ISI

PLT Bupati Muara Enim H Juarsah SH Hadiri Rapurna TMMD Ke-40 2019


10-December-2019, 22:51


Jakarta, sriwijayaonline.com – PLT Bupati Muara Enim, H Juarsah SH Menghadiri Acara Rapurna (Rapat Paripurna) Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-40 Tahun 2019, diikuti 362 Peserta dari Dandim serta Bupati Penyelenggara TMMD Tahun 2019-2020 di Gedung Balai Komando Makopasus Cijantung Jakarta Timur.

Rapurna TMMD 2019 Ke-40, bertujuan untuk menyampaikan Visi dan Misi serta Persiapan Penyelenggara TMMD, pada pelaksanaan Rapurna untuk peserta akan saling berkoordinasi mengikuti arahan Panglima TNI mengenai informasi yang akan menjadi pedoman pelaksana TMMD. Selasa (10/12).

Turut hadir mendampingi PLT Bupati Muara Enim, Kodim 0404 Muara Enim Letkol Inf Syafruddin,Kepala OPD (Organisasi Perangkat Daerah) Kabupaten Muara Enim, Kepala Bappeda, Ramlan Suryadi, ST. M.Si, Kadin Pemdes, Drs. Emran Tabrani, M.Si.

Rapurna TMMD melibatkan beberapa Kementerian Republik Indonesia yang ikut berpartisipasi dalam penyelenggaraan TMMD 2019 yaitu Kementerian Agama Republik Indonesia, Kementerian Sosial Republik Indonesia serta Kementerian Lingkungan Hidup Republik Indonesia, dan Kementerian lainnya.

Program pelaksanaan TMMD Ke-40 dari berbagai Kementerian.
Kementerian Desa Program pembangunan embung untuk penampungan air hujan atau sumber mata air di tempat lain sehingga mampu mengantisipasi kekeringan di lahan pertanian serta bantuan pupuk organik bibit tanaman di lokasi sasaran TMMD.

Kementerian Perikanan Republik Indonesia Program pelatihan dan pembinaan terkait usaha budidaya perikanan tambak garam, wisata bahari, usaha kuliner, dan pengrajin.

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia integrasi dan kolaborasi terkait Stunting Kesehatan dengan intervensi gizi spesifikasi langsung bagi anak-anak di lokasi TMMD baik melalui Baksos (Bakti Sosial) pelayanan kesehatan dan lain-lain

Kementerian pendidikan dan kebudayaan republik Indonesia, Program pemberantasan buta huruf atau aksara paket A dan paket B pendidikan anak usia dini dan rehab sekolah yang rusak.

Kementerian perindustrian Republik Indonesia peningkatan sumber daya manusia sektor industri melalui pelatihan dan pengembangan industri kecil di lokasi tmmd serta memfasilitasi bantuan kepada satgas

Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia pembinaan dan Pembangunan kegiatan olahraga di daerah daerah tertinggal terdepan dan terluar desa, agar tumbuh motivasi dan semangat olahraga di daerah

Kementerian Sosial Republik Indonesia memberikan dukungan bantuan sosial yang diperuntukkan untuk masyarakat kurang mampu di lokasi

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Republik Indonesia program infrastruktur kerakyatan seperti pembangunan jembatan gantung rumah subsidi penanganan kawasan kumuh penyediaan air minum dan sanitasi berbasis masyarakat sanitasi berbasis masyarakat dan pengolahan sampah kementerian pariwisata ekonomi kreatif republik Indonesia melaksanakan pembangunan daya tarik wisata di daerah untuk meningkatkan kualitas dan daya saing pariwisata serta pemberian bimbingan teknis dan supervisi atas kuliner musik seni pertunjukkan seni rupa sesuai kearifan lokal setempat.

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia program peningkatan kualitas lingkungan hidup melalui rehabilitasi daerah aliran sungai perlindungan dan pengendalian pencemaran lingkungan pengelolaan sampah penegakan hukum hingga penanggulangan kebakaran hutan dan lahan serta restorasi gambut.

Kementerian Agama Republik Indonesia melalui program pemberian kitab suci sarana ibadah dan pembangunan atau rehab rumah ibadah di lokasi

Kementerian Pertahanan Republik Indonesia melalui kegiatan penyuluhan sosialisasi tentang wawasan kebangsaan dan bela negara kementerian ESDM republik Indonesia pembangunan sarana air bersih melalui sumur bor untuk masyarakat yang lokasinya kesulitan air.

BKKBN pusat melaksanakan kegiatan non fisik berupa revitalisasi pelayanan KB kesehatan di seluruh daerah sasaran TMMD.

Dan yang terakhir polri melalui kegiatan non fisik berupa pembuatan SIM gratis penyuluhan masalah Kamtibmas dan penyuluhan bahaya narkoba demikian laporan pelaksanaan dan evaluasi penyelenggaraan TMMD tahun 2019. (Ali).

Bagikan ke :
Share on Facebook Share on Google+ Tweet about this on Twitter Email this to someone Share on LinkedIn Pin on Pinterest

BERITA TERKINI

INVESTIGASI

BERITA SEBELUMNYA

BANYU ASIN 20-November-2024, 16:02

MOTOR PENGAWAI PEMKAB BANYUASIN DI GONDOL MALING 

LAHAT - 20-November-2024, 13:52

Polres Lahat Apel Gelar Pengamanan Depat Paslon ke-II Bupati/Wakil Bupati Lahat 

EMPAT LAWANG - 19-November-2024, 23:23

Tim Nakes Pobar Visit To Kalangan Sekaligus Buka Posko Kesehatan Gratis 

MUBA - 19-November-2024, 18:26

Pemkab Muba Siap Sukseskan Gelaran Porwada Sumsel ke IV 

JAKARTA - 19-November-2024, 12:59

Terus Perjuangkan Pengelolaan Legalitas Sumur Minyak, Pemkab Muba Sowan ke Kemenko Perekonomian 

LAHAT - 19-November-2024, 12:36

Tim Audit Itwasda Polda Sumsel Tahap II Aspek Pelaksanaan dan Pengendalian di Polres Lahat 

LAHAT - 19-November-2024, 12:35

Apel Pengawasan Pilkada Bawaslu oleh Kapolres Lahat 

LAHAT - 18-November-2024, 23:59

H-9 Jelang Pilkada, Diduga Timses Cik Ujang Sudah Mulai Bagi-bagi Duit 

MUBA - 18-November-2024, 21:41

Pemkab Musi Banyuasin Sambut Entry Meeting BPK Perwakilan Sumsel 

MUBA - 18-November-2024, 20:21

Pemkab Musi Banyuasin Sambut Entry Meeting BPK Perwakilan Sumsel 

OKU - 18-November-2024, 19:15

Ketua KPU Kabupaten OKU Bantah Tudingan Paslon YPN YESS, Berikut Pernyataan Resminya

OKU TIMUR 18-November-2024, 06:31

Hadiri Simulasi Pemungutan dan Perhitungan Suara di KPU, Ini pesan Pjs. Bupati OKU Timur 

OKU TIMUR 17-November-2024, 23:59

Dihadiri Pjs Bupati dan Kapolres OKU Timur, Perkumpulan Adat Bali OKU Timur Resmi Dikukuhkan 

BANYU ASIN 17-November-2024, 23:41

KPU BANYUASIN LAKSANAKAN KEGIATAN SIMULASI 

MUBA - 16-November-2024, 22:23

Kabupaten Muba Raih Penghargaan Zona Hijau dengan Opini Kualitas Tertinggi 

MUARA ENIM - 16-November-2024, 19:22

Babinsa Seleman Hadiri Bimtek Untuk Anggota KPPS Kecamatan Tanjung Agung 

LAHAT - 16-November-2024, 15:52

 Pj Bupati Lahat Hadiri Acara Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Cagub-Cawagub Serta Cabup dan Cawabup Lahat Digelar KPU

LAHAT - 16-November-2024, 14:30

Cabup Nomor Urut 1, Yulius Maulana ST Bantah Isu Akan Menutup Tambang Batubara 

LAHAT - 16-November-2024, 14:29

Kapolres Lahat Himbau Kepada Seluruh Masyarakat Jelang Debat Publik ke-2 Dapat Patuhi Aturan 

BANYU ASIN 15-November-2024, 23:42

KPU BANYUASIN GELAR SENAM SEHAT DAN SOSIALISASI MENSUKSESKAN PEMILIHAN 

LAHAT - 15-November-2024, 20:03

Posko Relawan Perubahan BZ-WIN Gelar Nobar, Jepang VS Indonesia

LAHAT - 15-November-2024, 19:38

BREDAR ISU, ADA ‘TIM BUNUH CULIK’ PENYELENGGARA PILKADA LAHAT APABILA CURANG

MUBA - 15-November-2024, 17:41

Panen Raya Jagung di Kecamatan Lalan: Mewujudkan Swasembada Pangan Muba 

EMPAT LAWANG - 15-November-2024, 13:06

Kabupaten Empat Lawang Terima Penghargaan dari Kementrian HAM RI

BANYU ASIN 15-November-2024, 13:04

POLISI GERBAK KAMPUNG NARKOBA DIDESA TAJA MULYA DAN TAJARAYA ll 

CATATAN SRIWIJAYA

  • Catatan Sriwijaya 26-November-2023, 22:50

    DETERMINASI POLITIK TERHADAP HUKUM

    Oleh Burmansyahtia Darma,S.H.

    Muara Enim - Pemilihan Calon Legislatif atau yang trend nya Calon Anggota D

APA dan SIAPA

FACEBOOKERS SRIWIJAYA ONLINE