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional) Tahun 2020-2024, yang mencakup Pembangunan Sumber Daya Manusia, Pembangunan Infrastruktur, Penyederhanaan Regulasi, Penyederhanaan Birokrasi, dan Transformasi Ekonomi serta Arah Kebijakan Prioritas Rencana Kerja Pemerintah tahun 2023.

“Peningkatan Produktivitas untuk Transpormasi Ekonomi yang Inklusif dan Berkelanjutan. Dirinya mengharapkan Kab. Muara Enim dapat mensinkronkan kebijakan pusat dengan Prioritas Pembangunan yang telah disusun dengan tetap mempedomani kebijakan-kebijakan perencanaan sehingga penyusunan alokasi anggaran dalam program prioritas tahun 2023 dilakukan secara proporsional, berdasarkan Prioritas Pembangunan yang telah disepakati sesuai ketersediaan anggaran serta dapat mencapai target yang telah kita tetapkan.

Disela kegiatan, diadakan Penyerahan penghargaan perencanaan terbaik dengan kategori perangkat Dinas/Badan diberikan kepada Dinas Kependudukan dan Pencatatn Sipil sedangkan untuk kategori Kecamatan diberikan kepada Kecamatan Gelumbang.

Hadir dalam kesempatan tersebut diantaranya, Forkopimda Kab. Muara Enim, Staf Ahli Bupati, para Asisten, seluruh Kepala Perangkat Daerah, para Kepala Bagian Setda dan Camat se-Kab. Muara Enim termasuk seluruh pemangku kepentingan di Kab. Muara Enim dan hadir sebagai Narasumber yaitu Direktur Jenderal Bina Pembangunan Daerah Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia, Deputi Bidang Reformasi Birokrasi, Akuntabilitas Aparatur, dan Pengawasan Kemenpan RB (virtual) dan Kepala Perwakilan BPKP Provinsi Sumatera Selatan.

(Ali).

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 13-May-2024, 17:08

Yulius Maulana ST Ambil Formulir Pendaftaran Pencalonan Bupati ke-PPP 

MUBA - 13-May-2024, 11:40

Kolab Pemkab Muba – PLN Percepatan Pengalihan Jaringan Listrik MEP Ke PLN 

Opini 13-May-2024, 06:38

Menakar Kesalahan Sufi 

LAHAT - 12-May-2024, 21:42

Band Radja Siap Hibur Masyarakat Dipuncak HUT Lahat ke-155 Tahun 2024 

PALEMBANG - 12-May-2024, 19:34

Jakarta Popsivo Polwan Raih Juara Paruh Musim Usai Kandaskan Livin Mandiri 3 Set Langsung 

LAHAT - 12-May-2024, 19:09

Gelar Lomba Kicau Mania, PJ Bupati Kenalkan Potensi Lahat 

MUBA - 12-May-2024, 19:08

Warga Desa Nusa Serasan Antusias Bersihkan Tanam Tumbuh Dekat Jaringan PLN 

LAHAT - 12-May-2024, 17:07

Drs.H.Chozali Hanan Doakan YM Jadi Bupati Lahat 2024 – 2029 

OKU - 11-May-2024, 22:56

HMI Cabang Baturaja Galang Dana Bersama Aliansi Mahasiswa Unbara, Bentuk Kepedulian Pada Korban Terdampak Banjir di OKU.

LAHAT - 11-May-2024, 22:53

Diduga Arus Pendek Listrik, Hanguskan Pondok Anto Pagar Agung

PALEMBANG - 11-May-2024, 21:09

Ratusan Klub Motor ‘Terpanggil’ Ikut Patroli Bersama Kapolda Sumsel Jaga Kamtibmas di Kota Palembang 

LAHAT - 11-May-2024, 20:39

Empat Pelaku Curanmor Berikut BB Berhasil Disikat Polsek Merapi Barat 

LAHAT - 11-May-2024, 19:52

Linangan Air Mata Iringi YM Saat Mejenguk Warga Sakit Struk 

BANYU ASIN 11-May-2024, 18:39

KAFILAH BANYUASIN RAIH PRESTASI 

PALEMBANG - 11-May-2024, 14:36

NFY Fanny Akan Dilantik Mawardi Yahya, Fanny Komandoi 17 Kabupaten Kota dan 241 Kecamatan Serta Ribuan Desa Di Sumsel

OKU - 11-May-2024, 08:48

KAI Divre IV Tanjungkarang Berikan Bantuan Melalui Pemkab OKU Untuk Warga Terdampak Banjir.

LAHAT - 10-May-2024, 23:23

Polres Lahat, Polda Sumsel Terus Buruh Pelaku Pembunuh Junaidi

LAHAT - 10-May-2024, 19:45

OPD Lahat Bergotong Royong Persiapan Launching Plazat Lematang Pusat Kuliner Lahat 

LAHAT - 10-May-2024, 19:42

YM Sosok Pemimpin Inspiratif dan Peduli Rakyat Kecil 

LAHAT - 10-May-2024, 18:52

” BERLIAN” Ambil Formulir di DPD Golkar Lahat 

MUBA - 10-May-2024, 18:48

Rogoh Kocek Pribadi, Apriyadi Beri Uang Saku 300 Riyal ke Tiap JCH Asal Muba 

MUBA - 10-May-2024, 18:47

Lepas 270 JCH Muba , Pj Bupati Sandi Fahlepi Minta Jemaah Jaga Kesehatan 

OKU - 10-May-2024, 16:47

PLTU MT Sumbagsel – 1 Gelar Pengajian dan Do’a Bersama Sekaligus Berikan Bantuan Kepada Ponpes Modern Adzikro

MUBA - 10-May-2024, 11:41

Karena Cemburu, Sekarang Wanita di Muba Tega Siram Air Keras dan Air Cabai Ke Wajah Suaminya 

OKU - 10-May-2024, 07:35

Sebanyak 500 Paket Sembako Dari Bank Sumsel Babel Cabang Baturaja Untuk Warga OKU Terdampak Banjir

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE