ISI

Anggota DPRD Tanjung Jabung dan Dinkes OKU Timur Belajar Penerapan PPK BLUD ke Muba


1-October-2021, 14:13


MUBA, SO – Pelajari Penerapan Pola Pengelolaan Keuangan (PPK) Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Puskesmas di Kabupaten Musi Banyuasin (Muba), Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tanjung Jabung Provinsi Jambi dan Dinas Kesehatan OKU Timur melakukan kunjungan ke Kabupaten Muba.

Kedatangan Wakil Ketua DPRD Tanjung Jamur Timur Saidina Hamzah SE bersama rombongan langsung diterima oleh Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Muba dr Azmi Dariusmansyah MARS melalui Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan Jonadi SKM MKes dan jajaran lainnya beserta 28 Puskesmas yang turut hadir secara virtual di Ruang Rapat Kantor Dinkes Kabupaten Muba, Kamis (30/9/2021).

Wakil Ketua DPRD Tanjung Jamur Timur memuji konsep penerapan PPK-BLUD Puskesmas dan rumah sakit di Kabupaten Muba yang dinilai berhasil menerapkan sistem berbasis pengelolaan keuangan yang mandiri.

Lanjutnya, kunjungan kerja dilakukan dalam rangka belajar mengenai implementasi peningkatan layanan kesehatan dalam penerapan PPK BLUD Rumah Sakit dan Puskesmas di Dinas Kabupaten Muba.

“Kami mempunyai 17 puskesmas namun Pola Pengelolaan Keuangan di BLUD masing-masing puskesmas belum sama sekali menerapkan PPK BLUD sama sekali, oleh karena itu kami datang langsung kesini ingin kaji banding implementasi peningkatan layanan kesehatan BLUD Rumah Sakit Dan Puskesmas, “jelasnya.

Dalam Sambutannya Kabid Yankes Jonadi, SKM MKes menyambut baik kedatangan kunjungan dua rombongan sekaligus pada hari ini. Kunjungan ini merupakan suatu kehormatan bagi Pemkab Muba khususnya Dinas Kesehatan.

“Alhamdulillah Dinas Kesehatan Kabupaten Muba pada tahun ini telah melaksanakan 28 BLUD Puskesmas, ini semua tentunya berkat kerja keras dan dukungan dari berbagai pihak baik lintas program maupun lintas sektor,”paparnya.

Lanjut Jonadi, Serangkaian proses yang dijalani mulai dari perumusan dasar hukum dan regulasi tak lepas dari peran serta, Kementarian Dalam Negeri RI, BPKP Perwakilan Provinsi Sumatera Selatan, dan tentunya yang paling penting berharga dari Pemkab Musi Banyuasin.

“Alhamdulillah berkat kegigihan seluruh tim baik dari puskesmas maupun Dinas Kesehatan September 2021 BLUD 28 Puskesmas Dinas Kesehatan dapat dilaksanakan dan merupakan kado manis di Ulang Tahun Kabupaten Musi Banyuasin Yang Ke-65,”ucapannya.

Jonadi, juga mengatakan bahwa menjalin komunikasi baik lintas program maupun lintas sektoral sangat penting dalam mendukung pelaksanaan program tersebut.

Sementara itu Plt Kadinkes OKU Timur Kabid Yankesmas Agusty Cipta Antice SKM MKM menyampaikan, dirinya mendapat rekomendasi untuk belajar ke Kabupaten Muba terkait penerapan Puskesmas BLUD.

“Kami mendapat rekomendasi banyak dari berbagai pihak untuk melakukan study banding ke Kabupaten Muba dikarenakan Kabupaten Muba sebanyak 28 Puskesmas telah menerapkan PPK BLUD, maka dari itu hari ini kami ke Muba untuk melakukan kunjungan kerja sekaligus belajar Puskesmas BLUD,” ujarnya.(bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

PALEMBANG - 18-March-2025, 19:29

Bupati Musi Banyuasin Hadiri Rakor Forkopimda Se-Sumsel di Palembang 

LAHAT - 18-March-2025, 17:35

Unit Pidsus Polres Lahat Sidak Tera Pengecekan dan Monitoring di SPBU Lahat 

LAHAT - 18-March-2025, 15:27

Kapolsek Pseksu Bersama Kanit Binmas, Sabhara dan Intelkam Laksanakan Pemasangan Stiker

LAHAT - 18-March-2025, 15:26

Polres Lahat La Pra Ops Ketupat Musi 2025

OKU - 18-March-2025, 14:33

Polres OKU Tindak Tegas “ Aksi Premanisme “ Yang Meresahkan Masyarakat

MUSI BANYUASIN 18-March-2025, 13:09

Separuh Wilayah Muba Terkena Banjir, Pemkab Maksimalkan Antisipasi Hingga Evakuasi

MUARA ENIM - 18-March-2025, 12:12

Babinsa Sugi Waras Cek Langsung Kondisi Padi Sawah

OKU - 17-March-2025, 22:54

Rapat Paripurna Ke-XV Dewan Perwakilan Rakat Daerah Kabupaten OKU Masa Persidangan Ke-2 Tahun Sidang 2025.

LAHAT - 17-March-2025, 22:27

Pastikan Harga Bapokting Stabil, Unit Pidsus Satreskrim Polres Lahat Gandeng Instansi Terkait Sidak Kepasar

MUSI BANYUASIN 17-March-2025, 21:25

Bupati Muba HM. Toha: “Lima Tahun ke Depan, Muba Bersih dari Korupsi”

EMPAT LAWANG - 17-March-2025, 21:05

Kapolres Empat Lawang : ” PSU Itu Pesta Rakyat Mari Kita Sambut Dengan Riang Gembira.

LAHAT - 17-March-2025, 19:25

Sidang Pembacaan Pledoi Perkara Dugaan Korupsi Inspektorat Lahat dan Korupsi Dugaan Pengelolaan Tambang Izin PT ABS 

EMPAT LAWANG - 17-March-2025, 19:10

Kapolres Empat Lawang Gelar Buka Bersama dengan Para Tokoh dan Masyarakat.

JAKARTA - 17-March-2025, 18:50

Pelantikan CPNS Juni 2025 dan PPPK Oktober 2025

LAHAT - 17-March-2025, 18:48

Kejari Lahat Limpahkan Dua Berkas Perkara Dugaan Korupsi Dana Desa 

MUSI BANYUASIN 17-March-2025, 16:07

Pemkab Muba Ikuti Rakor Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah dan Penandatanganan Nota Kesepahaman

MUSI BANYUASIN 17-March-2025, 15:59

DPRD Muba Gelar Rapat Paripurna Bahas LKPJ Pj Bupati Tahun Anggaran 2024

BANYU ASIN 17-March-2025, 15:50

ASKOLANI MAKAN BERGIZI GRATIS(MBG) DIPASTIKAN TERUS BERJALAN

LAHAT - 17-March-2025, 12:30

SAYANGI WARGA, KADER KESEHATAN RUTIN GELAR POSYANDU

BANYU ASIN 17-March-2025, 12:29

KOMITE SEKOLAH SD N 11 MUARA SUGIHAN PUNGUT IURAN KE WALI MURID

LAHAT - 16-March-2025, 22:04

Jalani Arahan Presiden RI, Bupati dan Wabup Lahat Tinjau Lokasi Sekolah Unggulan dan Sekolah Rakyat 

MUARA ENIM - 16-March-2025, 20:03

WUJUDKAN MUDIK AMAN DAN NYAMAN, POLRES MUARA ENIM SOSIALISASIKAN HOTLINE MUDIK POLRI “110”

BANYU ASIN 15-March-2025, 21:20

HONORER SAT POL PP DAMKAR TERANCAM TIDAK TERIMA GAJI

BANYU ASIN 15-March-2025, 21:06

BUPATI BANYUASIN LAUCHING KEGIATAN PENYELAMATAN SUNBERDAYA PERIKANAN 

BANYU ASIN 15-March-2025, 15:37

ASN BANYUASIN BAKAL TERIMA THR DAN TPP SIAP SAMBUT LEBARAN DENGAN GEMBIRA

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE