ISI

Ajak DPC PPP Terus Sinergi Kontribusi untuk Warga Muba


18-October-2021, 15:30


MUBA, SO – Plt Bupati Musi Banyuasin (Muba) Beni Hernedi diwakili Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesra Setda Muba, H Yudi Herzandi MH menghadiri acara Pembukaan Musyawarah Cabang ke IX Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Kabupaten Muba di Kantor DPC PPP Kabupaten Muba, Senin (18/10/2021).

Dalam sambutan Plt Bupati Muba disampaikan Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesra Setda Muba, semoga Muscab IX DPC PPP Kabupaten Muba berjalan lancar, tertib dan out put yang dihasilkan membawa manfaat khusunya bagi PPP, umumnya bagi pembangunan Kabupaten Muba.

“Saya atas nama Pemkab Muba menyambut baik dan ucapan terima kasih, serta penghargaan semua jajaran DPC PPP Kabupaten Muba dan panitia penyelenggara yang telah dapat melaksanakan Muscab PPP ini,”ucap Yudi.

Menurut Yudi, kegiatan Muscab yang diadakan suatu partai adalah sangat penting dan menentukan, karena paling tidak dalam Muscab akan dibahas atau mengevaluasi tugas selama periode lima tahun dan memilih pengurus baru untuk periode lima tahun selanjutnya.

“Melalui Muscab ini diharapkan akan menghasilkan rumusan-rumusan kerja untuk masa yang akan datang, yang nantinya dapat dijadikan program kerja DPC PPP Kabupaten Muba. Melalui forum ini pula hendaknya para peserta dapat mengkaji ulang dan mengevaluasi hasil kerja yang telah dilaksanakan,”paparnya.

Lanjut Yudi, “Kami berharap program kerja yang akan dimusyawarakan, dirumuskan dan ditetapkan melalui Muscab Kabupaten Muba ini, hendaknya berada dalam kerangka acuan sehingga dapat menciptakan iklim kondusif terhadap pembangunan Kabupaten Muba yang kita cintai ini, “ucapnya.

Plt Ketua DPC PPP Muba, Yudi Trikarya menyampaikan terima kasih atas kehadiran Pemkab Muba dalam pembukaan Muscab DPC PPP. Semoga Muscab ini menjadi awal kebangkitan PPP khususnya di Kabupateb Muba dan menjadi partai umat yang selalu di cintai masyarakat Muba.

“Kami mohon doa restu kiranya hari ini dapat mensukseskan program kerja lima tahun kedepan dengan semangat dan kekompakan, sehingga bisa jadi pemimpin yang mencitai dan dicintai masyarakat,”paparnya.(bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

BANYU ASIN 27-April-2024, 20:13

HJ DIANA BASIR SIAP MAJU CALON WAKIL BUPATI BANYUASIN 

MUBA - 27-April-2024, 18:20

Terpilih Aklamasi, Akhmad Toyibir dan Mohammad Reza Nahkodai IKAPTK Muba 2024-2029 

LAHAT - 27-April-2024, 18:15

Kalapas Pimpin Hari Bhakti Pemasyarakatan Ke-60 Kemenkumham RI 

JAKARTA - 27-April-2024, 18:13

Jadi Calon Bupati Lahat 2024-2029, YM Banjir Dukungan Masyarakat Lahat di Perantauan 

MUBA - 27-April-2024, 16:24

Sandi Fahlepi : Tanggap Darurat Perbaiki Jalan Agar Bisa Segera di Lintasi Oleh Masyarakat 

OKU - 27-April-2024, 16:14

PLN UP3 Lahat Gelar Apel Gebyar Bakti Penyulang di PLN ULP Baturaja.

BANYU ASIN 26-April-2024, 20:26

HJ DIANA. BASIR CALON WAKIL BUPATI BANYUASIN 

MUBA - 26-April-2024, 20:19

Pemkab Muba Siapkan Solusi Terbaik Pasca Peralihan MEP ke PLN 

OKU - 26-April-2024, 18:11

3 Tersangka Bandar Narkoba Di grebek Saat Berada Di Gubuk Desa Durian

PALEMBANG - 26-April-2024, 15:55

Perkembangan Kasus Debt Collector Ini Penjelasan Polda Sumsel 

LAHAT - 26-April-2024, 15:54

Mulai Tokoh Tokoh Kikim Area, IKKS dan IJKA Seruhkan Dukungan Untuk YM 

LAHAT - 26-April-2024, 14:48

Tenggelam Didesa Kuba, Ditemukan Dijembatan Desa Nanjungan Merapi Timur 

MUBA - 26-April-2024, 14:23

Pj Bupati Muba Sandi Fahlepi besok Sabtu Tinjau jalan rusak di Jirak jaya 

JAKARTA - 26-April-2024, 14:22

YUS MAULANA BERTEMU PENGURUS IKSS JAKARTA

PALEMBANG - 26-April-2024, 12:40

HOLDA Serius, sudah ambil Formulir calon Gubernur Sumsel di tiga Partai 

LAHAT - 26-April-2024, 12:17

Pemkab Muba Terima LHP Tahun Anggaran 2023 

PALEMBANG - 25-April-2024, 16:34

Kapolda Sumsel MoU Dengan Kementerian Pertanian Secara Daring 

LAHAT - 25-April-2024, 16:33

Lagi. YM Bantu Warga Yang Tertimpa Musibah 

MUBA - 25-April-2024, 13:29

Mau Jadi Petani Milenial ?, Pemkab Muba Siapkan 80 Kuota Kuliah Pertanian Gratis di Yogyakarta 

BANYU ASIN 25-April-2024, 13:18

PEMKAB BANYUASIN PERINGATI HARI OTONOMI DAERAH KE 28 

MUBA - 25-April-2024, 11:34

Kucurkan Rp18,3 Miliar, Dua Ruas Jalan di Jirak Jaya Bakal Diperbaiki 

JAWA TIMUR - 25-April-2024, 11:32

Hadiri Peringatan Hari Otonomi Daerah ke XXVII, Ini Kata Pj Bupati Muba H Sandi Fahlepi 

OKU - 25-April-2024, 11:02

Pemeriksaan Mendadak Oleh Sie Dokkes Kepada Anggota dan ASN Polres OKU

LAHAT - 24-April-2024, 21:16

Diduga Arus Pendek, Kelurahan Kota Baru Lahat Nyaris Jadi Lautan Api 

BANYU ASIN 24-April-2024, 21:00

PJ BUPATI BANYUASIN HADIRI DZIKIR TAUSIYAH 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE