ISI

DJP Sumsel-Babel Sebut Muba Daerah Terbaik Implementasi KSWP


23-September-2020, 19:18


MUBA, SO – Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin dikomandoi Bupati Dr H Dodi Reza Alex Noerdin Lic Econ MBA terus mengukir prestasi cemerlang dengan kerja nyata dan serta komitmen dalam membangun kemajuan Kabupaten Muba.

Kali ini, Rabu (23/9/2020) Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jendral pajak (DJP) Provinsi Sumatera Selatan dan Kepulauan Bangka Belitung memberikan apresiasi dan penghargaan kepada Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin atas Konfirmasi Status Wajib Pajak (KSWP)Terbaik di Tingkat Pemerintah Daerah dan Rekonsiliasi Pajak-pajak Pusat dari tahun 2017 sampai tahun 2020 di provinsi Sumatera Selatan.

Penghargaan ini diserahkan langsung oleh Kepala Kanwil DJP Sumatera Selatan dan kepulauan Bangka Belitung kepada Bupati Muba Dr H Dodi Reza Alex Noerdin Lic Econ MBA di Ruang Audiensi Bupati Muba, Rabu (23/9/2020).

Dalam kesempatan ini, Kepala Kanwil DJP Sumatera Selatan dan kepulauan Bangka Belitung Dr Ir Imam Arifin mengatakan bahwa pihaknya mengapresiasi langkah dan komitmen Pemkab Muba dibawah kepemimpinan Bupati Dr H Dodi Reza Alex yang sudah mengelola KSWP tersebut dengan baik.

Ia juga katakan, akan senantiasa mendukung program kerja pemerintah daerah di Muba, dalam rangka mewujudkan Muba Maju Berjaya 2022 melalui pemberian pelayanan perpajakan terbaik sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

“Terima kasih, pak Bupati beserta jajarannya yang hadir atas sambutannya kepada kami hari ini. Pak Bupati, kami katakan Kabupaten Muba ini adalah salah satu kabupaten terbaik di Wilayah Provinsi Sumatera Selatan dalam Implementasi Konfirmasi Status Wajib Pajak. Oleh karena itu, kehadiran kami disini selain untuk silahturahmi dan ingin belajar, kami juga akan sekaligus menyerahkan secara langsung apresiasi kami kepada Pemkab Muba yaitu DPMPTSP sebagai DPMPTSP terbaik dalam Implementasi KSWP di Tingkat Pemerintah Daerah dari tahun 2017 sampai dengan tahun 2020,”ungkapnya.

Sementara, Bupati Muba Dr H Dodi Reza Alex Noerdin Lic Econ MBA didampingi Sekda Muba Drs H Apriyadi MSi mengucapkan terima kepada Kementerian Keuangan RI melalui Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jendral pajak (DJP) provinsi Sumatera yang telah memberikan Pemkab Muba penghargaan

“Terkait dengan upaya upaya yang kami lakukan adalah bagaimana kita mengelola sumber-sumber keuangan daerah, termasuk juga optimalisasi pajak retribusi untuk digunakan kembali untuk daerah kita .Alhamdulillah tim kita memang cukup solid terkait pajak dan retribusi pengelolaan keuangan dan perizinan,”ungkapnya

Meskipun telah berkali-kali mendapatkan ranking dan apresiasi dari pemerintah pusat, justru memacu kita untuk menambah lagi apa sebetulnya yang menjadi sumber sumber-sumber yang bisa kita optimalkan, dan apa yang menjadi pelayanan bisa kita lebih optimalkan lagi. Jadi dengan melayani, berinovasi dan juga mengali sumber sumber yang ada di Muba ini saya pikir penghargaan akan datang dengan sendirinya,”katanya.

Dodi juga menambahkan Pemkab Muba juga senantiasa menjunjung tinggi prinsip keadilan dalam setiap pelaksanaan tugas perpajakan. “Kami siap membantu dan bekerjasama dengan kementerian juga senantiasa akan bersinergi dan membuka komunikasi yang baik dengan semua pihak. Jadi konsen kami kedepannya adalah bagaimana agar bisa mengerakkan dan mendukung pertumbuhan ekonomi nasional karena jika daerahnya sehat pasti ekonomi sehat,” pungkasnya.

Turut hadir, Kepala BPKAD Muba Mirwan Susanto SE, Kepala DPM-PTSP Muba Erdian Syahri SSos MM, Kepala Dinkominfo Muba Herryandi Sinulingga AP, Kepala BPPRD Muba Riki Junaidi AP MSi.(bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

MUBA - 3-May-2024, 23:59

Membaur Bareng Warga Saat Pembukaan MTQ XXX, Sekda Apriyadi dan Istri Tuai Pujian 

MUBA - 3-May-2024, 23:50

Spektakuler, Pembukaan MTQ Provinsi Sumsel Ke-30 di Muba Sukses dan Meriah

PALEMBANG - 3-May-2024, 23:11

Pemkab Lahat Pertahankan Opini WTP 10 Kali Berturut-Turut

LAHAT - 3-May-2024, 22:07

HUT Lahat 155 Tahun, Pemkab Lahat Akan Resmikan Sentra Kuliner

MUBA - 3-May-2024, 21:10

Turut memeriahkan Pembukaan MTQ ke 30, Tri Suaka dan Nabila Sapa para Fans nya di Muba 

PALEMBANG - 3-May-2024, 21:09

Pemkab Muba Kirim 7 Peserta Untuk Mengikuti Pelatihan Kepemimpinan Administrator 

LAHAT - 3-May-2024, 21:08

Yulius Maulana Sempatkan Diri Safari Jumat ke Masjid Darussalam Bandar Agung 

BANYU ASIN 3-May-2024, 19:52

JADIKAN POHON GAHARU SEBAGAI KOMODITI UNGGULAN BARU DI BANYUASIN 

PALEMBANG - 3-May-2024, 15:00

Pj. Bupati Banyuasin Buka Rapat Pleno Penetapan Perolehan Kursi Calon Terpilih Anggota DPRD Kabupaten Banyuasin. 

PALEMBANG - 2-May-2024, 23:59

Atensi Sengketa Lahan, Kapolda Sumsel Tegaskan Tidak Boleh Lagi Terjadi Konflik 

MUBA - 2-May-2024, 22:47

Pj Bupati Muba Gelar Ramah Tamah dan Silaturahmi dengan Peserta MTQ XXX Tingkat Provinsi Sumsel

LAHAT - 2-May-2024, 20:52

Pidsus Polres Lahat Kandangi Puluhan Mobil Tronton Angkutan Batubara 

PALEMBANG - 2-May-2024, 20:51

Peresmian Kantor Bersama Samsat Palembang IV , Kapolda Sumsel Irjen A Rachmad Wibowo Berharap Peningkatan Pelayanan Mayarakat 

PALEMBANG - 2-May-2024, 19:32

Kapolda Sumsel Sampaikan Harapannya Saat Peresmian Kantor Bersama Samsat Palembang IV.

LAHAT - 2-May-2024, 17:30

Mantapkan Langkah Ikut Pilkada 2024, YM Ambil Formulir Pendaftaran Nasdem Sebagai Cabup Lahat 

BANYU ASIN 2-May-2024, 16:51

PJ BUPATI BANYUASIN RAPAT PENYUSUNAN RENCANA AKSI PELAPORA MCP KPK 

MUBA - 2-May-2024, 15:08

Pemkab Muba Sambut Studi Banding Pemkab Tambrauw Papua Barat Daya 

MUBA - 2-May-2024, 13:39

Pemkab Muba Dukung Penuh Wilayah Timur Jadi Daerah Otonomi Baru 

MUBA - 2-May-2024, 13:38

Dukung MTQ ke-30 Tingkat Provinsi Sumsel, Dinkomifo Muba Siapkan Fasilitas Internet di Tiap Venue 

LAHAT - 2-May-2024, 13:37

YM : Selamat Hari Hari Pendidikan dan Hari Buruh Internasional 

BANYU ASIN 2-May-2024, 12:10

PEDAGANG PENGUNJUNG KELUHKAN SAMPAH MENUMPUK DIPASAR PANGKALAN BALAI 

LAHAT - 1-May-2024, 23:55

TERSANGKA NARKOBA TEWAS, KAPOLRES LAHAT OLAH TKP

LAHAT - 1-May-2024, 22:58

Ngadu ke Posko Jl Rusak, YM Cabup Lahat Langsung Kucurkan Bantuan Perbaikan

LAHAT - 1-May-2024, 22:57

Tomas Dari Desa Hingga Kecamatan Rame-Rame Dukung YM

MUBA - 1-May-2024, 20:27

Ratusan Kafilah MTQ XXX Sudah Tiba di Muba 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE