ISI

Melalui CSR, PT Satria Mayangkara Sejahtera (SMS) Bagikan Bantuan Ke Warga Desa Payo


15-May-2020, 14:03


Lahat, sriwijayaonline.com – Pada hari Jumat Tanggal 15 Mei 2020 pukul 08.00 wib Bertempat Di Kantor Desa Payo kecamatan Merapi Barat telah dilaksanakan Pembagian bantuan dalam bentuk Uang oleh PT SMS Terhadap Warga Desa Payo kecamatan Merapi barat kabupaten Lahat.

Adapun tujuan Pembagian santunan berbentuk uang tersebut mengingat Ditengah Pandemi wabah Virus Corona Covid-19, sehingga PT SMS secara peduli memberikan bantuan sosial untuk masayarakat desa Payo yang terdampak Covid-19, Sehingga Banyak Ekonomi Warga yang Tidak Stabil

Bantuan langsung diserahkan perwakilan PT SMS yang lansung diterima Kepala Desa Payo Harun Rasyid Beserta Perangkat Desa.

Bantuan Santunan Uang tersebut dibagikan ke Semua Setiap KK yang berada di desa payo dan uang tersebut sesuai harga Sembako berupa beras 5 Kg minyak goreng 1 Kg, gula 1.Kg, tepung trigu, serta susu Bantuan tersebut merupakan bentuk kepedulian PT SMS terhadap masyarakat Desa Payo Selaku Ring Satu yang terdampak Covid-19 yang mengakibatkan banyak warga secara ekonomi tidak stabil

Harun Rasyid Selaku Kepala Desa Payo kec Merapi barat menyampaikan, ucapan terima kasih atas bantuan yang diberikan oleh PT. Satria Mayangkara Sejahtera (SMS) yang sudah Begitu peduli terhadap warga kami untuk meringankan beban masyarakat akibat dampak Covid-19

“Harapan kami, PT SMS akan lebih baik lagi kedepannya serta lebih maju, supaya terus dapat membantu dan lebih memperhatikan masyarakat Desa Payo sebagai ring satu dan tetap terjalin silaturami dengan masyarakat Desa Payo, ” Ungkap Rasyid.

Selain itu, Kades Payo juga mengajak masyarakat untuk tetap waspada terhadap penyebaran penularan Covid-19 yang sedang mewabah saat ini, serta ikuti anjuran pemerintah supaya kita terhindar dari wabah Virus Corona atau Covid-19.

“Semoga wabah Virus ini segerah berakhir agar kita semua dapat beraktifitas seperti biasanya, ” Tutup rasyid ketika dibincangi awak media. (Ali&tim).

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

LAHAT - 25-April-2024, 16:33

Lagi. YM Bantu Warga Yang Tertimpa Musibah 

MUBA - 25-April-2024, 13:29

Mau Jadi Petani Milenial ?, Pemkab Muba Siapkan 80 Kuota Kuliah Pertanian Gratis di Yogyakarta 

BANYU ASIN 25-April-2024, 13:18

PEMKAB BANYUASIN PERINGATI HARI OTONOMI DAERAH KE 28 

MUBA - 25-April-2024, 11:34

Kucurkan Rp18,3 Miliar, Dua Ruas Jalan di Jirak Jaya Bakal Diperbaiki 

JAWA TIMUR - 25-April-2024, 11:32

Hadiri Peringatan Hari Otonomi Daerah ke XXVII, Ini Kata Pj Bupati Muba H Sandi Fahlepi 

OKU - 25-April-2024, 11:02

Pemeriksaan Mendadak Oleh Sie Dokkes Kepada Anggota dan ASN Polres OKU

LAHAT - 24-April-2024, 21:16

Diduga Arus Pendek, Kelurahan Kota Baru Lahat Nyaris Jadi Lautan Api 

BANYU ASIN 24-April-2024, 21:00

PJ BUPATI BANYUASIN HADIRI DZIKIR TAUSIYAH 

MUBA - 24-April-2024, 17:32

Sekda Apriyadi : MTQ XXX di Muba, Sukses Tuan Rumah dan Prestasi 

BANYU ASIN 24-April-2024, 17:22

BAWASLU BANYUASIN BUKA PENDAFTARAN PANWASCAM KECAMATAN 

LAHAT - 24-April-2024, 14:40

Polres Lahat Klarifikasi Terkait Informasi Dugaan Penculikan Anak 

MUBA - 24-April-2024, 14:06

Sertijab, Apriyadi Siap Dukung Penuh Pj Bupati Muba Sandi Fahlepi 

PAGAR ALAM - 23-April-2024, 21:28

SELEKSI PENERIMAAN POLRI TERPADU TA-2024 POLRES PAGAR ALAM TRANSPARAN DAN AKUNTABEL

PALEMBANG - 23-April-2024, 18:53

PJ BUPATI BANYUASIN HADIRI RAKOR PEMBERANTASAN KORUPSI 

OKU - 23-April-2024, 14:20

Pj Bupati OKU H Teddy Meilwansyah Hadir Dalam Rapat Paripurna DPRD Kabupaten OKU Ke-V

MUBA - 23-April-2024, 13:33

Sekda Muba Hadiri Acara Pelepasan Siswa-siswi kelas XII SMA Negeri 1 Sekayu 

MUBA - 23-April-2024, 12:16

Mendesak, Muba Siapkan Rp60 Miliar Atasi Kerusakan Infrastruktur Dampak Bencana Alam 

PALEMBANG - 23-April-2024, 12:15

Pj Bupati Muba Hadiri Acara Lepas Sambut Pangdam II/Sriwijaya 

LAHAT - 22-April-2024, 23:18

RAPAT PARIPURNA ISTIMEWA HUT KABUPATEN BANYUASIN KE-22

OKU - 22-April-2024, 19:34

Bayangkan… !!, 4 Bulan Gaji Tidak Dibayar, Karyawan Mitra Ogan Minta DPRD OKU Bantu Nasib Mereka

OKU - 22-April-2024, 19:04

Ada Warga Ngamuk, Kapolsek SBR Langsung Ke Lokasi TKP

MUBA - 22-April-2024, 18:58

Pemkab Muba Sediakan 40 Tenda Kuliner yang Bakal Ramaikan Kegiatan MTQ 2024 

LUBUK LINGGAU - 22-April-2024, 18:54

SULASTRI DI PUTUS BEBAS, SETELAH SEMPAT DITAHAN 10 BULAN

BANYU ASIN 22-April-2024, 15:05

PEMKAB BANYUASIN GELAR UPACARA HUT KABUPATEN BANYUASIN KE 22 

BANYU ASIN 22-April-2024, 14:56

HARI JADI KABUPATEN BANYUASIN KE 22 GELAR KOLABORATIF PERDANA 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE