ISI

BUMD Muba Buka Loker untuk Penyandang Disabilitas


22-November-2021, 20:35


MUBA, SO – Perhatian Pemkab Muba terhadap serapan tenaga kerja lokal terus dimaksimalkan. Kali ini, melalui Unit Layanan Disabilitas Disnakertrans Muba membuka lowongan kerja (loker) khusus penyandang disabilitas.

“Ada 4 kuota yang disediakan untuk posisi Tenaga Profesional di PT Muba Elektrik Power (MEP),” ungkap Kadisnakertrans Muba, Mursalin SE MSi.

Dikatakan, bahwasannya ULD Disnakertrans Muba sudah mempunyai dan merampungkan database penyandang disabilitas ketenagakerjaan di seluruh Kecamatan tahun 2021. “Sehingga memudahkan kita memaping pelaksanaan rekrutmen ini,” sebutnya.

Mursalin merinci, adapun tahapan Pelaksanaan Seleksi, yakni Pendaftaran dan penerimaan berkas lamaran mulai 22-30 Desember 2021.

“Penerimaan Berkas setiap hari Kerja Pukul 08 s/d 16.00 WIB Berkas disampaikan langung ke Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Musi Banyuasin,” ulasnya.

Lanjutnya, untuk Kualifikasi yakni Penduduk Musi Banyuasin yang dibuktikan dengan KTP dan KK Musi Banyuasin, Merupakan Penyandang Disabilitas, Pendidikan minimal SLTA Sederajat.

“Kemudian, Berusia 18 – 35 Tahun, Dapat bekerja dibawah tekanan, mampu bekerja didalam teamwork, motivasi kerja tinggi, serta jujur dan disiplin, Diutamakan bagi pelamar yang mempunyai sertifikat dan pengalaman kerja,” imbuhnya.

“Selain itu, Surat Lamaran ditujukan kepada Pimpinan PT. Muba Elektrik Power, Photocopy KTP dan Kartu Keluarga, Photocopy Ijazah Terakhir (Legalisir), Photocopy Sertifikat Keahlian (bila ada),” ujarnya.

Lalu, Photocopy Surat Keterangan Pengalaman Kerja (bila ada), Daftar riwayat hidup, Photocopy Kartu Pencari Kerja / AK 1 (Legalisir), dan Pas Photo berwarna terbaru ukuran 3×4 (3 Lembar).

Plt Bupati Beni Hernedi SIP mengatakan, alokasi serapan tenaga kerja lokal penyandang disabilitas ini bertujuan memfasilitasi penyandang disabilitas di Muba agar tetap bisa bekerja sesuai kemampuan masing-masing.

“Ini juga salah satu visi dan misi kita untuk mewujudkan Muba Maju Berjaya di tahun 2022,” tandasnya.(bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

BANYU ASIN 29-April-2024, 20:23

Waw.!!! Hampir 1.000 Warga Dari Berbagai Kecamatan Nyatakan Dukungan Untuk YM 

OKU - 29-April-2024, 19:49

Selain Sosialisasi Manfaat Makan Ikan, 120 Paket Makanan Olahan Ikan Dibagikan Saat Acara GEMARIKAN Kabupaten OKU

MUBA - 29-April-2024, 19:23

Pj Bupati Sandi Fahlepi Ajak Birokrat Muba Tingkatkan Kolaborasi, Jauhi Kompetisi 

BANYU ASIN 29-April-2024, 15:19

Hj DIANA KUSMIlA AMBIL FORMULIR DI DPC PARTAI PAN 

MUBA - 29-April-2024, 12:29

Rutin Keliling Desa di Muba, Banyak Libatkan Generasi Muda 

MUBA - 29-April-2024, 11:49

Sandi Fahlepi Ungkap Butuh Support dan Kerjasama yang Baik untuk Membangun Muba 

OKU - 29-April-2024, 11:43

Dalam Apel Gebyar Bakti Penyulang, Senior Manager Distribusi dan Manager PLN UP3 Lahat Menyampaikan Hal Penting Untuk Personil PLN ULP Baturaja, Begini Pesannya ..

BANYU ASIN 29-April-2024, 09:51

LIMA DESA KECAMATAN MUARA SUGIAN AKAN DI BANGUN

LAHAT - 28-April-2024, 21:26

YM Didampingi Tim Pemenangan dan Rombongan Hadiri Pernikahan Desi – Yoga 

PALEMBANG - 28-April-2024, 19:48

Dua Anggota Polri Harumkan Indonesia Lewat Timnas U-23 

BANYU ASIN 28-April-2024, 18:54

HANI SYOPIAR RUSTAM TINJAU KONDISI JALAN AIR SALEK 

MUBA - 28-April-2024, 16:54

Pj Bupati Sandi Fahlepi Blusukan Tinjau Infrastruktur Jalan 

MUBA - 28-April-2024, 16:52

Sekda Apriyadi Mahmud Hadiri Wisuda di Ponpes Assalam Al-Islamy 

BANYU ASIN 28-April-2024, 14:42

ACARA HUT BANYUASIN KE 22 DISAMBUT GEMBIRA 

BANYU ASIN 28-April-2024, 12:04

PJ BUPATI BANYUASIN TANDA TANGANI MoU DENGAN PT BANK PANIN DUBAI SYARIAH 

PALEMBANG - 27-April-2024, 20:16

Kapolda Tinjau Dua Lokasi Pembuatan Sumur Bor Bantuan POLRI 

BANYU ASIN 27-April-2024, 20:13

HJ DIANA BASIR SIAP MAJU CALON WAKIL BUPATI BANYUASIN 

MUBA - 27-April-2024, 18:20

Terpilih Aklamasi, Akhmad Toyibir dan Mohammad Reza Nahkodai IKAPTK Muba 2024-2029 

LAHAT - 27-April-2024, 18:15

Kalapas Pimpin Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-60 Kemenkumham RI 

JAKARTA - 27-April-2024, 18:13

Jadi Calon Bupati Lahat 2024-2029, YM Banjir Dukungan Masyarakat Lahat di Perantauan 

MUBA - 27-April-2024, 16:24

Sandi Fahlepi : Tanggap Darurat Perbaiki Jalan Agar Bisa Segera di Lintasi Oleh Masyarakat 

OKU - 27-April-2024, 16:14

PLN UP3 Lahat Gelar Apel Gebyar Bakti Penyulang di PLN ULP Baturaja.

BANYU ASIN 26-April-2024, 20:26

HJ DIANA. BASIR CALON WAKIL BUPATI BANYUASIN 

MUBA - 26-April-2024, 20:19

Pemkab Muba Siapkan Solusi Terbaik Pasca Peralihan MEP ke PLN 

OKU - 26-April-2024, 18:11

3 Tersangka Bandar Narkoba Di grebek Saat Berada Di Gubuk Desa Durian

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE