ISI

Tuntaskan Konflik Agraria, Dimana Kontribusi Perusahaan Untuk Kabupaten dan Masyarakat ?


22-March-2020, 16:37


MUBA, SO – Dihuni oleh beberapa Perusahaan Tambang dan Perkebunan yang ternama, kabupaten Musi Banyuasin seharusnya mendapatkan Penghasilan Asli Daerah (PAD) yang cukup menjanjikan. Apalagi hal itu dapat mengubah Kabupaten menuju Mandiri dengan Pendapatan Asli Daerah (PAD).

Namun, sangat disayangkan ketika keberadaan beberapa Perusahaan menjadi gejolak menakutkan bagi masyarakat daerah terkhususnya Kabupaten Musi Banyuasin, secada tidak langsung hadirnya beberapa perusahaan tersebut memunculkan Konflik eksternal maupun internal dikalangan Masyarakat.

Contoh yang dapat dihimpun awak media adalah ketika konflik Agragria Para Perusahaan dengan Masyarakat terkait HGU, Plasma, Amdal, Izin Lokasi dan IUP yang dimiliki. Sampai pada saat ini, ada beberapa perusahaan yang secara tidak langsung sama sekali tidak memiliki HGU pada awal berdirinya, ditambah Kontribusi yang diberikan Perusahaan-perusahaan tersebut patut dipertanyakan.

Dalam hal ini, menurut informasi yang dihimpun oleh awak media, ada beberapa perusahaan yang terletak di kecamatan Sanga Desa dan Kecamatan Babat Toman yaitu PT Astaka Dodol, PT Pinago Utama, PT Tri Ariyani, PT Chonoco Philips dan masih ada lagi beberapa Perusahaan lainnya. Perusahaan-perusahaan tersebut masing-masing bergerak dibidang Perkebunan Sawit dan Pertambangan Batu Bara serta Migas.

Kontribusi kehadiran Perusahaan-perusahaan ini pun seolah-olah menjadi buah pertanyaan Masyarakat, terpantau oleh awak media Persimpangan Tiga Jalan Simpang Beruge menuju Macang Sakti tampak beberapa jalan mengalami kerusakan Parah, hal itu ditimbulkan karena banyaknya kendaraan Perusahaan-perusahaan tersebut melintas dan ditambah beberapa Kendaraan yang diduga pengangkut minyak penyulinga ilegal.

Menurut informasi yang dihimpun awak media, tidak hanya di dua kecamatan tersebut saja, tetapi hampir disemua kecamatan yang ada di kabupaten Musi Banyuasin pun setiap Perusahaan-perusahaan yang berdiri telah banyak menimbulkan Konflik yang berkepanjangan, sehingga dalam hal ini seharus menjadi persoalan utama bagi beberapa pihak.

Potret Jalan Simpang 3 Desa Beruge menuju Jalan Macang Sakti, Yang Hampir Setiap Hari Dilalui Oleh Kendaraan Perusahaan, Minggu (22/03/2020).
Ketua Komisi II DPRD Musi Banyuasin Muhammad Yamin saat dikonfirmasi awak media mengungkapkan, ya mengenai persoalan ini memang kita sudah banyak mendapatkan laporan dari masyarakat, dan sebagian perusahaan sudah kita panggil dan kita ajak rapat dengar pendapat (RDP).

” Untuk saat ini memang masih dalam tahap mendalami persoalan yang ada didalamnya, baik itu persoalan Konflik Agraria maupun Amdal, dan atau masalah HGU begitu juga ketenaga kerjaan, karena banyak sekali laporan yang masuk kepada kami Komisi II DPRD ini,” ungkap M Yamin, Minggu (22/03/2020).

Lebih lanjut, Namun dibalik semua persoalan tersebut kami dari DPRD Kabupaten Musi Banyuasin pasti akan menindak lanjuti Semua persoalan yang ada, dan kami juga menghimbau kepada seluruh Perusahaan yang beroperasi didalam kabupaten Musi Banyuasin ini, harus tetap tertib dan mengikuti aturan yang berlaku.

” Baik aturan dari Pemerintah Pusat maupun Pemerintah Daerah serta dan jangan ada pihak yang merasa istimewa. dan kami juga akan membela semua kepentingan rakyat yang mempunyai persoalan terhadap perusahaan yg ada di kabupaten musi banyuasin ini. Kepada pihak Executif juga dalam hal ini saudara Bupati dan semua Dinas Instansi yang terkait, agar lebih Fokus dalam menyelesaikan persoalan tersebut,” tutup Yamin.(Bram)

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

OKU - 30-April-2024, 20:46

Ormas Pemuda Pancasila Meminta Dengan Tegas Agar Dishub OKU Tertibkan Parkir dan Pungutan Yang Dianggap Ilegal dan Liar.

MUARA ENIM - 30-April-2024, 20:33

Lidyawati Cik Ujang “Bertarung” di Pilkada Muara Enim, Sudah Kembalikan Formulir ke PAN 

PALEMBANG - 30-April-2024, 19:16

Komplotan Pelaku Jual Beli Akun WhatsApp untuk Judi Online di Palembang Diringkus Subdit Siber Ditreskrimsus Polda Sumsel 

PALEMBANG - 30-April-2024, 15:59

Pj Bupati Sandi Fahlepi Hadiri Musrenbang RKPD Sumsel Tahun 2025 

MUBA - 30-April-2024, 13:16

Pemkab Muba Beri Kontribusi Besar untuk Warga Nahdlatul Ulama 

MUBA - 29-April-2024, 23:59

Pj Bupati Sandi Fahlepi dan Ribuan Warga Muba Nobar Timnas 

LAHAT - 29-April-2024, 23:45

Pendopoan Bupati Lahat Jadi Lautan Manusia Nobar Semifinal Piala Asia U 23

BANYU ASIN 29-April-2024, 21:40

PJ BUPATI BANYUASIN MELEPAS PESERTA JALAN SANTAI 

LAHAT - 29-April-2024, 21:37

Ratusan Massa Barisan Muda Lahat dan Front Pemuda Lahat Bangkit Geruduk Pemkab Lahat 

LAHAT - 29-April-2024, 20:59

Pelaku Curas DPO Antar Provinsi, Berhasil Diungkap Polsekta Lahat 

BANYU ASIN 29-April-2024, 20:25

HANI SYOPIAR RUSTAM TEBAR BENIH IKAN DI SUNGAI BOOM BERLIAN 

BANYU ASIN 29-April-2024, 20:23

Waw.!!! Hampir 1.000 Warga Dari Berbagai Kecamatan Nyatakan Dukungan Untuk YM 

OKU - 29-April-2024, 19:49

Selain Sosialisasi Manfaat Makan Ikan, 120 Paket Makanan Olahan Ikan Dibagikan Saat Acara GEMARIKAN Kabupaten OKU

MUBA - 29-April-2024, 19:23

Pj Bupati Sandi Fahlepi Ajak Birokrat Muba Tingkatkan Kolaborasi, Jauhi Kompetisi 

BANYU ASIN 29-April-2024, 15:19

Hj DIANA KUSMIlA AMBIL FORMULIR DI DPC PARTAI PAN 

MUBA - 29-April-2024, 12:29

Rutin Keliling Desa di Muba, Banyak Libatkan Generasi Muda 

MUBA - 29-April-2024, 11:49

Sandi Fahlepi Ungkap Butuh Support dan Kerjasama yang Baik untuk Membangun Muba 

OKU - 29-April-2024, 11:43

Dalam Apel Gebyar Bakti Penyulang, Senior Manager Distribusi dan Manager PLN UP3 Lahat Menyampaikan Hal Penting Untuk Personil PLN ULP Baturaja, Begini Pesannya ..

BANYU ASIN 29-April-2024, 09:51

LIMA DESA KECAMATAN MUARA SUGIAN AKAN DI BANGUN

LAHAT - 28-April-2024, 21:26

YM Didampingi Tim Pemenangan dan Rombongan Hadiri Pernikahan Desi – Yoga 

PALEMBANG - 28-April-2024, 19:48

Dua Anggota Polri Harumkan Indonesia Lewat Timnas U-23 

BANYU ASIN 28-April-2024, 18:54

HANI SYOPIAR RUSTAM TINJAU KONDISI JALAN AIR SALEK 

MUBA - 28-April-2024, 16:54

Pj Bupati Sandi Fahlepi Blusukan Tinjau Infrastruktur Jalan 

MUBA - 28-April-2024, 16:52

Sekda Apriyadi Mahmud Hadiri Wisuda di Ponpes Assalam Al-Islamy 

BANYU ASIN 28-April-2024, 14:42

ACARA HUT BANYUASIN KE 22 DISAMBUT GEMBIRA 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE